Soal Kabinet, PKS Sebut SBY Sudah Dewasa

Reporter

Editor

Selasa, 17 April 2012 20:38 WIB

Lutfi Hasan Ishaak. ANTARA/Dhoni Setiawan

TEMPO.CO, Jakarta - Politikus Partai Keadilan Sejahtera, Aboe Bakar al-Habsy, tak mengetahui kenapa menteri dari PKS tak dilibatkan dalam rapat kabinet. Ia berharap tak dipanggilnya mereka bukan karena Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mencampur-adukkan persoalan pemerintahan dengan urusan politik.

“Beliau sudah cukup dewasa soal itu,” kata Aboe Bakar, Selasa, 17 April 2012.

Aboe Bakar menyatakan semua pihak menyorot PKS bila ada persoalan dalam koalisi. Tapi, kata dia, ketika partai lain dalam koalisi berseberangan dengan Demokrat, pihak-pihak yang sebelumnya mengkritik PKS, malah diam.

Ia mencontohkan sikap Golkar dan Partai Amanat Nasional yang semula berbeda pendapat dengan Demokrat dalam pengesahan Undang-Undang Pemilihan Umum. Menurut dia, tak ada pula pihak yang berani mengevaluasi menteri-menteri dari Golkar dan PAN.

Setelah PKS tak dianggap lagi di Sekretariat Gabungan, menteri-menteri PKS dikabarkan jarang diajak rapat di Istana. Kendati begitu, SBY belum memberikan pernyataan bakal merombak kabinet setelah PKS menolak kenaikan harga bahan bakar minyak.

Aboe Bakar mengatakan partainya tak akan mengomentari kemungkinan adanya reshuffle. “Hitam putih kabinet itu apa kata Presiden,” kata Aboe Bakar.

MARIA YUNIAR I FEBRIYAN

Berita terkait

Sri Mulyani Bertemu SBY, Jusuf Kalla dan Menteri Kabinet Indonesia Bersatu, Ini yang Dibahas

5 hari lalu

Sri Mulyani Bertemu SBY, Jusuf Kalla dan Menteri Kabinet Indonesia Bersatu, Ini yang Dibahas

Sri Mulyani mengungkapkan pertemuannya dengan SBY membahas berbagai hal

Baca Selengkapnya

Demokrat Klaim Ide Presidential Club Sudah Ada Sejak era SBY

10 hari lalu

Demokrat Klaim Ide Presidential Club Sudah Ada Sejak era SBY

Demokrat menyatakan ide pembentukan presidential club sebetulnya sudah tercetus sejak 2014.

Baca Selengkapnya

Kata 7 Pengamat Soal Koalisi Prabowo yang Bakal Gemuk

20 hari lalu

Kata 7 Pengamat Soal Koalisi Prabowo yang Bakal Gemuk

Berikut tanggapan para pengamat politik dan peneliti soal koalisi Prabowo ke depan yang hampir pasti bakal gemuk.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Dorong Seluruh Partai Politik Rekonsiliasi dalam Koalisi Pemerintahan Prabowo

37 hari lalu

Bamsoet Dorong Seluruh Partai Politik Rekonsiliasi dalam Koalisi Pemerintahan Prabowo

Bamsoet memberikan apresiasi atas pertemuan Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar -Mahfud, Arsjad Rasjid dengan Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Rosan Roeslani, saat open house di kediaman Rosan Roeslani.

Baca Selengkapnya

Soal Waktu Penentuan Arah Koalisi, Golkar Tunggu Momentum Demi Kepentingan Terbaiknya

21 Juli 2023

Soal Waktu Penentuan Arah Koalisi, Golkar Tunggu Momentum Demi Kepentingan Terbaiknya

Erwin Aksa memastikan bahwa arah politik Golkar akan selalu berada di pemerintahan.

Baca Selengkapnya

Kata Anas Urbaningrum dan Gede Pasek soal PKN yang Belum Tentukan Arah Koalisi

15 Juli 2023

Kata Anas Urbaningrum dan Gede Pasek soal PKN yang Belum Tentukan Arah Koalisi

Anas Urbaningrum dan Gede Pasek sebut Partai Kebangkitan Nusantara atau PKN belum tentukan arah koalisi untuk Pemilu 2024

Baca Selengkapnya

Airlangga Bilang KIB Belum Bubar Meski PAN Beri Sinyal Merapat ke PDIP

5 Juni 2023

Airlangga Bilang KIB Belum Bubar Meski PAN Beri Sinyal Merapat ke PDIP

Airlangga menyebut dirinya bahkan baru bertemu dengan Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan atau Zulhas pada Sabtu malam kemarin.

Baca Selengkapnya

PKB Sebut Golkar Sepakat Gabung KIR, Begini Respons Airlangga

5 Mei 2023

PKB Sebut Golkar Sepakat Gabung KIR, Begini Respons Airlangga

Airlangga menjelaskan, Golkar sedianya sudah membentuk tim teknis untuk koalisi inti.

Baca Selengkapnya

Dua Jam Lebih Bertemu di Istana, Ini yang Dibahas Jokowi dan 6 Ketum Parpol Koalisi

2 Mei 2023

Dua Jam Lebih Bertemu di Istana, Ini yang Dibahas Jokowi dan 6 Ketum Parpol Koalisi

Menurut Airlangga, pertemuan dengan Jokowi ini lebih banyak membahas kondisi perekonomian ke depan. Adakah bahas politik?

Baca Selengkapnya

Politikus PKB Bilang Cak Imin dan Airlangga Bertemu Rabu Besok

2 Mei 2023

Politikus PKB Bilang Cak Imin dan Airlangga Bertemu Rabu Besok

Halalbihalal DPP PKB dan DPP Golkar itu digelar di Resto Plataran Senayan.

Baca Selengkapnya