Tommy Menilai Dodi dan Kiai Sidiq Dimanfaatkan Orang Lain

Reporter

Editor

Selasa, 22 Juli 2003 14:45 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Tommy Soeharto menduga Dodi Sumadi dan Kiai Abdullah Sidiq Muin, tersangka kasus penipuan dan penggelapan Rp 15 miliar, dimanfaatkan oleh orang tertentu. Tapi Tommy tidak bersedia menyebutkan siapa orang tersebut dan apa yang dimaksudkan dengan pernyataan itu. Hal itu diungkapkan Tommy kepada wartawan usai pemeriksaan yang mempertemukan dirinya dengan Dodi dan Kiai Sidiq, di Mapolda Metro Jaya, Rabu (6/2) sore. Menurut Tommy, Dodi mengaku berniat membantunya. “Katanya (Dodi) mau nolong ternyata nggak, malah nyeburin,” kata Tommy sambil tersenyum. Tapi, tambah Tommy, dalam pemeriksaan, Dodi mengaku dibohongi. Tommy pun tidak mau menyebutkan siapa orang yang membohongi tersebut. Tommy juga tidak menjawab ketika ditanya apakah orang yang dimaksudkannya adalah Noer Iskandar. “Tunggu tanggal mainnya, nanti berlanjut,” ujar Tommy yang tampak segar meski sehari sebelumnya sempat mengaku sakit. Jawaban yang sama juga dikatakannya ketika didesak orang yang memanfaatkan Dodi adalah mantan Presiden Abdurrahman Wahid Ada kejadian yang menarik saat Tommy ditanya kenapa tidak bersedia diperiksa dengan alasan sakit, Selasa kemarin (5/1). Dengan bercanda Tommy menjawab “kemarin tidak banyak wartawan. Sekarang banyak, makanya saya sekarang mau,” katanya sambil tersenyum saat disorot kamera televisi yang persis berada di depan wajahnya. Ketika diperiksa, Tommy mengenakan seragam tahanan warna biru bernomor 093. Sementara itu, sebelumnya sekitar pukul 15.30 WIB, Kiai Sidiq lebih dahulu keluar dari ruang pemeriksaan di ruang Sat Serse Ekonomi Polda Metro Jaya. Sidiq yang saat itu mengenakan baju tahanana bernomor 067, celana pendek dan peci hitam tidak mau menjawab satu pun pertanyaan wartawan. Dia hanya menjawab “tanya sama pengacara saya saja” ketika dimintai komentarnya. (Sam Cahyadi-Tempo News Room)

Berita terkait

Pemandangan Indah Gunung Fuji di Jepang Kini Ditutup, Apa Sebabnya?

10 menit lalu

Pemandangan Indah Gunung Fuji di Jepang Kini Ditutup, Apa Sebabnya?

Pemasangan dinding diharapkan bisa mencegah orang berkumpul di seberang jalan untuk mengambil foto Gunung Fuji di Jepang dan mengganggu sekitar.

Baca Selengkapnya

Survei Pilwalkot Bogor 2025: Elektabilitas Sekpri Iriana Jokowi Buntuti Petahana Dedie A Rachim

11 menit lalu

Survei Pilwalkot Bogor 2025: Elektabilitas Sekpri Iriana Jokowi Buntuti Petahana Dedie A Rachim

Ada sejumlah tokoh yang didagang mau dalam Pilwalkot Bogor 2024, termasuk Sekpri Iriana Jokowi dan eks Wakil Wali Kota Bogor.

Baca Selengkapnya

Honda Beat Populer di Indonesia, Ini Jenis Skuter Matik di Beberapa Negara

11 menit lalu

Honda Beat Populer di Indonesia, Ini Jenis Skuter Matik di Beberapa Negara

Skuter matik memiliki fitur-fitur modern. Kepopuleran dapat dipengaruhi beberapa faktor.

Baca Selengkapnya

Lima Perusahaan AS Kena Sanksi Iran karena Terlibat Genosida Gaza

14 menit lalu

Lima Perusahaan AS Kena Sanksi Iran karena Terlibat Genosida Gaza

Iran memberikan sanksi kepada perusahaan-perusahaan AS, individu-individu, yang terlibat dalam genosida di Gaza

Baca Selengkapnya

BNPT Asesmen dan Sosialisasi Perlindungan Sarana Prasarana Objek Vital

21 menit lalu

BNPT Asesmen dan Sosialisasi Perlindungan Sarana Prasarana Objek Vital

BNPT menggencarkan asesmen dan sosialisasi Pedoman Pelindungan Sarana Prasarana Objek Vital yang strategis dalam Pencegahan Tindak Pidana Terorisme setelah melakukan serangkaian asesmen venue pendukung acara Word Water Forum Ke-10.

Baca Selengkapnya

Banjir Rob Pesisir Semarang 3 Hari Terakhir, Tanggul Satu Meter Tak Ada Artinya

24 menit lalu

Banjir Rob Pesisir Semarang 3 Hari Terakhir, Tanggul Satu Meter Tak Ada Artinya

Banjir karena rob merendam sejumlah titik di pesisir Kota Semarang, Jawa Tengah, sepanjang tiga hari terakhir.

Baca Selengkapnya

Perlunya Contoh Orang Tua dan Guru dalam Pendidikan Karakter Anak

25 menit lalu

Perlunya Contoh Orang Tua dan Guru dalam Pendidikan Karakter Anak

Psikolog menyebut pendidikan karakter perlu contoh nyata dari orang tua dan guru kepada anak karena beguna dalam kehidupan sehari-hari.

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia vs Irak Tanding, Haykal Kamil: Tetap Jaga Mentalnya

28 menit lalu

Timnas Indonesia vs Irak Tanding, Haykal Kamil: Tetap Jaga Mentalnya

Aktor Haykal Kamil berpesan kepada Timnas U-23 untuk menjaga mental mereka menjelang pertandingan Piala Asia U-23 2024 antara Timnas Indonesia vs Irak

Baca Selengkapnya

Altaf Pembunuh Mahasiswa UI Divonis Penjara Seumur Hidup, Jaksa Ajukan Banding

29 menit lalu

Altaf Pembunuh Mahasiswa UI Divonis Penjara Seumur Hidup, Jaksa Ajukan Banding

JPU akan banding setelah majelis hakim menjatuhkan vonis seumur hidup terhadap Altaf terdakwa pembunuhan mahasiswa UI Muhammad Naufal Zidan.

Baca Selengkapnya

Susunan Pemain Timnas U-23 Irak vs Indonesia, Justin Hubner Jadi Kapten Gantikan Rizky Ridho

33 menit lalu

Susunan Pemain Timnas U-23 Irak vs Indonesia, Justin Hubner Jadi Kapten Gantikan Rizky Ridho

Justin Hubner ditunjuk Shin Tae-yong menjadi kapten dalam laga Timnas U-23 Irak vs Indonesia di perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya