Taufik-Sayyid Saling Tuding Soal Keputusan Dana Haji

Reporter

Editor

Kamis, 23 Juni 2005 18:22 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta: Pengacara mantan Menteri Agama Sayyid Aqil Husein al-Munawwar dan Dirjen Bimbingan Islam dan Urusan Haji Taufik Kamil saling lempar tanggung jawab soal prosedur pembuatan Keputusan Menteri Agama tentang Pengelolaan Dana Abadi Umat dan Biaya Perjalanan Ibadah Haji.Melalui pengacara masing-masing di Markas Besar Polri, Kamis (23/6), Sayyid dan Taufik mengaku tidak bersalah pada pembuatan surat itu.Adiya Daswata Parwis, kuasa hukum Taufik Kamil, menjelaskan, pada pembuatan keputusan itu, Sayyid tetap menjadi orang yang paling bertanggungjawab. "Kepala sebuah departemen itu kan menteri. Dirjen itu bawahannya, mana kuat ia melawan atasannya?"Secara terpisah, Wijaya, kuasa hukum Sayyid Aqil, Taufik Kamil mengabaikan kepercayaan menteri pada pembuatan keputusan itu. "Setiap menandatangani berkas di meja yang sudah ada paraf bawahannya, Sayyid menganggap dokumen itu sudah dibaca dan dipelajari bawahannya," kata dia.Wijaya memaparkan, secara prosedur Keputusan Menteri Agama itu memang cacat hukum. Namun secara materi tak bertentangan dengan undang-undang dan asas-asas pemerintahan yang baik. "Belum terbukti ada maksud menguntungkan diri sendiri atau orang lain," ungkapnya.Tentang pemeriksaan kliennya, Wijaya menyatakan Sayyid telah mendapat 20 pertanyaan dari penyidik. "Saya optimistis Pak Sayyid tidak ditahan hari ini,? kata dia. ?Penyidik belum menemukan perbuatan melawan hukum yang dilakukan Sayyid.? Jojo Raharjo

Berita terkait

Khotbah Salat Ied di Istiqlal: Islam Indonesia Ramah Terhadap Budaya Lokal

5 Juni 2019

Khotbah Salat Ied di Istiqlal: Islam Indonesia Ramah Terhadap Budaya Lokal

Khotbah salat Ied di Istiqlal, mantan Menteri Agama Said Agil Husin Al Munawar mengatakan Islam Indonesia ramah terhadap budaya lokal.

Baca Selengkapnya

Jokowi Salat Idul Fitri di Istiqlal, Khatib Ingatkan Pentingnya Saling Memaafkan

5 Juni 2019

Jokowi Salat Idul Fitri di Istiqlal, Khatib Ingatkan Pentingnya Saling Memaafkan

Presiden Jokowi melaksanakan salat Idul Fitri 1440 Hijriah di Masjid Istiqlal, Jakarta.

Baca Selengkapnya

Salat Ied di Istiqlal, Khatib Angkat Tema Membangun Kebersamaan

5 Juni 2019

Salat Ied di Istiqlal, Khatib Angkat Tema Membangun Kebersamaan

Khatib Said Agil Husin Al Munawar mengangkat tema membangun kebersamaan dalam Salat Ied di Istiqlal hari ini.

Baca Selengkapnya

Tertinggal di Mekah, Jemaah Haji Jember Wafat

9 Desember 2013

Tertinggal di Mekah, Jemaah Haji Jember Wafat

Almarhum termasuk kelompok terbang 61 asal Kecamatan Silo.

Baca Selengkapnya

Pesta Lampion Sambut Jemaah Haji Sumenep

8 November 2013

Pesta Lampion Sambut Jemaah Haji Sumenep

Beragam cara unik menyambut para haji baru.

Baca Selengkapnya

Rachel Maryam Banyak Kemudahan Menunaikan Haji  

3 November 2013

Rachel Maryam Banyak Kemudahan Menunaikan Haji  

Rachel Maryam dan suaminya, Edwin, banyak mendapat kemudahan sewaktu menunaikan ibadah haji.

Baca Selengkapnya

Menkes: Jemaah Haji Surabaya Negatif Virus Corona  

31 Oktober 2013

Menkes: Jemaah Haji Surabaya Negatif Virus Corona  

Nafsiah Mboi bersyukur hingga kini belum ada jemaah haji asal Indonesia yang terpapar virus Corona.

Baca Selengkapnya

Jemaah Asal Bogor Melahirkan Sendiri di Pemondokan  

28 Oktober 2013

Jemaah Asal Bogor Melahirkan Sendiri di Pemondokan  

Sejak awal, ia sudah merasa bersalah karena tidak mengikuti prosedur. Oleh sebab itu, ia berusaha untuk melahirkan sendiri.

Baca Selengkapnya

Menteri Agama Puji Penyelenggaraan Haji Tahun Ini  

26 Oktober 2013

Menteri Agama Puji Penyelenggaraan Haji Tahun Ini  

Keberhasilan ini paling terasa bagi jemaah haji yang sudah lanjut usia.

Baca Selengkapnya

Soal Transportasi, Kepuasan Jemaah Haji Meningkat  

26 Oktober 2013

Soal Transportasi, Kepuasan Jemaah Haji Meningkat  

Kepuasan jemaah haji meningkat dari 74 persen di tahun lalu menjadi 83,14 persen di tahun ini.

Baca Selengkapnya