Jokowi Memulai Rangkaian Acara KTT ASEAN di Kuala Lumpur  

Reporter

Sabtu, 21 November 2015 10:28 WIB

Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersama Ibu Negara Iriana Widodo menaiki pesawat Kepresidenan saat hendak bertolak ke Kuala Lumpur, Malaysia di bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta, 20 November 2015. Kunjungan Jokowi ke Malaysia guna menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN 21-22 November 2015. TEMPO/Subekti

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Joko Widodo menghadiri upacara pembukaan Konferensi Tingkat Tinggi ASEAN ke-27 yang dilanjutkan dengan rapat pleno. Rangkaian acara KTT dimulai Sabtu, 21 November 2015, pukul 09.00 waktu setempat.

Seusai Pleno, Jokowi akan menyaksikan penandatanganan ASEAN Convention Against Trafficking in Persons Especially Women and Children. Kemudian, pada siang hari, ia akan mengikuti KTT ASEAN dan Republik Rakyat Cina ke-18.

"Pertemuan yang akan dihadiri Perdana Menteri RRC Li Keqiang ini akan membahas kerja sama ASEAN-RRC dan berbagai topik lain," ujar anggota Tim Komunikasi Presiden, Ari Dwipayana, melalui keterangan tertulis, Sabtu, 21 November 2015.

‎Setelah itu, Jokowi akan menyaksikan penandatanganan The Charter of The Establishment of Council of Palm Oil Producing Countries antara pemerintah Republik Indonesia dan pemerintah Malaysia dilanjutkan dengan pertemuan ASEAN Plus Three Leaders Interface With East Asia Business Council.

"Pada pukul 17.30 WS, Presiden akan melakukan pertemuan bilateral dengan PM Selandia Baru John Key, kemudian dilanjutkan dengan KTT ASEAN-Amerika Serikat ketiga," ucapnya.

Malam harinya, Jokowi dan Iriana Widodo menghadiri gala dinner oleh PM Malaysia Najib Razak beserta Ibu Rosmah Mansor‎. "Semua kegiatan KTT ASEAN ke-27 dan KTT lain dilaksanakan di Kuala Lumpur Convention Center (KLCC), Kuala Lumpur, Malaysia," ujarnya.

TIKA PRIMANDARI




Berita terkait

Jokowi Pertemuan Bilateral dengan Pemimpin Sri Lanka dan Tajikistan, Bahas Pengelolaan Air

1 jam lalu

Jokowi Pertemuan Bilateral dengan Pemimpin Sri Lanka dan Tajikistan, Bahas Pengelolaan Air

Presiden RI Jokowi mengadakan pertemuan bilateral dengan sejumlah pemimpin negara atau pemerintahan membahas kerja sama kedua negara dalam pengelolaan sumber daya air.

Baca Selengkapnya

Jokowi Minta PBB Berbuat Lebih untuk Selesaikan Masalah Palestina

1 jam lalu

Jokowi Minta PBB Berbuat Lebih untuk Selesaikan Masalah Palestina

Presiden Jokowi menilai PBB perlu bertindak lebih menyelesaikan akar persoalan konflik, yakni pendudukan ilegal Israel atas tanah Palestina.

Baca Selengkapnya

Menanti Arah Politik PDIP setelah Puan Maharani Bilang Banyak Mengobrol dengan Jokowi dan Prabowo di Bali

1 jam lalu

Menanti Arah Politik PDIP setelah Puan Maharani Bilang Banyak Mengobrol dengan Jokowi dan Prabowo di Bali

Puan Maharani mengungkapkan isi pertemuannya dengan Presiden Jokowi pada Gala Dinner WWF di Bali. Ia mengaku juga berbicara dengan Prabowo.

Baca Selengkapnya

Tilas Kunjungan Presiden Iran Ebrahim Raisi ke Indonesia pada Mei Tahun Lalu

2 jam lalu

Tilas Kunjungan Presiden Iran Ebrahim Raisi ke Indonesia pada Mei Tahun Lalu

Hampir genap satu tahun sebelum dia dinyatakan meninggal dunia pada Senin, 20 April 2024, Presiden Iran Ebrahim Raisi mengunjungi Indonesia. Ini jejaknya.

Baca Selengkapnya

Jokowi Berduka Presiden Iran Ebrahim Raisi Wafat: Doa Tulus Saya Panjatkan

2 jam lalu

Jokowi Berduka Presiden Iran Ebrahim Raisi Wafat: Doa Tulus Saya Panjatkan

Presiden Jokowi menyampaikan duka cita mendalam atas wafatnya Presiden Iran Ebrahim Raisi.

Baca Selengkapnya

Tegaskan Peran Penting Air, Indonesia Dorong Empat Inisiatif Konkret di World Water Forum ke-10

3 jam lalu

Tegaskan Peran Penting Air, Indonesia Dorong Empat Inisiatif Konkret di World Water Forum ke-10

Untuk pertama kalinya sejak World Water Forum digelar, persoalan air dunia dibahas di tingkat kepala negara.

Baca Selengkapnya

Jokowi Bertemu Elon Musk, Undang Investasi SpaceX hingga Tesla di Indonesia

4 jam lalu

Jokowi Bertemu Elon Musk, Undang Investasi SpaceX hingga Tesla di Indonesia

Presiden Jokowi juga mengapresiasi Elon Musk atas keikutsertaannya sebagai pembicara di KTT World Water Forum dan membahas pentingnya pengelolaan air.

Baca Selengkapnya

Koalisi Sipil Usulkan Lebih dari 20 Nama untuk Pansel KPK ke Jokowi

5 jam lalu

Koalisi Sipil Usulkan Lebih dari 20 Nama untuk Pansel KPK ke Jokowi

Kelompok sipil mengklaim bahwa pihak yang didorong untuk menjadi pansel KPK merupakan figur-figur yang memahami permasalahan pemberantasan korupsi.

Baca Selengkapnya

Gibran: Saya Akan Datang Kalau Diundang ke Rakernas PDIP

6 jam lalu

Gibran: Saya Akan Datang Kalau Diundang ke Rakernas PDIP

Gibran tak tahu apakah PDIP mengundang ayahnya, Presiden Jokowi ke Rakernas V. Namun ia mengatakan dirinya akan datang kalau diundang.

Baca Selengkapnya

Menerka Pertemuan Jokowi-Puan di Tengah Kabar Presiden Tak Diundang ke Rakernas PDIP

6 jam lalu

Menerka Pertemuan Jokowi-Puan di Tengah Kabar Presiden Tak Diundang ke Rakernas PDIP

Jokowi dan Puan bertemu serta bertegur sapa di Bali. Sebelumnya diwartakan, Jokowi tidak diundang ke Rakernas PDIP.

Baca Selengkapnya