Juru Runding GAM Ajukan Kasasi

Reporter

Editor

Rabu, 14 Januari 2004 19:30 WIB

TEMPO Interaktif, Banda Aceh: Lima juru runding Gerakan Aceh Merdeka (GAM) memutuskan mengajukan kasasi ke Mahkamah Agung (MA) atas putusan Pengadilan Tinggi (PT) Nanggroe Aceh Darussalam yang menguatkan vonis Pengadilan Negeri (PN) Banda Aceh, Rabu (14/1). "Seharusnya para juru runding tidak dihukum dengan masa hukuman yang berat, mengingat tugas mereka adalah juru damai para pihak yang bertikai di Aceh. Semoga MA lebih bijaksana memandang kasus juru runding ini," kata Rufriadi, salah satu pengacara para juru runding GAM, di Banda Aceh, Rabu (14/1). Keputusan pengajuan kasasi pun ditempuh adalah untuk mencari keadilan bagi kelima juru runding itu. Kelima juru runding GAM itu adalah Sofyan Ibrahim Tiba, Nashiruddin bin Ahmed, Amni bin Ahmad Marzuki, Muhammad bin Usman dan Teuku Kamaruzzaman. Dinyatakan melanggar pasal 106 KUHP tentang makar dan Undang Undang terorisme, PN Banda Aceh menjatuhkan hukuman 12-15 tahun penjara kepada kelimanya. Saat ini, mereka masih ditahan di markas Kepolisian Daerah (Polda) Aceh. "Setelah melakukan pertimbangan hukum, pengadilan tinggi menguatkan putusan PN Banda Aceh. Keputusan itu sudah cukup adil," kata Wakil Ketua PT Aceh, Al Munar.Al Munar menambahkan, semua berkas juru runding dikuatkan keputusannya, termasuk kasus "Srikandi Referendum" Cut Nurasyikin yang divonis 11 tahun penjara oleh PN Banda Aceh. "Hanya kasus juru propaganda GAM, Irwandi Yusuf yang hukumannya ditambah, dari 7 tahun menjadi 9 tahun," kata Al Munar. Yuswardi A. Suud - Tempo News Room

Berita terkait

Sinopsis dan Filmografi Pemain Trigger Warning, Film Thriller Hollywood Garapan Mouly Surya

1 menit lalu

Sinopsis dan Filmografi Pemain Trigger Warning, Film Thriller Hollywood Garapan Mouly Surya

Trigger Warning dijadwalkan tayang pada Jumat 21 Juni 2024. Film ini merupakan garapan sutradara asal Indonesia, Mouly Surya.

Baca Selengkapnya

BMKG Peringatkan Potensi Gelombang Tinggi hingga 2,5 Meter di Sejumlah Perairan

1 menit lalu

BMKG Peringatkan Potensi Gelombang Tinggi hingga 2,5 Meter di Sejumlah Perairan

BMKG mengeluarkan peringatan dini gelombang tinggi yang berpotensi terjadi di beberapa wilayah perairan Indonesia pada 6 - 7 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Bayer Leverkusen Berpeluang Pecahkan Rekor Tak Terkalahkan Benfica Saat Jamu AS Roma di Liga Europa

5 menit lalu

Bayer Leverkusen Berpeluang Pecahkan Rekor Tak Terkalahkan Benfica Saat Jamu AS Roma di Liga Europa

Bayer Leverkusen akan menjamu AS Roma dengan keunggulan agregat 2-0 pada laga leg kedua semifinal Liga Europa pada Kamis waktu setempat, 9 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Arab Saudi, Maroko dan Mesir di KTT OKI Menuntut Gencatan Senjata Segera di Gaza

8 menit lalu

Arab Saudi, Maroko dan Mesir di KTT OKI Menuntut Gencatan Senjata Segera di Gaza

Arab Saudi, Maroko dan Mesir kompak menyerukan gencatan senjata dalam perang Gaza di KTT Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) ke-15

Baca Selengkapnya

Praperadilan Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor di PN Jaksel Ditunda, KPK Tak Hadiri Sidang

12 menit lalu

Praperadilan Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor di PN Jaksel Ditunda, KPK Tak Hadiri Sidang

Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali alias Gus Muhdlor mengajukan praperadilan ke PN Jakarta selatan. Dua kali mangkir dari pemeriksaan KPK.

Baca Selengkapnya

KPU Bantah Suara PPP di 35 Dapil Banten Pindah ke Partai Garuda

14 menit lalu

KPU Bantah Suara PPP di 35 Dapil Banten Pindah ke Partai Garuda

KPU membantah tudingan PPP mengenai perpindahan suara dari PPP kepada Partai Garuda di 35 daerah pemilihan (dapil) di Provinsi Banten.

Baca Selengkapnya

Erick Thohir Lobi Klub Elkan Baggott dan Justin Hubner Agar Bisa Bela Timnas U-23 Indonesia vs Guinea

19 menit lalu

Erick Thohir Lobi Klub Elkan Baggott dan Justin Hubner Agar Bisa Bela Timnas U-23 Indonesia vs Guinea

Ketua Umum PSSI Erick Thohir berharap Elkan Baggott dan Justin Hubner bisa bergabung agar Timnas U-23 Indonesia tampil dengan kekuatan penuh.

Baca Selengkapnya

Menlu Retno Undang Gambia ke Indonesia-Africa Forum di Bali

24 menit lalu

Menlu Retno Undang Gambia ke Indonesia-Africa Forum di Bali

Indonesia-Africa Forum kedua akan diselenggarakan di Bali pada 3 - 4 September 2024. Menlu Retno mengundang perwakilan dari Gambia.

Baca Selengkapnya

Ryan Gosling Sesali Gayanya saat Dansa dengan Emma Stone di Poster Film La La Land

25 menit lalu

Ryan Gosling Sesali Gayanya saat Dansa dengan Emma Stone di Poster Film La La Land

Ryan Gosling mengaku tidak mengetahui bahwa adegan ikonik berdansa dengan Emma Stone akan dijadikan poster film La La Land.

Baca Selengkapnya

Jokowi: Harus Ada Timbal Balik Ekonomi dari Program Pemerintah

30 menit lalu

Jokowi: Harus Ada Timbal Balik Ekonomi dari Program Pemerintah

Presiden Joko Widodo atau Jokowi berharap Rencana Kerja Pemerintah (RKP) 2025 sesuai dengan program pembangunan yang telah direncanakan

Baca Selengkapnya