PPP Setuju Baharuddin Lopa Jadi Menteri

Reporter

Editor

Kamis, 23 Oktober 2003 10:55 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Prof. Dr. H. Baharuddin Lopa, Jumat (9/2), menyatakan telah mendapat persetujuan dari Ketua Umum DPP PPP Hamzah Haz mengenai penunjukkan dirinya menjadi Menteri Kehakiman dan Hak Asasi Manusia (HAM) yang baru. Ini mengingat Lopa adalah satu satu Ketua Dewan Pakar PPP.

Ketika ditanya apakah ada ganjalan karena PPP sudah tak mendukung Gus Dur, Lopa berkata dengan nada tinggi,Saya sejak kecil sudah bekerja untuk Republik Indonesia, tidak bekerja untuk perseorangan. Kalau saya bekerja untuk menegakkan hukum, mana ada orang keberatan?

Lopa lebih lanjut menegaskan, penegakan hukum di Indonesia akan dimulai dengan membenahi jajaran kehakiman di seluruh Indonesia. Disamping itu, Presiden Abdurrahman Wahid secara khusus meminta dirinya untuk mengusahakan para pelaksana hukum selalu dalam kondisi fit saat melaksanakan tugas serta mempunyai rasa tanggung jawab. Tujuannya agar vonis-vonis yang dikeluarkan bisa mencerminkan rasa keadilan.

Jika di daerah terdapat korupsi Rp 100 juta atau 200 juta, dia dihukum 6 tahun, sedangkan di ibukota korupsi Rp 100 miliar dihukum 2 tahun, itu kan tidak adil, ujarnya dengan logat Bugis yang kental selepas pelantikan di Istana Negara.

Karena itu, lanjut dia, pihaknya akan menjalin kerja sama yang lebih baik dengan Mahkamah Agung (MA). Sebab, pembentukan profesionalisme fungsi hakim dipegang oleh MA, sedangkan pengangkatan dan pemindahan hakim oleh Departemen Kehakiman dan HAM. Selain itu, Lopa juga mengatakan bahwa Presiden meminta dirinya ikut mendorong kinerja Kejaksaan Agung agar bisa menampilkan performa yang lebih baik.

Sementara itu, Wakil Sekjen DPP PPP Bachtiar Chamsyah mengaku terkejut dengan kesediaan Lopa menjadi Menteri Kehakiman dan HAM yang baru. Sebagai Ketua Dewan Pakar PPP, lanjut dia, Lopa seharusnya tidak menerima tawaran itu. Apalagi, PPP jelas-jelas telah menarik dukungannya terhadap Presiden Wahid dan salah seorang menteri dari PPP lainnya, Zarkasih Nur, telah menyatakan kesediaannya untuk mundur. (Kurie Suditomo/Nurakhmayani)

Advertising
Advertising

Berita terkait

Hasil Piala Asia U-23: Dikalahkan Irak, Timnas Indonesia Gagal Lolos Langsung ke Olimpiade Paris 2024

30 menit lalu

Hasil Piala Asia U-23: Dikalahkan Irak, Timnas Indonesia Gagal Lolos Langsung ke Olimpiade Paris 2024

Timnas Indonesia U-23 harus mengakui keunggulan Irak dalam laga perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024 pada Kamis, 2 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Bisnis Produk Kosmetik Semakin Menjamur, Maklon Jadi Andalan

55 menit lalu

Bisnis Produk Kosmetik Semakin Menjamur, Maklon Jadi Andalan

Bisnis produk kosmetik dan skincare semakin diminati masyarakat Indonesia. Para pengusaha kecantikan mengandalkan maklon untuk produksi kosmetiknya.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Asia U-23 2024: Timnas U-23 Indonesia vs Irak Imbang 1-1, Lanjut ke Perpanjangan Waktu

1 jam lalu

Hasil Piala Asia U-23 2024: Timnas U-23 Indonesia vs Irak Imbang 1-1, Lanjut ke Perpanjangan Waktu

Tak ada gol tambahan di babak kedua membuat laga TImnas U-23 Irak vs Indonesia di Piala Asia U-23 2024. Laga berlanjut ke babak tambahan.

Baca Selengkapnya

Duel Indonesia vs Korea Selatan di Piala Thomas 2024, Jonatan Christie Siap Tampil Mati-matian

1 jam lalu

Duel Indonesia vs Korea Selatan di Piala Thomas 2024, Jonatan Christie Siap Tampil Mati-matian

Atlet tunggal putra, Jonatan Christie, mengatakan tim putra Indonesia siap memberikan kemampuan terbaik pada babak perempat final Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Cerita Keluarga Cemara Dikemas Jadi Teater Musikal, Janjikan Sajian Pentas Berbeda

1 jam lalu

Cerita Keluarga Cemara Dikemas Jadi Teater Musikal, Janjikan Sajian Pentas Berbeda

ksekutif Produser Musikal Keluarga Cemara, Anggia Kharisma mengatakan, kisah keluarga hangat ini tak lekang oleh zaman.

Baca Selengkapnya

Program Pra Kerja Raih Penghargaan Wenhui Award dari UNESCO

2 jam lalu

Program Pra Kerja Raih Penghargaan Wenhui Award dari UNESCO

Program Pra Kerja meraih penghargaan dari UNESCO atas kontribusinya dalam inovasi pendidikan di kawasan Asia-Pasifik.

Baca Selengkapnya

Penyebab Fast Charging Tidak Berfungsi dan Cara Mengatasinya

2 jam lalu

Penyebab Fast Charging Tidak Berfungsi dan Cara Mengatasinya

Penyebab fast charging tidak berfungsi dapat diakibatkan oleh beberapa hal. Salah satunya karena port pengisian daya rusak. Ketahui cara mengatasinya.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Asia U-23: Babak Pertama, Irak vs Indonesia Masih Imbang 1-1

2 jam lalu

Hasil Piala Asia U-23: Babak Pertama, Irak vs Indonesia Masih Imbang 1-1

Ivar Jenner sempat membawa Timnas U-23 Indonesia unggul lebih dulu atas Irak pada perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23.

Baca Selengkapnya

Yura Yunita Menangis Menonton Glenn Fredly The Movie, Ingat Kebaikan Mentor Musiknya

2 jam lalu

Yura Yunita Menangis Menonton Glenn Fredly The Movie, Ingat Kebaikan Mentor Musiknya

Yura Yunita terpilih untuk menyanyikan original soundtrack Glenn Fredly The Movie, yang diciptakan oleh mentor musiknya sebelum berpulang.

Baca Selengkapnya

Mahasiswa Pro-Palestina dan Pro-Israel Bentrok di Kampus di AS, Ini Profil UCLA

2 jam lalu

Mahasiswa Pro-Palestina dan Pro-Israel Bentrok di Kampus di AS, Ini Profil UCLA

Profil kampus UCLA tempat bentrok demo mahasiswa pendukung alias Pro-Palestina dengan pendukung Israel

Baca Selengkapnya