Unair Buka Konsultasi Seputar SNMPTN untuk Masyarakat

Reporter

Antara

Editor

Juli Hantoro

Rabu, 21 Februari 2018 13:54 WIB

Peserta SNMPTN mulai mengisi data di ITB, Bandung, Jawa Barat, (12/6). Dari jumlah pendaftar ujian di Panitia Lokal Bandung, ada 13 peserta berkebutuhan khusus termasuk yang sakit dari 40.253 peserta yang telah terdaftar. TEMPO/Prima Mulia

TEMPO.CO, Jakarta - Universitas Airlangga Surabaya membuka konsultasi terkait informasi pendaftaran Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri atau SNMPTN untuk kalangan masyarakat.

Ketua Pusat Informasi dan Humas (PIH) Unair Suko Widodo di Surabaya, mengatakan bersama Pusat Penerimaan Mahasiswa Baru (PPMB), pihaknya memberikan kesempatan seluruh kepala sekolah, guru, orang tua, dan siswa SMA sederajat untuk konsultasi mengenai Unair sebagai bentuk tanggung jawab keterbukaan informasi kepada publik.

Baca juga: Beda SNMPTN 2018, SBMPTN, dan Jalur Seleksi Mandiri

Suko menambahkan bahwa kesempatan tersebut harus dimanfaatkan dengan baik oleh berbagai kalangan yang menginginkan informasi dan konsultasi seputar Unair.

"Ini adalah kesempatan yang harus dimanfaatkan para kepala sekolah, guru, orang tua, dan siswa SMA untuk melihat gambaran secara lengkap tentang Unair," ujar Suko kepada Antara, Selasa 20 Februari 2018.

Advertising
Advertising

Alasan pembukaan konsultasi, kata Suko, karena selama ini banyak masyarakat yang masih kebingungan menentukan program studi yang akan ditempuh saat melanjutkan kuliah di Unair.

Suko menjelaskan, pihaknya akan membuka konsultasi SNMPTN dan melayani selama tiga hari, yakni mulai tanggal 23 hingga 25 Februari 2018.

"Untuk hari Jumat kami buka konsultasi usai shalat Jumat hingga sore, sedangkan untuk Sabtu dan Minggu kami mulai pagi hingga sore," tuturnya.

Baca juga: Pendaftaran SNMPTN 2018 Dibuka, Berikut Jadwalnya

Nantinya, tambah Suko, acara akan dilangsungkan di Airlangga Convention Center (ACC) Kampus C Unair. Selain konsultasi dan menggali berbagai informasi tentang Unair, acara yang dikemas dalam Airlangga Education Expo itu bakal menyajikan berbagai talkshow.

"Nanti akan ada diskusi langsung dengan Rektor Unair. Oleh karena itu, kami menggundang semua pihak untuk hadir dalam acara yang sangat penting ini," kata Suko.

Berita terkait

Sebanyak 14.516 Calon Mahasiswa Ikuti UTBK 2024 di Unair, Simak Sistem Baru Penilaiannya

2 hari lalu

Sebanyak 14.516 Calon Mahasiswa Ikuti UTBK 2024 di Unair, Simak Sistem Baru Penilaiannya

Universitas Airlangga mulai menggelar gelombang pertama UTBK 2024. Penyelenggara tes mengingatkan sistem baru pembobotan dalam nilai UTBK.

Baca Selengkapnya

Pengumuman SNBP 2024, ITB Sisihkan Hampir 14 Ribu Pendaftar

37 hari lalu

Pengumuman SNBP 2024, ITB Sisihkan Hampir 14 Ribu Pendaftar

ITB menerima sebanyak 1.950 calon mahasiswa baru program sarjana melalui jalur Seleksi Nasional Berbasis Prestasi atau SNBP 2024.

Baca Selengkapnya

Di Balik Prestasi Raditya Arief, Mahasiswa Tunanetra UI yang Lulus Cum Laude

56 hari lalu

Di Balik Prestasi Raditya Arief, Mahasiswa Tunanetra UI yang Lulus Cum Laude

Raditya terlahir tunanetra. Bagaimana dia kemudian bisa masuk UI dan lulus cum laude?

Baca Selengkapnya

Mahasiswa Unair Raih Penghargaan di Thailand, Berkat Rekomendasi Kebijakan Publik Transportasi Massal

15 Februari 2024

Mahasiswa Unair Raih Penghargaan di Thailand, Berkat Rekomendasi Kebijakan Publik Transportasi Massal

Mahasiswa Unair meraih penghargaan dalam Young ASEAN Leaders Policy Initiative di Thailand. Rekomendasinya dinilai sebagai inisiatif terbaik.

Baca Selengkapnya

Biaya Kuliah Unair Lengkap untuk Semua Program Studi

9 Desember 2023

Biaya Kuliah Unair Lengkap untuk Semua Program Studi

Berikut ini daftar lengkap biaya kuliah di UNAIR untuk semua program studi dari jenjang D3, D4, hingga S1. Biayanya bisa berbeda-beda sesuai dengan kelasnya.

Baca Selengkapnya

Mengenal Program S2 Media dan Komunikasi Unair: Beasiswa hingga Kurikulum

30 November 2023

Mengenal Program S2 Media dan Komunikasi Unair: Beasiswa hingga Kurikulum

Berdiri sejak 2003, program magister Media dan Komunikasi Unair ini berada di bawah naungan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Unair.

Baca Selengkapnya

Hasil Autopsi Jasad Mahasiswa FKH Unair, Dekan: Meninggal Bunuh Diri

6 November 2023

Hasil Autopsi Jasad Mahasiswa FKH Unair, Dekan: Meninggal Bunuh Diri

Hasil autopsi atas kematian CA, mahasiswa Kedokteran Hewan Universitas Airlangga atau FKH Unair telah keluar. Dekan FKH menyatakan berdasarkan autopsi, diketahui bahwa korban melakukan tindakan bunuh diri.

Baca Selengkapnya

Mahasiswa FK Unair Tewas di Mobil Kepala Terbungkus Plastik, Kampus: Kami Terpukul

6 November 2023

Mahasiswa FK Unair Tewas di Mobil Kepala Terbungkus Plastik, Kampus: Kami Terpukul

Mahasiswa Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Airlangga (Unair) berinisial CA, 21 tahun, ditemukan tewas pada Ahad pagi, 5 November 2023.

Baca Selengkapnya

BEM Unair Bahas Aspirasi Mahasiswa, dari Biaya Pendidikan hingga Bantuan Keuangan

23 September 2023

BEM Unair Bahas Aspirasi Mahasiswa, dari Biaya Pendidikan hingga Bantuan Keuangan

Kementerian Advokasi dan Kesejahteraan Mahasiswa BEM Universitas Airlangga (Unair) menyelenggarakan program kerja untuk sampaikan aspirasi mahasiswa.

Baca Selengkapnya

Dugaan Plagiasi Lagu "Halo-Halo Bandung", Dosen Unair Sebut Bisa Pengaruhi Sejarah Bangsa

23 September 2023

Dugaan Plagiasi Lagu "Halo-Halo Bandung", Dosen Unair Sebut Bisa Pengaruhi Sejarah Bangsa

Dosen Unair mengatakan tindakan plagiasi terhadap lagu "Halo-Halo Bandung" merupakan suatu pelanggaran.

Baca Selengkapnya