Bersaing dengan Jokowi, Gita Wirjawan Tetap Optimistis  

Reporter

Editor

Zed abidien

Kamis, 28 November 2013 15:21 WIB

Perdana Menteri Belanda Mark Rutte (kanan) bersama Menteri Perdagangan Gita Wirjawan (tengah) dan Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo (kiri) berkunjung ke kawasan Waduk Pluit di Penjaringan, Jakarta Utara, (21/11). TEMPO/Eko Siswono Toyudho

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Perdagangan Gita Wirjawan optimistis bertarung dalam bursa pemilihan presiden melalui konvensi Partai Demokrat. Bahkan dia siap untuk "bertarung" melawan Gubernur DKI Joko Widodo yang saat ini paling populer di mata publik. “Saya, tuh, blusukan lebih dahulu daripada Jokowi, tapi tidak pernah diberitakan oleh Tempo. Tapi sekarang dijejerin aja di depan anak muda. Saya rasa saya bisalah dapat beberapa suara,” ujar Gita Wirjawan kala melakukan kunjungan media di kantor Tempo, Kamis, 28 November 2013.

Gita optimistis mendulang popularitas di mata publik lewat media sosial. Akun Twitter-nya yang kini melonjak dari 40 ribu menjadi 140 ribu followers dalam dua pekan dianggap sebagai pertanda baik. Meski demikian, Gita tak mengukur angka elektabilitas. “Realistis nanti dilihat pada Februari. Tapi sekarang angkanya lumayan, bahkan ada tren membaik. Enggak ada alasan mundur atau lempar handuk,” ujarnya.

Panitia konvensi menetapkan 11 peserta yang akan dijaring menjadi calon presiden dari Partai Demokrat. Selain Gita Wirjawan, 10 peserta konvensi calon presiden Partai Demokrat adalah Ali Masykur Musa, Marzuki Alie, Pramono Edhie Wibowo, Irman Gusman, Hayono Isman, Anies Rasyid Baswedan, Sinyo Harry Sarundajang, Endriartono Sutarto, Dino Patti Djalal, dan Dahlan Iskan.

NURUL MAHMUDAH


Baca juga:
Wah, Pengemis di Pancoran Dapat 25 Juta Dua Pekan
Diperiksa 8 Jam, Bambang D.H. Ditetapkan Tersangka
Ahok Terima Sumbangan 30 Bus Transjakarta
Jokowi Ngopi Bareng Tommy Soeharto
Emboli, Si Pembunuh Ibu Melahirkan
Ada SBY, Tepuk Tangan Guru untuk Jokowi
Ini Cuit Terbaru Farhat Abbas tentang Ahmad Dhani
Ini Motif Walang, Si Pengemis Tajir

Berita terkait

Survei Capres Muhaimin Iskandar Rendah, PKB: Masih Ada Peluang

27 Desember 2021

Survei Capres Muhaimin Iskandar Rendah, PKB: Masih Ada Peluang

Dalam survei tersebut Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar hanya dipilih 0,1 persen responden.

Baca Selengkapnya

DPR Dorong KPU dan Bawaslu Antisipasi Potensi Masalah Pemilu 2024

22 Desember 2021

DPR Dorong KPU dan Bawaslu Antisipasi Potensi Masalah Pemilu 2024

Komisi II DPR meminta KPU dan Bawaslu Provinsi Jawa Barat mengantisipasi kesulitan pemilih menggunakan hak pilih, lantaran diprediksi akan banyak surat suara.

Baca Selengkapnya

Setya Novanto: Golkar Siap Menangkan Jokowi di Pilpres 2019  

27 Maret 2017

Setya Novanto: Golkar Siap Menangkan Jokowi di Pilpres 2019  

Setya Novanto mengungkap hitung-hitungan apabila Jokowi kembali berhadapan dengan Prabowo dalam pilpres 2019.

Baca Selengkapnya

Gagal Pilkada DKI, AHY Punya Modal Besar Ikut Pilpres 2019

22 Maret 2017

Gagal Pilkada DKI, AHY Punya Modal Besar Ikut Pilpres 2019

Qodari mengatakan masyarakat cukup mengenal figur Agus Yudhoyono atau AHY ini

Baca Selengkapnya

Tiap Parpol Bisa Ajukan Calon Presiden, Jokowi: Masih Proses

16 Januari 2017

Tiap Parpol Bisa Ajukan Calon Presiden, Jokowi: Masih Proses

RUU Permilu Diperkirakan selesai sekitar bulan empat ke depan.

Baca Selengkapnya

Sindrom I Want SBY Back, Sinyal Ani Yudhoyono Maju Capres?

10 September 2015

Sindrom I Want SBY Back, Sinyal Ani Yudhoyono Maju Capres?

Ada spekulasi bahwa Demokrat memunculkan sindrom I Want SBY Back untuk mempersiapkan Ani Yudhoyono.

Baca Selengkapnya

Jokowi Tak Butuh, Relawan Bakal Membubarkan Diri

28 Oktober 2014

Jokowi Tak Butuh, Relawan Bakal Membubarkan Diri

Sampai saat ini mereka masih menunggu kepastian dari Jokowi.

Baca Selengkapnya

Jokowi Dilantik, Relawan Jokowi-JK Berevolusi

13 Oktober 2014

Jokowi Dilantik, Relawan Jokowi-JK Berevolusi

Relawan Jokowi-JK turut mengontrol realisasi program pemerintah di pedesaan.

Baca Selengkapnya

Fahri: Koalisi Pro-Prabowo Tidak Berencana Pilpres MPR  

9 Oktober 2014

Fahri: Koalisi Pro-Prabowo Tidak Berencana Pilpres MPR  

"Enggak ada agenda itu. Makanya, tidak perlu ditanyakan,"
kata


Fahri Hamzah soal agenda mengubah pemilihan presiden dari



langsung menjadi lewat MPR.

Baca Selengkapnya

Giman Membawa Ratusan Pesan untuk Jokowi

30 September 2014

Giman Membawa Ratusan Pesan untuk Jokowi

Dalam perjalanannya, pria yang kesehariannya berjualan kue putu keliling itu membawa buku catatan yang berisi ratusan pesan ditulis tangan.

Baca Selengkapnya