Munas Golkar, Akbar Tandjung hingga Nurdin Halid Dukung Airlangga

Sabtu, 9 November 2019 11:16 WIB

Akbar Tanjung berbicara pada wartawan setelah menerima Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Jokowi - Ma'ruf Amin, Erick Thohir di kediamannya, Jalan Purnawarman, Jakarta. Selasa, 16 April 2019. Tempo/ Fikri Arigi.

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto menangguk dukungan dari para senior hingga kader muda Golkar untuk kembali terpilih di musyawarah nasional atau Munas Golkar pada Desember mendatang. Dari kalangan senior, dukungan datang dari Akbar Tandjung, yang juga menjabat sebagai Ketua Dewan Kehormatan.

"Sejak dua-tiga tahun lalu saya sudah mendorong dia. Tentu saya senang kalau dia bisa melanjutkan kepemimpinan ke depan," kata Akbar ditemui di Hotel Grand Sahid Jaya, Jakarta, Jumat malam, 8 November 2019.

Hal senada juga disampaikan Akbar pada awal Agustus lalu. Mantan ketua umum Golkar ini pun berpesan agar Airlangga terus menjaga agar dukungan yang sudah ada padanya saat tidak berubah.

Akbar mewanti-wanti bahwa situasi politik masih bisa dinamis dan berubah dalam satu bulan ke depan. Meski Airlangga seperti sudah mendapatkan sinyal restu dari Presiden Joko Widodo atau Jokowi, Akbar mengingatkan agar Airlangga terus berusaha merangkul internal Golkar.

Politik, kata Akbar, seringkali tidak bisa diprediksi langsung. “Seringkali timbul soal-soal, dinamika yang begitu tinggi, bisa saja ada perubahan."

Advertising
Advertising

Ketua DPD I Sulawesi Selatan Nurdin Halid juga menyatakan dukungannya kepada Airlangga. Dukungan ini sebenarnya telah disampaikan DPD Golkar Sulsel. Namun dukungan Nurdin terus diperebutkan kubu Airlangga dan kubu Bambang Soesatyo. "Klaim-klaim itu biasa dalam politik. Di sana mengklaim ini, sini mengklaim ini kan biasa," kata Nurdin ditemui di Hotel Grand Sahid Jaya, Jakarta, Jumat malam, 8 November 2019.

Menurut Nurdin, sebanyak 24 DPD II Golkar Sulawesi Selatan juga bulat mendukung Airlangga pada Munas Golkar. Dia mengklaim tak ada perubahan dukungan DPD Sulsel hingga hari ini. "(Memenangkan) itu kan kalau nanti kan di Munas. Sekarang dukungan dilakukan, dan tidak ada perubahan sampai hari ini,"

Berita terkait

Bamsoet Dorong SOKSI Konsolidasi Internal Organisasi

6 jam lalu

Bamsoet Dorong SOKSI Konsolidasi Internal Organisasi

Bamsoet meminta seluruh jajaran SOKSI merapakan barisan dan mendukung agenda-agenda kebangsaan.

Baca Selengkapnya

Draf PPHN Rampung Dibuat, Bamsoet Temui Wapres ke-6 Try Sutrisno

6 jam lalu

Draf PPHN Rampung Dibuat, Bamsoet Temui Wapres ke-6 Try Sutrisno

Setelah Tri Sutrisno, kunjungan akan berlanjut ke semua tokoh yang pernah menjabat sebagai presiden.

Baca Selengkapnya

Ketua MPR Dorong Pengusaha Nasional Tingkatkan Perekonomian

9 jam lalu

Ketua MPR Dorong Pengusaha Nasional Tingkatkan Perekonomian

Dukungan terhadap pengusaha pribumi sangat diperlukan

Baca Selengkapnya

Pemerintah Undur Tenggat Kewajiban Sertifikasi Halal UMKM hingga 2026, Apa Sebabnya?

20 jam lalu

Pemerintah Undur Tenggat Kewajiban Sertifikasi Halal UMKM hingga 2026, Apa Sebabnya?

Pemerintah memundurkan tenggat waktu kewajiban sertifikasi halal bagi pelaku UMKM dari sebelumnya 17 Oktober 2024 menjadi 2026. Kenapa?

Baca Selengkapnya

Upaya Rekonsiliasi Nasional, Pimpinan MPR Bakal Safari Temui Mantan Presiden dan Wapres

1 hari lalu

Upaya Rekonsiliasi Nasional, Pimpinan MPR Bakal Safari Temui Mantan Presiden dan Wapres

Ketua MPR Bambang Soesatyo mengatakan pihaknya sudah menyusun jadwal pertemuan kepada para presiden dan wapres terdahulu.

Baca Selengkapnya

Kata Bambang Soesatyo soal Potensi Gibran Jadi Ketua Umum Golkar

1 hari lalu

Kata Bambang Soesatyo soal Potensi Gibran Jadi Ketua Umum Golkar

Bambang Soesatyo mengatakan Partai Golkar secara prinsip menyiapkan karpet merah bagi siapa pun yang ingin masuk partainya, termasuk Gibran.

Baca Selengkapnya

Gelar Acara Penghargaan untuk Akbar Tandjung, Forum Aktivis: Mentor Terbaik Aktivis Indonesia

1 hari lalu

Gelar Acara Penghargaan untuk Akbar Tandjung, Forum Aktivis: Mentor Terbaik Aktivis Indonesia

Dewan Penasihat FAN, Maruarar Sirait, mengatakan Akbar Tandjung adalah mentor terbaik dari aktivis Indonesia.

Baca Selengkapnya

Tenggat Sertifikasi Halal Diundur, BPJH: Fasilitasi Terkendala Anggaran Terbatas

1 hari lalu

Tenggat Sertifikasi Halal Diundur, BPJH: Fasilitasi Terkendala Anggaran Terbatas

Kepala BPJPH Kementerian Agama, Muhammad Aqil Irham mengatakan, selama ini fasilitasi sertifikasi halal bagi UMK terkendala keterbatasan anggaran.

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani dan Airlangga Bebaskan Kontainer yang Tertahan Perizinan Impor

2 hari lalu

Sri Mulyani dan Airlangga Bebaskan Kontainer yang Tertahan Perizinan Impor

Menteri Sri Mulyani dan Airlangga Hartarto melepaskan belasan kontainer yang sempat tertahan persoalan perizinan impor.

Baca Selengkapnya

Dua Kali Didukung Golkar Maju di Pilkada Jawa Timur, Khofifah Respons Begini

2 hari lalu

Dua Kali Didukung Golkar Maju di Pilkada Jawa Timur, Khofifah Respons Begini

Partai Golkar kembali memberikan dukungan kepada Khofifah untuk maju di Pilkada Jawa Timur. Ini respons Khofifah.

Baca Selengkapnya