Kagama Akan Ikut Mensosialisasikan Empat Pilar

Selasa, 4 Oktober 2016 17:18 WIB

Bagi UGM, mensosialisasikan Pancasila sudah tidak asing. Sebab, kampus mereka memiliki Pusat Studi Pancasila dan Pusat Studi Ekonomi Pancasila.

INFO MPR - Keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada atau Kagama akan mendukung program sosialisasi Empat Pilar MPR RI. Selama ini MPR gencar mengingatkan pentingnya Pancasila, UUD NRI Tahun 1945, NKRI, dan Bhinneka Tunggal Ika dalam kehidupan berbangsa. Kagama siap mendukung sosialisasi empat konsensus kebangsaan Indonesia karena masalah kebangsaan masa kini sangat kompleks.


“Kami siap mensosialisasikan empat konsensus kebangsaan itu. Bagi UGM, mensosialisasikan Pancasila sudah tidak asing. Sebab, Universitas Gadjah Mada, yang berlokasi di Bulaksumur, Kota Yogyakarta, itu memiliki Pusat Studi Pancasila dan Pusat Studi Ekonomi Pancasila.


“Bahkan kami sudah pernah melakukan Kongres Pancasila,” kata Ari saat bertemu Ketua MPR RI Zulkifli Hasan, Selasa 4 Oktober 2016.


Dalam pertemuan itu, Ari juga mengatakan anggota Kagama sebanyak 300 ribu orang. Kagama, menurut pria asal Bali itu, ingin berkontribusi dalam pembangunan bangsa. Termasuk bersinergi dengan organisasi lain dan merintis terbentuknya perhimpunan alumnus perguruan tinggi.


Kagama sudah melakukan berbagai macam kajian, mulai kebencanaan, peningkatan daya saing bangsa, pengentasan kemiskinan, demokrasi, pluralisme, dan energi. Hasil kajian yang sudah disosialisasikan lewat media massa itu diterbitkan dalam buku dengan judul Dari Bulaksumur untuk Indonesia. Buku-buku tersebut dijual di toko-toko dan secara simbolis diserahkan kepada Zulkifli.


Advertising
Advertising

Zulkifli mengungkapkan, setelah 18 tahun bangsa melewati era reformasi, yang dirasakan saat ini adalah memudarnya nilai-nilai luhur bangsa di tengah masyarakat.


“Ada Pancasila tapi tidak diamalkan,” katanya.

Zulkifli mengakui, sosialisasi Empat Pilar tidak bisa maksimal kalau hanya dilakukan MPR. Untuk itu, lembaga yang dipimpinnya bekerja sama dengan berbagai kampus, termasuk dengan UGM, tanpa doktrinasi. (*)

Berita terkait

Bamsoet Tegaskan SOKSI Siap Dukung Pemerintahan Prabowo - Gibran

20 jam lalu

Bamsoet Tegaskan SOKSI Siap Dukung Pemerintahan Prabowo - Gibran

Kader SOKSI siap membantu menyukseskan jalannya pemerintahan Prabowo - Gibran agar bisa mewujudkan amanah konstitusi.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Ajak Seluruh Elemen Bangsa Perkuat Persatuan Indonesia

22 jam lalu

Bamsoet Ajak Seluruh Elemen Bangsa Perkuat Persatuan Indonesia

Bambang Soesatyo mengingatkan dalam waktu sekitar lima bulan ke depan, bangsa Indonesia akan dihadapkan pada rangkaian momentum konstitusional.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Dorong Optimalisasi Peran Masjid Sebagai Pemberdaya Umat

1 hari lalu

Bamsoet Dorong Optimalisasi Peran Masjid Sebagai Pemberdaya Umat

Bambang Soesatyo mengapresiasi peran Dewan Pengurus Masjid Agung Sunda Kelapa yang telah mengoptimalkan peran masjid sebagai pemberdaya umat.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Ajak Kukuhkan Kembali Persatuan dan Kesatuan Bangsa

5 hari lalu

Bamsoet Ajak Kukuhkan Kembali Persatuan dan Kesatuan Bangsa

Bambang Soesatyo mengajak seluruh elemen bangsa mempererat tali silaturahmi untuk mengukuhkan kembali persatuan dan kesatuan bangsa saat menghadiri halal bihalal PKS.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Berikan Kuliah Pembaharuan Hukum, Dorong Penyempurnaan UU Pemilu

6 hari lalu

Bamsoet Berikan Kuliah Pembaharuan Hukum, Dorong Penyempurnaan UU Pemilu

Bambang Soesatyo mengungkapkan bahwa putusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) masih menyisakan pekerjaan rumah bagi parlemen dan pemerintah yang akan datang

Baca Selengkapnya

Bamsoet Apresiasi Gelaran Art Jakarta Gardens 2024

6 hari lalu

Bamsoet Apresiasi Gelaran Art Jakarta Gardens 2024

Bambang Soesatyo mengapresiasi terselenggaranya Art Jakarta Gardens 2024 di Hutan Kota, Plataran mulai 23-28 April 2028.

Baca Selengkapnya

Bamsoet: Perikhsa Siap Gelar 'Deffensive Shooting' pada Juli

7 hari lalu

Bamsoet: Perikhsa Siap Gelar 'Deffensive Shooting' pada Juli

Sebelum lomba digelar, peserta akan dibekali pengetahuan tentang teknik menembak, teknik bergerak, hingga teknik mengisi ulang peluru (reload magazine).

Baca Selengkapnya

Bamsoet Dukung UI Racing Team Berlaga di Formula Student Czech 2024

7 hari lalu

Bamsoet Dukung UI Racing Team Berlaga di Formula Student Czech 2024

Bambang Soesatyo mendukung para mahasiswa Universitas Indonesia (UI) yang tergabung dalam UI Racing Team ikut dalam kompetisi Formula Student Czech 2024

Baca Selengkapnya

Bamsoet Dukung Kerja Sama Wirausahawan Muda Indonesia-Tiongkok

8 hari lalu

Bamsoet Dukung Kerja Sama Wirausahawan Muda Indonesia-Tiongkok

Bambang Soesatyo mendukung rencana para pengusaha muda China yang tergabung dalam China International Youth Exchange Center dalam membangun kerjasama wirausahawan muda Indonesia - Tiongkok.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Dukung FKPPI Produksi Film Anak Kolong

8 hari lalu

Bamsoet Dukung FKPPI Produksi Film Anak Kolong

Bambang Soesatyo mengungkapkan, keluarga besar FKPPI akan segera memproduksi atau syuting film "Anak Kolong".

Baca Selengkapnya