Merasa Disadap, SBY Minta Pendukung Bersabar  

Reporter

Rabu, 1 Februari 2017 21:12 WIB

Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono memberikan pernyataan pers di Wisma Proklamasi, Jakarta, 1 Februari 2017. Presiden ke-6 tersebut membahas terkait dugaan penyadapan percakapan telepon dirinya dengan Ketum MUI KH Ma'ruf Amin. ANTARA FOTO

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono meminta pendukungnya bersabar menghadapi isu penyadapan percakapannya dengan Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Ma'ruf Amin. Alasannya, SBY mendapatkan pesan amarah terkait dengan penyadapan tersebut.

"Saya berharap karena saya sudah menyampaikan seperti ini, teman-teman dan pendukung harap sabar dan tegar," kata SBY, presiden keenam Indonesia, di Wisma Proklamasi, Jakarta, Rabu, 1 Februari 2017.

Baca juga:
Analis Politik: Menuju 2019 Cikeas Vs Teuku Umar Memanas
BREAKING NEWS, SBY: Telepon Disadap seperti Skandal Watergate


Hari ini, SBY memberikan klarifikasi atas persidangan dugaan penistaan agama oleh Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok. Dalam persidangan kemarin, nama SBY disebut-sebut berhubungan dengan Ma'ruf yang diduga diminta SBY membuatkan fatwa soal agama tersebut.

Kuasa hukum Basuki, Humphrey Djemat, mengaku memiliki bukti percakapan antara Ma'ruf dan SBY sebelum menerima kedatangan Agus-Sylvi. Ia menyebutkan, sehari sebelumnya, 6 Oktober 2016, SBY meminta Ma'ruf menerima kunjungan pasangan nomor satu itu.

SBY pun menilai langkah untuk memberi klarifikasi lebih baik ketimbang memberi pernyataan melalui media sosial. "Lebih baik begini daripada main di media sosial, ada banyak hoax," kata SBY.

ARKHELAUS WISNU

Simak:
Respons Sikap Ahok ke Mar`uf Amin, GP Ansor: Serukan Siaga
Ahok Akhirnya Minta Maaf kepada Ketua Umum MUI Ma'ruf Amin

Berita terkait

Megawati Sebut Paling Sering Disadap, Bagaimana Aturan Penyadapan di Indonesia?

4 hari lalu

Megawati Sebut Paling Sering Disadap, Bagaimana Aturan Penyadapan di Indonesia?

Ketua Umum PDIP Megawati bilang dirinya menjadi target penyadapan. Bagaimana aturan terkait dengan penyadapan di Indonesia?

Baca Selengkapnya

Kata Elite PDIP soal Megawati sebagai Orang Paling Disadap di Indonesia

4 hari lalu

Kata Elite PDIP soal Megawati sebagai Orang Paling Disadap di Indonesia

Elit PDIP mengakui bahwa Megawati tidak menggunakan handphone sebagai antisipasi penyadapan.

Baca Selengkapnya

Cara Mengetahui Apakah WhatsApp Anda Disadap atau Tidak

14 hari lalu

Cara Mengetahui Apakah WhatsApp Anda Disadap atau Tidak

Berikut ini beberapa langkah sederhana untuk memastikan apakah WhatsApp Anda telah disadap.

Baca Selengkapnya

Hari Batik Nasional: Ditetapkan oleh SBY hingga Pesan Jokowi

33 hari lalu

Hari Batik Nasional: Ditetapkan oleh SBY hingga Pesan Jokowi

Hari Batik Nasional pada hari ini 2 Oktober bersamaan ditetapkannya Batik sebagai Intangible Cultural Heritage of Humanity oleh Unesco 2 Oktober 2009.

Baca Selengkapnya

SBY Diundang Bill Gates di Forum Perang Melawan Malaria Sedunia

56 hari lalu

SBY Diundang Bill Gates di Forum Perang Melawan Malaria Sedunia

HUT Partai Demokrat mulanya direncanakan digelar lebih meriah. Namun, hal itu urung dilakukan karena SBY dijadwalkan menghadiri forum internasional.

Baca Selengkapnya

Komisioner KPK Alexander Marwata Sebut OTT KPK Seperti Hiburan Buat Masyarakat Senang, Apa Alasannya?

23 Juni 2024

Komisioner KPK Alexander Marwata Sebut OTT KPK Seperti Hiburan Buat Masyarakat Senang, Apa Alasannya?

Wakil Ketua KPK Alexander Marwata menyebut OTT KPK seperti hiburan buat masyarakat senang. Apa maksudnya?

Baca Selengkapnya

Begini Cara Mencegah Ponsel Disadap

20 Juni 2024

Begini Cara Mencegah Ponsel Disadap

Salah satu ancaman yang mungkin dihadapi oleh pengguna ponsel adalah penyadapan. Begini cara mencegahnya.

Baca Selengkapnya

Ketua Umum Demokrat AHY Salat Idul Adha di Istiqlal, Siapkan Kurban 14 Sapi

17 Juni 2024

Ketua Umum Demokrat AHY Salat Idul Adha di Istiqlal, Siapkan Kurban 14 Sapi

Daftar penyumbang kurban sapi untuk Idul Adha 1445 H, selain Ketua Umum AHY, ada pengurus Partai Demokrat lainnya.

Baca Selengkapnya

Top 3 Tekno: Keamanan Mengisi Baterai Ponsel 100 Persen, Tanda Perangkat Disadap, Survei Radiasi Ponsel

11 Juni 2024

Top 3 Tekno: Keamanan Mengisi Baterai Ponsel 100 Persen, Tanda Perangkat Disadap, Survei Radiasi Ponsel

Topik tentang keamanan mengisi baterai ponsel hingga 100 persen menjadi berita terpopuler Top 3 Tekno.

Baca Selengkapnya

Inilah Tanda-tanda Ponsel Disadap

10 Juni 2024

Inilah Tanda-tanda Ponsel Disadap

Meski sulit dideteksi, ada beberapa cara untuk mengetahui apakah ponsel Anda sedang dipantau oleh peretas.

Baca Selengkapnya