RSHS Bandung Layanani Operasi Transplantasi Ginjal  

Reporter

Editor

Eni Saeni

Jumat, 28 November 2014 17:13 WIB

Monalisa Theresia, pasien gagal ginjal sedang melakukan cuci darah menggunakan proses Continuous Ambulatory Peritoneal Dialysys (CAPD) dikediamannya dikawasan Cibinong, Jakarta, Jumat (28/3). Tempo/Aditia Noviansyah

TEMPO.CO, Bandung - Rumah Sakit dr Hasan Sadikin (RSHS), Bandung, kembali melayani pasien yang membutuhkan operasi transplantasi ginjal. Layanan operasi cangkok ginjal terakhir dilakukan rumah sakit pelat merah itu pada 1997. Setelah itu berhenti karena biayanya yang tinggi dan sulitnya mencari donor. "Sekarang, kita siap melakukan operasi pelayanan transplantasi ginjal," kata Direktur Utam RSHS dr Ayi Djembarsari, Jumat, 28 November 2014.

Menurut dia, RSHS menyiapkan tim berjumlah 60 ahli medis dari berbagai disiplin untuk mengerjakan prosedur operasi itu. Biaya transplantasi ginjal bisa ditekan lewat program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Yang ditanggung Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan sebesar Rp 250 juta. "Sisanya tetap ditanggung keluarg pasien, tergantung kondisi pasien. Mungkin kira-kira tetap harus menambah sekitar RP 100 juta lagi," ujarnya.

Ayi menuturkan rumah sakitnya hanya akan melakukan operasi cangkok ginjal, dengan syarat pendonor organ masih keluarga pasien. Alasannya, pemerintah melarang jual-beli organ. Jika dilanggar, ancamannya denda hingga Rp 500 juta bagi penyedia organ. Tenaga medis yang melaksanakannya pun tak luput dari sanksi.

Pada 15 November 2014, tim dokter RSHS kembali melaksanakan operasi transplantasi ginjal terhadap pasien atas nama Dewi, yang sudah divonis gagal ginjal sejak September 2013. Dewi menerima donor organ ginjal dari kakak kandungnya, Neneng. Sebelumnya, dia harus menjalani cuci darah setiap pekan.




Selanjutnya: Pengalaman Neneng Jadi Pendonor Ginjal

Berita terkait

Upaya Kemenkes Atasi Banyaknya Warga Indonesia yang Pilih Berobat ke Luar Negeri

5 hari lalu

Upaya Kemenkes Atasi Banyaknya Warga Indonesia yang Pilih Berobat ke Luar Negeri

Ada sejumlah persoalan yang membuat banyak warga Indonesia lebih memilih berobat ke luar negeri.

Baca Selengkapnya

1 Juta Warga Indonesia Berobat ke Luar Negeri, Kemenkes: Layanan Kesehatan Belum Merata

5 hari lalu

1 Juta Warga Indonesia Berobat ke Luar Negeri, Kemenkes: Layanan Kesehatan Belum Merata

Jokowi sebelumnya kembali menyinggung banyaknya masyarakat Indonesia yang berobat ke luar negeri dalam rapat kerja Kemenkes.

Baca Selengkapnya

PBB: Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza

5 hari lalu

PBB: Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza

Serangan Israel ke Gaza telah meninggalkan sekitar 37 juta ton puing di wilayah padat penduduk, menurut Layanan Pekerjaan Ranjau PBB

Baca Selengkapnya

Kisah Kardinah, Adik RA Kartini yang Berjasa namun Dipersekusi di Tegal

11 hari lalu

Kisah Kardinah, Adik RA Kartini yang Berjasa namun Dipersekusi di Tegal

Meski dari kalangan bangsawan, keluarga Kartini ini kerap membantu masyarakat. Namun adik Kartini dipersekusi dan darak keliling kota hingga trauma.

Baca Selengkapnya

8 Amal Jariyah Sadio Mane untuk Desanya di Senegal, Dirikan Masjid hingga Bagi Makan Gratis Saat Ramadan

23 hari lalu

8 Amal Jariyah Sadio Mane untuk Desanya di Senegal, Dirikan Masjid hingga Bagi Makan Gratis Saat Ramadan

Sadio Mane bintang Al Nassr dikenal kedermawanannya untuk kampung halamannya, Bambali, Senegal. Berikut 8 amal jariyah Mane untuk kampungnya.

Baca Selengkapnya

Blokade Mulai Dibuka, Tiga Truk Bantuan Tiba di Rumah Sakit di Utara Gaza

25 hari lalu

Blokade Mulai Dibuka, Tiga Truk Bantuan Tiba di Rumah Sakit di Utara Gaza

Sebanyak tiga truk bantuan berisi bahan bakar, obat-obatan, dan pasokan medis pada Sabtu memasuki Gaza utara yang sebelumnya menghadapi blokade Israel

Baca Selengkapnya

Tentara Israel Masih Menggempur Seluruh Wilayah Gaza

33 hari lalu

Tentara Israel Masih Menggempur Seluruh Wilayah Gaza

Tentara Israel masih melancarkan serangan ke sejumlah wilayah di Gaza. Korban jiwa pun terus berjatuhan.

Baca Selengkapnya

Dokter Masih Mogok, Rumah Sakit Besar di Korea Selatan Tutup Bangsal

34 hari lalu

Dokter Masih Mogok, Rumah Sakit Besar di Korea Selatan Tutup Bangsal

Korea Selatan menutup bangsal rumah sakit besar karena tak ada dokter.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Dukung Aspen Medical Bangun Rumah Sakit Internasional

38 hari lalu

Bamsoet Dukung Aspen Medical Bangun Rumah Sakit Internasional

Pembangun awal di Depok dan berlanjut ke Cikarang, Karawang, hingga Makassar.

Baca Selengkapnya

Kemenkes: Kekurangan Dokter Spesialis Hampir di Seluruh Provinsi

38 hari lalu

Kemenkes: Kekurangan Dokter Spesialis Hampir di Seluruh Provinsi

Dante Saksono Harbuwono mengatakan, kekurangan dokter spesialis terjadi hampir di seluruh provinsi Indonesia.

Baca Selengkapnya