Kiai Idris Marzuqi Lirboyo Batal Bergabung ke PKNU

Reporter

Editor

Kamis, 23 November 2006 21:51 WIB

TEMPO Interaktif, Kediri:Pengasuh Pondok Pesantren Lirboyo, KH Idris Marzuqi, menyatakan tidak akan bergabung ke Partai Kebangkitan Nasional Ulama (PKNU). Dia menolak namanya dicatut dalam struktur kepengurusan partai baru sempalan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) itu. Menurut ulama yang akrab disapa Mbah Idris itu, sejak PKNU didirikan dan didaftarkan secara sepihak oleh Choirul Anam, bekas Ketua Umum PKB, dirinya telah menyatakan tidak akan bergabung atau bersedia menjadi pengurus."Sejak awal saya tidak akan begitu mudahmenentukan sikap bergabung ke PKNU. Apalagi dalamperkembangannya, melalui forum ulama yang digelar diKediri hingga diputusakan di Langitan, Tuban, banyakhal yang membuat saya cenderung memilih tidakbergabung," kata Idris Marzuqi, Kamis.Menurutnya, salah satu yang membuatnyatidak mau bergabung adalah dari sisi nama.Dalam pertemuan di Ponpes Al Falah, Ploso, Mojo,Kediri, Jawa Timur pada Jumat (10/11)malam hingga Sabtu (11/11), disepakati membentukpartai baru, namun bukan PKNU (Partai KebangkitanNasional Ulama) seperti yang telah didaftarkan ChoirulAnam ke Departeman Hukum dan Hak Azasi Manusia."Ternyata dalam pertemuan di Langitan, Tuban nama itudisepakati tetap dipakai. Saya sendiri sempatmengusulkan nama Partai Bintang Sembilan, tapiditolak. Saya menolak nama saya dicantumkan dalamkepengurusan PKNU, karena saya ingin berkonsentrasimengurus pesantren," katanya.DWIDJO U. MAKSUM

Berita terkait

BNPB Salurkan Dana Siap Pakai Rp 2,5 Miliar untuk Banjir di Sulawesi Selatan

3 jam lalu

BNPB Salurkan Dana Siap Pakai Rp 2,5 Miliar untuk Banjir di Sulawesi Selatan

BNPB menyalurkan dana siap pakai sebesar Rp 2,15 miliar kepada Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan untuk penanganan darurat banjir dan tanah

Baca Selengkapnya

BNPB Kirim Helikopter dan Pesawat Caravan untuk Bantu Korban Banjir di Sulawesi Selatan

3 jam lalu

BNPB Kirim Helikopter dan Pesawat Caravan untuk Bantu Korban Banjir di Sulawesi Selatan

BNPB minta masyarakat untuk tetap waspada terhadap potensi curah hujan, khususnya pada wilayah yang masih terdampak banjir dan tanah longsor.

Baca Selengkapnya

BNPB: Banjir Wajo Renggut Satu Warga

5 jam lalu

BNPB: Banjir Wajo Renggut Satu Warga

Lebih dari 3.800 unit rumah terdampak banjir di Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan.

Baca Selengkapnya

Kapolres Jakarta Timur Tak Tahu Bangunan Masjid Al Barkah Mangkrak

6 jam lalu

Kapolres Jakarta Timur Tak Tahu Bangunan Masjid Al Barkah Mangkrak

Pekerja di Masjid Al Barkah mengaku ada polisi yang pernah datang menanyakan proyek pembangunan rumah ibadah yang mandek itu.

Baca Selengkapnya

Begini Kondisi Bangunan Masjid Al Barkah yang Mangkrak Ditinggal Kontraktor

8 jam lalu

Begini Kondisi Bangunan Masjid Al Barkah yang Mangkrak Ditinggal Kontraktor

Kontraktor proyek Masjid Al Barkah tak kunjung menyelesaikan bangunan itu. Padahal pengurus masjid telah menyerahkan uang Rp 9,75 miliar.

Baca Selengkapnya

Kemenperin Periksa Pejabat Terlibat Penipuan SPK Fiktif, Terbongkar karena Aduan Pihak Ketiga

21 jam lalu

Kemenperin Periksa Pejabat Terlibat Penipuan SPK Fiktif, Terbongkar karena Aduan Pihak Ketiga

Seorang pejabat di Kemenperin menyalahgunakan jabatan untuk membuat SPK fiktif.

Baca Selengkapnya

Dua Dusun Sempat Terisolir Banjir di Kabupaten Enrekang, BNPB Ingatkan Risiko Longsor Susulan

22 jam lalu

Dua Dusun Sempat Terisolir Banjir di Kabupaten Enrekang, BNPB Ingatkan Risiko Longsor Susulan

Banjir dan longsor melanda Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan, sejak Jumat dinihari lalu. Diipicu hujan intensitas tinggi pada 04.00 WITA.

Baca Selengkapnya

BNPB: Banjir dan Longsor di Kabupaten Enrekang Sulawesi Selatan, Dua Dusun Masih Terisolir

23 jam lalu

BNPB: Banjir dan Longsor di Kabupaten Enrekang Sulawesi Selatan, Dua Dusun Masih Terisolir

Berdasarkan informasi BNPB, dua desa masih terisolir akibat banjir dan longsor di Kabupaten Enrekang, Provinsi Sulawesi Selatan.

Baca Selengkapnya

Zero Delta Q Akan Jadi Gagasan Indonesia di World Water Forum ke-10, Apa Itu?

23 jam lalu

Zero Delta Q Akan Jadi Gagasan Indonesia di World Water Forum ke-10, Apa Itu?

Indonesia akan mengusulkan penerapan kebijakan Zero Delta Q sebagai solusi pengendalian banjir dalam World Water Forum ke-10.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Perjalanan Bisnis Sepatu Bata hingga Tutup Pabrik, Kawasan IKN Kebanjiran

1 hari lalu

Terpopuler: Perjalanan Bisnis Sepatu Bata hingga Tutup Pabrik, Kawasan IKN Kebanjiran

Terpopuler: Perjalanan bisnis sepatu Bata yang sempat berjaya hingga akhirnya tutup, kawasan IKN kebanjiran.

Baca Selengkapnya