TNI Tak Akan Hapus Tes Keperawanan

Reporter

Kamis, 14 Mei 2015 12:14 WIB

Ilustrasi tentara wanita TNI. TEMPO/Wisnu Agung Prasetyo

TEMPO.CO, Jakarta - Kepala Pusat Penerangan Tentara Nasional Indonesia Mayor Jenderal Fuad Basya memastikan lembaganya tetap terus melakukan uji keperawanan bagi calon prajurit perempuan. Fuad berujar tes itu diperlukan demi mengungkap kesehatan mental calon prajurit. "Kami belum bisa mengikuti keinginan lembaga hak asasi manusia karena syarat masuk tentara harus lulus tes keperawanan," kata Fuad saat dihubungi, Kamis, 12 Mei 2015. (Baca: Cerita Miris Prajurit Wanita TNI Saat Tes Keperawanan)

Lembaga hak asasi manusia Human Rights Watch (HRW) sebelumnya mendesak agar tes keperawanan untuk calon prajurit perempuan dan calon istri anggota TNI dihapuskan. HRW mewawancara 11 perempuan yang harus mengikuti tes tersebut dan mengatakan bahwa uji keperawanan tersebut membuat mereka sakit, malu, dan trauma. HRW menyatakan tes keperawanan atau tes dua jari tak ada hubungannya dengan keamanan nasional dan diskriminatif. (Baca: Tes Keperawanan Tentara Perempuan Diklaim Tes Mental)

Fuad menjelaskan seorang calon prajurit perempuan harus diperiksa keperawanannya oleh dokter. Bila ternyata tidak perawan, dokter akan memeriksa lebih lanjut penyebab perempuan tersebut tak lagi perawan. "Mungkin karena kecelakaan, sakit, tapi bisa juga karena kelakuan atau kebiasaan," ujar dia. Bila alasan kehilangan keperawanan adalah karena kelakuan dan kebiasaan yang terbentuk dari hubungan seksual, Fuad menyebut mental calon prajurit itu tidak baik.

Dengan demikian, satu faktor dari tiga syarat di atas tak terpenuhi sehingga calon prajurit tak akan diterima dalam satuan tentara. Tes keperawanan untuk perempuan telah dilakukan TNI selama puluhan tahun. Fuad menyebutkan, syarat masuk seluruh angkatan di TNI salah satunya adalah tes keperawanan yang menjadi bagian dari pemeriksaan kesehatan. (Baca pula: Tes Keperawanan Tentara Perempuan Didesak untuk Dihapus)

MOYANG KASIH DEWIMERDEKA

Berita terkait

Kapendam Cendrawasih Bantah Tambah Pasukan TNI di Paniai Papua

10 hari lalu

Kapendam Cendrawasih Bantah Tambah Pasukan TNI di Paniai Papua

Kapendam XVII Cendrawasih Letkol Inf Candra Kurniawan membantah tudingan adanya pengerahan pasukan gabungan TNI-Polri di Paniai.

Baca Selengkapnya

Kisah Doni Monardo Bebaskan Sandera Kapal MV Sinar Kudus dari Perompak Somalia 12 Tahun Lalu

5 Desember 2023

Kisah Doni Monardo Bebaskan Sandera Kapal MV Sinar Kudus dari Perompak Somalia 12 Tahun Lalu

Doni Monardo terlibat dalam pembebasan sandera dan kapal MV Sinar Kudus dari perompak Somalia pada Maret 2011. Begini kronologinya.

Baca Selengkapnya

Mengenal Satbravo-90, Pasukan Elite TNI AU yang Sukses Jemput WNI di Afganistan

23 Agustus 2021

Mengenal Satbravo-90, Pasukan Elite TNI AU yang Sukses Jemput WNI di Afganistan

Satuan tugas evakuasi yang dibentuk pemerintah berhasil memulangkan para warga negara Indonesia (WNI) dari Afganistan pada Sabtu, 21 Agustus kemarin.

Baca Selengkapnya

Ketimbang Menjabat Menteri, Luhut Sebut Lebih Enak Jadi Tentara

2 Mei 2020

Ketimbang Menjabat Menteri, Luhut Sebut Lebih Enak Jadi Tentara

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan memilih bertugas sebagai tentara ketimbang menteri.

Baca Selengkapnya

Reformasi TNI di Masa Presiden Jokowi Dinilai Berjalan Mundur

7 Februari 2018

Reformasi TNI di Masa Presiden Jokowi Dinilai Berjalan Mundur

Sejumlah kalangan menilai reformasi di tubuh TNI mengalami langkah mundur di masa Presiden Jokowi.

Baca Selengkapnya

Polri Dinilai Beri Pintu Masuk TNI Masuk ke Ranah Ketertiban

4 Februari 2018

Polri Dinilai Beri Pintu Masuk TNI Masuk ke Ranah Ketertiban

Pengamat hukum Bivitri Susanti meminta nota kesepahaman Polri dan TNI soal pemeliharaan keamanan dan ketertiban dibatalkan.

Baca Selengkapnya

YLBHI: Sistem Peradilan Militer Harus Segera Diperbarui

16 Desember 2017

YLBHI: Sistem Peradilan Militer Harus Segera Diperbarui

Pengacara publik dari Lembaga Bantuan Hukum Julius Ibrani mengatakan reformasi sektor militer di Indonesia masih belum mencapai targetnya.

Baca Selengkapnya

Hut TNI 72 Tahun, Simak Cuitan Netizen

7 Oktober 2017

Hut TNI 72 Tahun, Simak Cuitan Netizen

Topik mengenai TNI di lini masa merupakan salah satu isu yang selalu "in" di mata Netizen, terutama marak dibicarakan saat merayakan HUT TNI kali ini

Baca Selengkapnya

Ini Alutsista yang Dipamerkan pada Acara HUT TNI di Cilegon

5 Oktober 2017

Ini Alutsista yang Dipamerkan pada Acara HUT TNI di Cilegon

Peringatan HUT TNI ke-72 dilaksanakan di Dermaga Indah Kiat Cilegon, Banten, Kamis 5 Oktober 2017. Acara ini dimulai pukul 08.00.

Baca Selengkapnya

Kodim Brebes Gelar Nobar Film G30S PKI di Desa dan Sekolah

22 September 2017

Kodim Brebes Gelar Nobar Film G30S PKI di Desa dan Sekolah

Komando Distrik Militer 0713/Brebes akan menggelar nonton bareng film G 30S PKI di setiap desa dan beberapa sekolah.

Baca Selengkapnya