Menteri Panggil Kepala Sekolah yang Siswanya Sering Tawuran

Reporter

Editor

Rabu, 21 September 2011 09:56 WIB

Sejumlah siswa SMAN 6 mengacungkan jari tengah ke arah puluhan wartawan yang sedang menggelar aksi di depan SMA 6, Jakarta (19/9). Aksi protes puluhan wartawan ini terkait dengan pemukulan terhadap wartawan Trans7, Oktaviardi, yang sedang meliput tawuran pelajar SMA 6 dengan SMA 70. TEMPO/Subekti

TEMPO Interaktif, Jakarta - Tawuran memang bukan hal yang aneh bagi pelajar dan mahasiswa di Indonesia. Tapi sebagai mahkluk intelektual, kata Direktur Jenderal Pendidikan Menengah Kementerian Pendidikan Nasional, Hamid Muhammad, segala bentuk kekerasan di sekolah itu penyimpangan. Apalagi yang terjadi di Jakarta sebagai Ibu Kota negara. "Jakarta itu kan serambi-nya Kementerian Pendidikan," kata Hamid dalam percakapannya dengan Tempo, Selasa 20 September 2011.


Salah satu sekolah yang dimaksud Hamid adalah pelajar SMA Negeri 6 Jakarta Selaan, yang pada Senin 19 September 2011 lalu terlibat tawuran dengan wartawan. Menanggapi rusuh antarelajar yang mendapat liputan media massa, kata Hamid, pekan depan Kementerian memanggil Kepala Dinas Pendidikan di Jakarta dan Kepala Sekolah yang berpotensi jadi pelanggan tawuran di Jakarta.

Diakui Hamid, di Jakarta sejumlah sekolah menengah dan kejuruan bisa ditemukan praktik premanisme, bullying, dan tawuran. "Kami mendapat laporan dari orang tua masyarakat dan siswa itu sendiri," ujarnya." Itu tidak bisa dibiarkan,"

Wakil Menteri Pendidikan Nasional Fasli Jalal mengakui, sebenarnya pertemuan antara kepala dinas dan kepala sekolah dijadwalkan rutin. "Tapi dipicu kejadian tawuran, jadi mengemuka," ujar dia. Kasus perkelaian kini jadi bahan pengawasan Dinas Pendidikan DKI Jakarta.

Dinas Pendidikan, kata Fasli, sudah meminta laporan dari Kepala Sekolah SMU 6. "Dinas akan memilah-milah apakah terjadi kelalaian dalam ricuh kemarin," kata Fasli. Hasil laporan Dinas akan diserahkan ke Gubernur sebagai penanggung jawab. Gubernurlah yang akan memberikan sanksi administrasi.

Kalau soal kekerasan, Fasli menguraikan menjadi domain aparat penegak hukum. "Kami harap dua-duanya berjalan pararel," jelas dia. Soalnya, Ia berujar, pelajaran moral dari kasus kemarin adalah, kerusuhan pelajar ini disaksikan semua pemangku kepentingan pendidikan nasional.

DIANING SARI

Berita terkait

Puluhan Anggota Gangster Hendak Tawuran Diciduk di 3 Lokasi di Semarang, Sebagian Besar Masih di Bawah Umur

3 hari lalu

Puluhan Anggota Gangster Hendak Tawuran Diciduk di 3 Lokasi di Semarang, Sebagian Besar Masih di Bawah Umur

Pada saat penangkapan anggota gangster yang hendak tawuran itu, tiga orang melarikan diri dengan cara menceburkan diri ke sungai.

Baca Selengkapnya

Polisi Ciduk 12 Remaja Diduga akan Tawuran di Jakarta Barat, Sita 5 Celurit dan 1 Pedang

3 hari lalu

Polisi Ciduk 12 Remaja Diduga akan Tawuran di Jakarta Barat, Sita 5 Celurit dan 1 Pedang

Para remaja yang kedapatan hendak tawuran itu dibawa ke Polsek Kebon Jeruk dan Polsek Palmerah.

Baca Selengkapnya

Heru Budi Bakal Cabut KJP Pelajar yang Konvoi Bawa Sajam di Jakpus

26 hari lalu

Heru Budi Bakal Cabut KJP Pelajar yang Konvoi Bawa Sajam di Jakpus

PJ Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono akan mencabut Kartu Jakarta Pintar (KJP) pelajar yang kedapatan membawa senjata tajam saat konvoi di Senen

Baca Selengkapnya

38 Remaja Diamankan Lantaran Diduga Hendak Tawuran Berkedok SOTR di Depok, 5 Orang Positif Narkoba

26 hari lalu

38 Remaja Diamankan Lantaran Diduga Hendak Tawuran Berkedok SOTR di Depok, 5 Orang Positif Narkoba

Polres Metro Depok AKBP Markuat pengamanan 38 remaja itu berawal dari tim patroli melihat mereka sedang berkumpul.

Baca Selengkapnya

170 Remaja Terjaring Penindakan Konvoi dan Hendak Tawuran, 2 di antaranya Positif Narkoba

28 hari lalu

170 Remaja Terjaring Penindakan Konvoi dan Hendak Tawuran, 2 di antaranya Positif Narkoba

Polda Metro Jaya dan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta mengumpulkan puluhan remaja di halaman Balai Kota DKI Jakarta, Gambir, Jakarta Pusat pada Rabu.

Baca Selengkapnya

Gelar Sahur on the Road dengan Konvoi Motor, 31 Remaja di Pancoran Diciduk Polisi

37 hari lalu

Gelar Sahur on the Road dengan Konvoi Motor, 31 Remaja di Pancoran Diciduk Polisi

Dari para peserta sahur on the road itu, polisi menyita 16 unit sepeda motor, satu buat petasan yang sudah kosong, hingga bambu.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap 6 Remaja Diduga Bakal Tawuran di Jatinegara Bawa Celurit dan Botol Air Keras

37 hari lalu

Polisi Tangkap 6 Remaja Diduga Bakal Tawuran di Jatinegara Bawa Celurit dan Botol Air Keras

Polisi menangkap keenam pemuda bersenjata tajam yang diduga hendak tawuran itu ketika berpatroli di wilayah Jalan Cipinang Lontar, Jatinegara,

Baca Selengkapnya

Hendak Tawuran dengan Senjata Tajam Jelang Sahur, 12 Remaja di Ciledug Tangerang Ditangkap

38 hari lalu

Hendak Tawuran dengan Senjata Tajam Jelang Sahur, 12 Remaja di Ciledug Tangerang Ditangkap

Polsek Ciledug menangkap 12 remaja yang diduga hendak tawuran di Kecamatan Ciledug, Kota Tangerang, Ahad dini hari.

Baca Selengkapnya

Polisi Kembali Gagalkan Aksi Perang Sarung di Solo, 1 Pemuda Ditahan

38 hari lalu

Polisi Kembali Gagalkan Aksi Perang Sarung di Solo, 1 Pemuda Ditahan

Polresta Solo menggagalkan perang sarung yang terjadi di Kampung Nayu, Kelurahan Nusukan, Kecamatan Banjarsari, Solo Minggu dini hari.

Baca Selengkapnya

Tinjau Lokasi Rawan Tawuran di Cilincing dan Koja, Kapolres Jakut Apresiasi Posko Keamanan Bikinan Masyarakat

44 hari lalu

Tinjau Lokasi Rawan Tawuran di Cilincing dan Koja, Kapolres Jakut Apresiasi Posko Keamanan Bikinan Masyarakat

Ada tempat di kawasan Koja yang dijadikan lokasi tawuran pada malam pertama Ramadan.

Baca Selengkapnya