@Pak_JK Ucapkan Selamat untuk Ganjar Pranowo

Reporter

Minggu, 26 Mei 2013 17:57 WIB

Ganjar Pranowo (kiri) dan Heru Sudjatmoko. ANTARA/R. Rekotomo

TEMPO.CO, Jakarta--Mantan wakil presiden Republik Indonesia yang kini menjabat sebagai Ketua Umum Palang Merah Indonesia Jusuf Kalla rupanya terus mengikuti perkembangan politik Indonesia. Hari ini pun, dia memantau perhitungan cepat hasil pemilihan gubernur Jawa Tengah.

Melalui akun Twitter-nya @Pak_JK, Kalla memberi selamat kepada seluruh warga Jawa Tengah yang telah melaksanakan pilkada dengan aman. Ia juga mengucapkan selamat kepada pasangan Ganjar Pranowo-Heru Sudjatmoko atas kemenangannya berdasarkan perhitungan cepat sejumlah lembaga survei. (Hitung Cepat Pilgub Jateng, Ganjar Pranowo Unggul)

"Utk Warga Jateng Slmt tlh melaksanakan Pilgub dg Aman.Slmt jg utk pasangan @ganjarpranowo -Heru yg menang Pilgub Jateng versi Quick Count" tulis Kalla melalui akunnya siang tadi, Ahad, 26 Mei 2013.

Kalla memang termasuk salah satu tokoh yang sering berkicau di lini masa media sosial Twitter. Sebagai orang nomor satu di PMI, ia cenderung lebih banyak mengomentari hal-hal terkait donor darah dan kesehatan masyarakat. Tapi tentu saja sesekali bekas ketua umum Partai Golkar ini juga tetap mengomentari masalah perpolitikan Tanah Air.

Seperti diberitakan sebelumnya, berdasarkan penghitungan cepat (quick count) yang dilakukan Jaringan Suara Indonesia, pasangan Ganjar Pranowo-Heru Sudjatmoko menang dalam pemilihan Gubernur Jawa Tengah yang berlangsung hari ini. Dari data yang masuk sekitar 95,75 persen, Ganjar-Heru yang diusung PDIP memperoleh suara 48,7 persen, Bibit Waluyo-Sudijono (Demokrat-Golkar-PAN) 30,2 persen, dan Hadi Prabowo-Don Murdono (Gerindra-PKS) mendapat suara sekitar 21,1 persen.

MUNAWWAROH

Terhangat:
Darin Mumtazah & Luthfi
| Kisruh Kartu Jakarta Sehat | Menkeu Baru | PKS Vs KPK | Vitalia Sesha


Baca juga:

Ini 32 Anggota DPRD DKI Interpelator Jokowi

Lepas Empat Istrinya, Eyang Subur Tak Perlu Cerai

Lepas Empat Istrinya, Ini Perasaan Eyang Subur

Neymar Sudah Jadi Milik Barcelona

Berita terkait

5 Hal tentang Ganjar Pranowo Setelah Berakhirnya Pilpres 2024 dan Putusan MK

3 hari lalu

5 Hal tentang Ganjar Pranowo Setelah Berakhirnya Pilpres 2024 dan Putusan MK

Ganjar Pranowo menegaskan sikap politiknya untuk tidak bergabung pemerintahan presiden dan wakil presiden terpilih periode 2024-2029, Prabowo-Gibran

Baca Selengkapnya

Ganjar Akui Tak Akan Gabung Pemerintahan, Bagaimana dengan PDIP?

3 hari lalu

Ganjar Akui Tak Akan Gabung Pemerintahan, Bagaimana dengan PDIP?

ganjar mengatakan dalam sistem pemerintahan juga penting adanya check and balances.

Baca Selengkapnya

Ganjar Ungkap Arah Politiknya Usai Kalah di Pilpres 2024

4 hari lalu

Ganjar Ungkap Arah Politiknya Usai Kalah di Pilpres 2024

Menurut Ganjar, masih banyak persoalan yang dipesankan oleh Megawati berkaitan dengan kondisi sosial ekonomi yang perlu jadi perhatian.

Baca Selengkapnya

Gibran Janji Beri Perhatian Khusus Daerah Padat Penduduk: Seperti Muara Baru

4 hari lalu

Gibran Janji Beri Perhatian Khusus Daerah Padat Penduduk: Seperti Muara Baru

Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka menyebut daerah padat penduduk mendapatkan atensi khusus dari pemerintah.

Baca Selengkapnya

Prabowo-Gibran Diminta Penuhi Janji Selamatkan Garuda Indonesia

4 hari lalu

Prabowo-Gibran Diminta Penuhi Janji Selamatkan Garuda Indonesia

Serikat Karyawan Garuda Indonesia meminta Prabowo-Gibran bisa penuhi janjinya untuk menyelamatkan maskapai Garuda Indonesia.

Baca Selengkapnya

Kasak-kusuk Koalisi Setelah Putusan MK

6 hari lalu

Kasak-kusuk Koalisi Setelah Putusan MK

Ada lobi-lobi disertai pembagian jatah menteri di kabinet. Rencana koalisi PDIP disertai syarat tertentu.

Baca Selengkapnya

Sepedaan di Yogyakarta, Ganjar Pranowo Tak Hadiri Penetapan Prabowo-Gibran

6 hari lalu

Sepedaan di Yogyakarta, Ganjar Pranowo Tak Hadiri Penetapan Prabowo-Gibran

Ganjar Pranowo mengaku tak diundang untuk menghadiri penetapan Prabowo-Gibran sebagai presiden dan wakil presiden.

Baca Selengkapnya

Soal Hak Angket Usai Putusan MK, Ganjar Pranowo: Itu Nanti di Parlemen, Saya Bukan Anggota Dewan

6 hari lalu

Soal Hak Angket Usai Putusan MK, Ganjar Pranowo: Itu Nanti di Parlemen, Saya Bukan Anggota Dewan

Ganjar Pranowo angkat bicara soal rencana hak angket DPR hingga gugatan PDI Perjuangan kepada KPU dalam kaitan Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Repnas Berharap Prabowo-Gibran Percepat Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

7 hari lalu

Repnas Berharap Prabowo-Gibran Percepat Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

Relawan Pengusaha Muda Nasional (Repnas) berharap Prabowo dan Gibran mempercepat pertumbuhan ekonomi usai dilantik sebagai presiden dan wakil presiden

Baca Selengkapnya

Cerita Ganjar Pranowo Sempat Menaruh Harapan Besar pada MK dalam Sengketa Pilpres

7 hari lalu

Cerita Ganjar Pranowo Sempat Menaruh Harapan Besar pada MK dalam Sengketa Pilpres

Ganjar Pranowo, bercerita sempat memiliki harapan besar terhadap Mahkamah Konstitusi soal PHPU 2024. Namun, harapan itu sirna ketika putusan dibacakan

Baca Selengkapnya