5 Alasan Soekarwo Menang Lagi di Pilkada Jatim

Reporter

Jumat, 30 Agustus 2013 06:06 WIB

Pasangan cagub-cawagub incumben, Soekarwo-Saefullah Yusuf. TEMPO/Fully Syafi

TEMPO.CO, Surabaya--Pengamat politik Universitas Airlangga Surabaya Aribowo mengatakan ada lima faktor yang mempangaruhi Pasangan Calon Gubenur Soekarwo-Saifullah Yusuf (Karsa) menang dalam Pemilihan Gubenur (Pilgub) Jawa Timur. Hasil hitung cepat, Kamis 29 Agustus 2013, memang menunjukkan Soekarwo dan-Saifullah unggul.

Pertama, pasangan ini selama memimpin Jawa Timur mampu meningkatkan pertumbuhan ekonomi sebesar 7,3 persen. Angka ini, menurut Ariwibowo,sangat bagus dibandingkan dengan pertumbuhan ekonomi nasional.

Kedua, Karsa mampu menjaga stabilitas keamanan Jawa Timur selama lima tahun terahir. Dikatakan Aribowo, di Jawa Timur tidak ada konflik politik yang krusial yang muncul di permukaan. Soekarwo, kata Ariwibowo, mampu mengambil keptusan yang sangat cepat untuk menanganinya.

Ketiga, hubungan antar Soekarwo dan Saifullah Yusuf selama memimpin Jawa Timur sangat bagus dan terpelihara dengan baik. Sehingga kedua politisi ini tampak mesra dan akur di depan publik, hal ini berbeda dengan pasangan gubenur dan wakilnya di beberapa daerah yang ada di Indonesia.

Keempat, pasangan yang terkenal dengan kumisnya ini responsi terhadap keadaan Jawa Timur sangat tinggi, hal ini bisa dilihat ketika Jawa Timur dalam keadaan yang tidak stabil keduanya bisa bersikap tegas dalam menghadapi keadan-keadan itu. Aribowo mencotohkan, saat Jawa Timur diserang oleh daging impor, Soekarwo dengan tegas dan berani membuat aturan yang melarang daging impor masuk atau transit di Jawa Timur.

"Selain itu, ia juga berani membuat surat keputusan yang mengatakan Jamaah Ahmadiyah sesat di Jawa Timur. Ini yang tidak dimiliki oleh pasangan calon yang lain, sehingga masyarakat masih memilihnya," katanya.

Kelima, pasangan ini membina hubungan politik dengan partai-partai cukup bagus dan efekti selama menjadi penguasa di Jawa Timur ini. Hal ini bisa dilihat dari banyaknya partai yang mendukungnya maju menjadi calon gubenur. Menurut Aribowo tidak semua pemimpin mampu merangkul semua partai.

Saifullah Yusuf selama menjabat menjadi Wakil Gubenur, rajin menjalin komunikasi dengan tokoh-tokoh masyarakat termasuk kia-kia Nahdlatul Ulama (NU). "Ini adalah formulasi yang sangat bagus di tubuh Karsa," ujarnya.

ARIEF RIZQI HIDAYAT

Terhangat:
Pilkada Jatim | Konvensi Partai Demokrat | Suap SKK Migas

Berita Terkait:

Menang Pilkada Jawa Timur, Soekarwo Gandeng Rival

Meski Disebut Menang, Soekarwo Tunggu Hasil KPU

Hasil Lengkap Pilkada Jatim Versi Hitung Cepat LSI

Soekarwo Menang Mutlak di Pesantren Lirboyo

Berita terkait

Serba-serbi Khofifah Jelang Pilkada Jawa Timur terkait Peluang dan Calon Lawan

1 hari lalu

Serba-serbi Khofifah Jelang Pilkada Jawa Timur terkait Peluang dan Calon Lawan

Khofifah dinilai menjadi calon gubernur terkuat pada Pilkada Jatim 2024. PKB dan PPP tengah menyiapkan lawan.

Baca Selengkapnya

Soal Calon yang Diusung PKB di Pilkada Jawa Timur, Cak Imin: Masih Rahasia, Kalau Ketahuan Khofifah Bahaya

1 hari lalu

Soal Calon yang Diusung PKB di Pilkada Jawa Timur, Cak Imin: Masih Rahasia, Kalau Ketahuan Khofifah Bahaya

PKB masih merahasiakan calon gubernur yang akan mereka dukung di Pilkada Jawa Timur pada November 2024.

Baca Selengkapnya

PKB dan PPP Siapkan Lawan Khofifah di Pilkada Jawa Timur

1 hari lalu

PKB dan PPP Siapkan Lawan Khofifah di Pilkada Jawa Timur

PKB dan PPP siap untuk berkoalisi di Pilkada Jawa Timur. Kedua partai siap menghadirkan figur untuk melawan Khofifah Indar Parawansa.

Baca Selengkapnya

PKB Masih Godok Nama untuk Maju Pilkada Jawa Timur 2024, Bukan Cak Imin

24 hari lalu

PKB Masih Godok Nama untuk Maju Pilkada Jawa Timur 2024, Bukan Cak Imin

PKB masih merahasiakan nama-nama kader atau tokoh yang akan diusungnya dalam Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Khofifah Mau Maju Pilkada Jawa Timur, Rayuan PDIP hingga Peluang Risma dalam Persaingan

27 hari lalu

Khofifah Mau Maju Pilkada Jawa Timur, Rayuan PDIP hingga Peluang Risma dalam Persaingan

Khofifah Indar Parawansa ingin maju lagi untuk duduk di pucuk pemerintahan Jawa Timur

Baca Selengkapnya

Ketua DPD PDIP Jawa Timur Said Abdullah Emoh Maju di Pilkada Jatim: Bajunya Tidak Pas

30 hari lalu

Ketua DPD PDIP Jawa Timur Said Abdullah Emoh Maju di Pilkada Jatim: Bajunya Tidak Pas

Ketua DPD PDIP Jatim Said Abdullah enggan maju di Pilkada Jatim. Namun, politikus partai banteng ini mengaku malah tengah merayu Khofifah.

Baca Selengkapnya

PDIP Tengah Merayu Khofifah Soal Pilkada Jawa Timur 2024

30 hari lalu

PDIP Tengah Merayu Khofifah Soal Pilkada Jawa Timur 2024

Said Abdullah mengatakan PDIP tengah merayu Khofifah Indar Parawansa soal Pilkada Jawa Timur. Rayuan ini baru sebatas penjajakan.

Baca Selengkapnya

Khofifah Bersiap Maju Pilkada Jawa Timur 2024, Dukungan TKD Prabowo-Gibran hingga Relawan Tapal Kuda

36 hari lalu

Khofifah Bersiap Maju Pilkada Jawa Timur 2024, Dukungan TKD Prabowo-Gibran hingga Relawan Tapal Kuda

Khofifah Indar Parawansa ingin kembali maju di Pilkada Jawa Timur 2024

Baca Selengkapnya

TKD Prabowo-Gibran Siap Dukung Khofifah di Pilgub Jawa TImur

39 hari lalu

TKD Prabowo-Gibran Siap Dukung Khofifah di Pilgub Jawa TImur

TKD Prabowo-Gibran siap mendukung dan memenangkan Khofifah Indar Parawansa pada Pilgub Jawa TImur 2024.

Baca Selengkapnya

PKB Belum Putuskan soal Sosok Cagub Jatim 2024

41 hari lalu

PKB Belum Putuskan soal Sosok Cagub Jatim 2024

Salah satu pengurus PKB Jatim, Fauzan Fuadi mengatakan PKB belum membicarakan Pilkada Jatim 2024.

Baca Selengkapnya