LSM Telapak Tuding Malaysia Terlibat Perdagangan Gelap Kayu Langka

Reporter

Editor

Rabu, 4 Februari 2004 11:02 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta: LSM Telapak dan Environmental Investigation Agency (EIA) dalam press release Rabu (4/2) mengungkapkan adanya sindikat penyelundup besar yang berbasis di Malaysia. Penyelundup tersebut selama ini memperdagangkan kayu langka asal Indonesia yang bernilai puluhan juta dolar di pasar internasional. Dalam laporannya Telapak/EIA menjelaskan, Ramin, yang merupakan kayu langka Indonesia yang terlarang untuk ekspor ternyata diselundupkan lewat laut dari Sumatera ke pelabuhan Pasir Gudang di Johor Baru Malaysia. Di sana kayu tersebut dikeringkan dan diberi sertifikat asal usul yang palsu. Setelah itu dikemas dalam kontainer dan dikapalkan ke Hongkong, Cina. Setibanya di Cina, sebagian besar Ramin diproses menjadi produk akhir seperti bingkai foto dan tongkat biliard yang diekspor ke pasar dunia, termasuk Amerika dan Eropa. Di Pelabuhan Pasir Gudang tersebut, Telapak/EIA menemukan tumpukan Ramin yang telah dikeringkan sebelum dikapalkan. Menurut mereka, staf pelabuhan Pasir Gudang menyatakan bahwa sekitar 4.500 meter kubik kayu ramin asal Indonesia melewati Pasor Gudang menuju Cina setiap bulannya. Jumlah kayu Ramin olahan yang melewati satu pelabuhan ini saja melebihi produksi kayu gergajian Ramin Malaysia sebanyak 40 ribu meter kubik setiap tahunnya. Dengan harga jumlah kayu bulat Ramin ilegal sebesar US$ 20 permeter kubik, jika dibandingkan harga jual US$ 700 untuk Ramin olahan, maka penyelundup mendapat keuntungan yang sangat besar.Mawar Kusuma - Tempo News Room

Berita terkait

Uang Korupsi Syahrul Yasin Limpo Mengalir ke Mana? Antara lain Biaya Khitan, Buat Kafe, dan Skincare untuk Cucunya

3 menit lalu

Uang Korupsi Syahrul Yasin Limpo Mengalir ke Mana? Antara lain Biaya Khitan, Buat Kafe, dan Skincare untuk Cucunya

Penggunaan uang korupsi Syahrul Yasin Limpo (SYL) terungkap di pengadilan. Mayoritas digunakan untuk kepentingan keluarga. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Alasan Pengamat Sebut Jokowi dan SBY Jadi Mentor Andal Prabowo

11 menit lalu

Alasan Pengamat Sebut Jokowi dan SBY Jadi Mentor Andal Prabowo

Pengamat menilai hubungan Jokowi dengan Megawati yang renggang membuat Jokowi dan Prabowo akan terus bersama.

Baca Selengkapnya

Lima Besar Penyakit Akibat Polusi Udara di Indonesia, Apa Saja?

11 menit lalu

Lima Besar Penyakit Akibat Polusi Udara di Indonesia, Apa Saja?

Polusi udara yang erat kaitannya dengan tingginya beban penyakit adalah polusi udara dalam ruang (rumah tangga).

Baca Selengkapnya

10 Cara Mengatasi M-Banking BCA Error, Salah Satunya Restart HP

17 menit lalu

10 Cara Mengatasi M-Banking BCA Error, Salah Satunya Restart HP

Berikut ini cara mengatasi M-Banking BCA error yang tidak bisa diakses di ponsel Android maupun iOS Apple. Bisa dengan menguninstall hingga hapus cach

Baca Selengkapnya

Prabowo dan Mayor Teddy Kenakan Baret Merah Saat HUT Kopassus, Siapa Saja yang Boleh Memakainya?

22 menit lalu

Prabowo dan Mayor Teddy Kenakan Baret Merah Saat HUT Kopassus, Siapa Saja yang Boleh Memakainya?

Prabowo dan Mayor Teddy kenakan baret merah saat hadiri upacara HUT ke-72 Kopassus. Siapa saja yang boleh mengenakan baret ini?

Baca Selengkapnya

Hindari Paracetamol Sambil Minum Kopi, Ini Efek yang Ditimbulkannya

22 menit lalu

Hindari Paracetamol Sambil Minum Kopi, Ini Efek yang Ditimbulkannya

Seseorang perlu waspada agar tidak mengonsumsi paracetamol bersamaan dengan minum kopi. Apa alasannya?

Baca Selengkapnya

Duta Besar Achmad Ubaedillah Menjenguk WNI yang Ditahan di Penjara Brunei Darussalam

23 menit lalu

Duta Besar Achmad Ubaedillah Menjenguk WNI yang Ditahan di Penjara Brunei Darussalam

Duta Besar Achmad Ubaedillah mengunjungi tiga penjara di Maraburong dan Jerudong pada 30 April 2024. Di sana, dia menemui para tahanan WNI.

Baca Selengkapnya

Ini Postur Kabinet dari Zaman Soeharto sampai Jokowi, Bagaimana dengan Prabowo-Gibran?

23 menit lalu

Ini Postur Kabinet dari Zaman Soeharto sampai Jokowi, Bagaimana dengan Prabowo-Gibran?

Pengamat memperkirakan kabinet pemerintahan Prabowo-Gibran akan gemuk karena pasangan ini mencoba merangkul partai pesaing masuk dalam koalisi

Baca Selengkapnya

Rating Film Thor: Love and Thunder Mandek di 76%, Chris Hemsworth Salahkan Dirinya

25 menit lalu

Rating Film Thor: Love and Thunder Mandek di 76%, Chris Hemsworth Salahkan Dirinya

Penyesalan Chris Hemsworth akan perannya sebagai Thor dalam film Thor: Love and Thunder dan projek mendatang yang akan ia bintangi.

Baca Selengkapnya

Keluarga Akui Tak Tahu Detail Masalah Pribadi yang Diduga Sebabkan Brigadir RA Tewas

26 menit lalu

Keluarga Akui Tak Tahu Detail Masalah Pribadi yang Diduga Sebabkan Brigadir RA Tewas

Keluarga Brigadir RA masih menunggu hasil pemeriksaan ponsel oleh penyidik Polres Jakarta Selatan

Baca Selengkapnya