Nuh Klaim Kementeriannya Tak Lagi Terima Dana DAK

Reporter

Editor

Eni Saeni

Sabtu, 31 Agustus 2013 20:57 WIB

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Muhammad Nuh. TEMPO/Imam Sukamto

TEMPO.CO, Bandung-Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Indonesia (Mendikbud) Muhammad Nuh mengatakan, kementerian pendidikan tidak menerima Dana Anggaran Khusus (DAK) Sektor Pendidikan. "Dana DAK itu dari menteri keuangan langsung ke daerah-daerah, nggak mampir dulu ke saya," kata M Nuh usai acara peluncuran Universitas Telkom, di Jalan Terusan Buah Batu, Bandung. Sabtu, 31 Agustus 2013.

Sebelumnya hasil kajian Indonesia Corruption Watch (ICW) menunjukkan pengoperasian Dana Anggaran Khusus (DAK) Sektor Pendidikan merupakan lahan empuk bagi para koruptor. Hasil itu merupakan kajian ICW dalam satu dasawarsa pemberantasan korupsi sektor pendidikan pada 2003-2013. Data ICW meunjukkan penyelewengan dana pada pengoperasian Bantuan Operasional Sekolah (BOS) dan pengadaan infrastruktur sekolah/madrasah.

Menurut Nuh, pemerintah mendorong mekanisme pengawasan di Kabupaten dan Kota penerima DAK. Kerugian yang muncul akibat lalainya pengawasan pemerintah, menembus angka Rp 265,1 miliar.

DAK, lanjut Nuh, bertujuan untuk membangun dan memperbaiki gedung sekolah serta melengkapi sarana dan prasarana sekolah. "Saya malah berterimakasih sama IWC, sudah membantu memberantas korupsi," ujarnya.



PERSIANA GALIH

Berita terkait

Penyelenggara Pesta di Depok Mengaku Ingin Rayakan Ulang Tahun

8 Juni 2022

Penyelenggara Pesta di Depok Mengaku Ingin Rayakan Ulang Tahun

Penjaga rumah menyebut peserta pesta di Perumahan Pesona Depok Estate 2, yang disebut sebagai pesta bikini, merupakan mahasiswa dan pelajar

Baca Selengkapnya

Harga Tiket Pesta Bikini di Depok Mencapai Rp 8 Juta

8 Juni 2022

Harga Tiket Pesta Bikini di Depok Mencapai Rp 8 Juta

Harga tiket untuk mengikuti pesta bikini di Perumahan Pesona Khayangan, Kota Depok, bisa mencapai lebih dari Rp8 juta per orang.

Baca Selengkapnya

Penggerebekan Party di Depok, Kasat Reskrim: Bukan Pesta Bikini, Hanya Joget

6 Juni 2022

Penggerebekan Party di Depok, Kasat Reskrim: Bukan Pesta Bikini, Hanya Joget

Polres Metro Depok buka suara soal penggerebekan pesta bikini di sebuah perumahan.

Baca Selengkapnya

Polda Metro Jaya Gerebek Pesta Bikini di Depok, Peserta Hampir 200 Orang

6 Juni 2022

Polda Metro Jaya Gerebek Pesta Bikini di Depok, Peserta Hampir 200 Orang

Polisi meminta keterangan penyelenggara pesta bikini di Depok karena mengadakan pesta di perumahan dengan jumlah massa banyak tanpa izin.

Baca Selengkapnya

Polda Jatim Selidiki Kolam Renang yang Ditutup karena Bikini

25 Februari 2016

Polda Jatim Selidiki Kolam Renang yang Ditutup karena Bikini

Polda Jatim menanyakan menanyakan kenapa kolam Gua Pote ditutup.

Baca Selengkapnya

Pesta Seks di Ritz-Carlton, Nomor Kontak Panitia Tak Aktif

21 Desember 2015

Pesta Seks di Ritz-Carlton, Nomor Kontak Panitia Tak Aktif

Polisi memastikan berita acara itu hoax.

Baca Selengkapnya

Pesta Seks di Ritz-Carlton? Polda Metro Jaya: Itu Hoax

21 Desember 2015

Pesta Seks di Ritz-Carlton? Polda Metro Jaya: Itu Hoax

Informasi soal pesta seks di Ritz-Carlton beredar melalui media sosial.

Baca Selengkapnya

Delapan Sekolah Cabut Laporan Soal Pesta Bikini  

1 Juli 2015

Delapan Sekolah Cabut Laporan Soal Pesta Bikini  

Ada dua sekolah lagi yang belum damai, yakni SMA Muhammadiyah Rawamangun dan SMA Alkamal.

Baca Selengkapnya

Baru Delapan Sekolah Cabut Laporan Pesta Bikini  

1 Juli 2015

Baru Delapan Sekolah Cabut Laporan Pesta Bikini  

Ada dua sekolah lagi yang belum mencabut laporannya.

Baca Selengkapnya

Pesta Bikini SMA, Polisi Periksa Kepala Sekolah  

5 Mei 2015

Pesta Bikini SMA, Polisi Periksa Kepala Sekolah  

Kasus pencemaran nama baik dalam iklan pesta bikini bisa diselesaikan secara damai.

Baca Selengkapnya