Presiden Tetap Menolak Mundur

Reporter

Editor

Selasa, 4 November 2003 10:53 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Presiden Abdurrahman Wahid kembali menolak mengundurkan diri dengan alasan demi keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia dan tegaknya supremasi hukum. “Presiden akan tetap bertahan dan tidak akan mundur,” kata Ketua Fraksi Utusan Golongan (FUG) MPR Faisal Tamim setelah bertemu Presiden Abdurrahman Wahid di Istana Merdeka, Selasa (3/4). Presiden, kata Faisal, akan melakukan langkah-langkah perbaikan agar bisa keluar dari multikrisis yang melanda bangsa dan negara ini.

FUG datang ke Istana untuk menyampaikan dukungannya terhadap Presiden Wahid dan mempertimbangkan usulan konstruktif yang disampaikan oleh berbagai pihak. Di antaranya adalah usulan agar presiden terus memimpin bangsa sampai 2004, pemisahan fungsi kepala negara dan kepala pemerintahan, anjuran cuti dan istirahat, serta usulan untuk menyempurnakan Keppres 121 tahun 2000 tentang pelimpahan tugas kepala pemerintahan kepada wapres serta TAP MPR No. 3/MPR/1978 tentang Proses Memorandum di DPR.

Terhadap masukan dari FUG yang merupakan fraksi terbesar ketiga di MPR setelah PDIP dan Golkar, Presiden berpendapat, pemisahan wewenang kepala negara dan kepala pemerintahan adalah suatu hal yang tidak konstitusional dan lebih daripada itu Presiden menanyakan, “kalau ada pemisahan kepala negara dan kepala pemerintahan apakah pemerintahan akan berjalan dengan baik?”

Usul tentang pelaksanaan TAP MPR No.3/MPR/1978, presiden menyilakan prosedur TAP MPR tersebut dijalankan. Bahkan presiden menyatakan siap dinilai oleh Sidang Istimewa MPR. “Silakan saja, tapi saya tahu persis rakyet tidak menginginkan hal tersebut,” ujar Presiden seperti dikutip oleh Siswono Judhohusodo, Wakil Ketua FUG. Dengan tegas Presiden Wahid menolak dan menyatakan, kalau ia mundur, ada lima daerah yang akan menyatakan merdeka. Seperti diketahui, Presiden pernah menyatakan bahwa dirinya mengundurkan diri maka Riau, Aceh, Madura, Irian Jaya, Ambon, akan memerdekakan diri.

Menanggapi pernyataan Presiden tersebut, Siswono secara pribadi berpendapat pernyataan kepala negara tersebut sangat tidak bijaksana. Seharusnya, katanya, Presiden mengatakan dirinya sebagai presiden atau bukan Indonesia harus tetap bersatu. Daerah-daerah jangan tergantung kepada siapapun yang menjadi presiden. (Siti Marwiyah)

Advertising
Advertising

Berita terkait

Desak Polisi Usut Anggota Polda Metro Jaya Pesta Narkoba Secara Terbuka, IPW: Terapkan Jargon Presisi

59 menit lalu

Desak Polisi Usut Anggota Polda Metro Jaya Pesta Narkoba Secara Terbuka, IPW: Terapkan Jargon Presisi

Menurut IPW, polisi pesta narkoba di Depok harus diberi sanksi lebih berat karena mereka tahu mengonsumsi narkoba itu dilarang.

Baca Selengkapnya

Dampak Perceraian dan Fenomena Tanpa Peran Ayah Menurut Psikolog

1 jam lalu

Dampak Perceraian dan Fenomena Tanpa Peran Ayah Menurut Psikolog

Psikolog menyebut perceraian sebagai salah satu penyebab fenomena fatherless atau situasi anak kekurangan kehadiran dan peran ayah.

Baca Selengkapnya

Profil dan Kontroversi Tien Soeharto: Kisah Perjalanan Seorang Ibu Negara

1 jam lalu

Profil dan Kontroversi Tien Soeharto: Kisah Perjalanan Seorang Ibu Negara

Tien Soeharto memiliki profil yang kompleks, seorang ibu negara yang peduli hingga terlibat dalam berbagai kontroversi yang mengiringi masa pemerintahan suaminya.

Baca Selengkapnya

BMKG Prakirakan Hujan Lebat Disertai Petir di Sejumlah Wilayah di Jawa Barat Sepekan Ini

1 jam lalu

BMKG Prakirakan Hujan Lebat Disertai Petir di Sejumlah Wilayah di Jawa Barat Sepekan Ini

BMKG memprakirakan adanya potensi hujan lebat disertai petir 29 April - 5 Mei 2024 di wilayah Jawa Barat.

Baca Selengkapnya

Tips Psikiater untuk Mengusir Rasa Tak Bahagia

1 jam lalu

Tips Psikiater untuk Mengusir Rasa Tak Bahagia

Rutin menulis jurnal bersyukur atau gratitude journal, semacam buku harian, bisa menjadi salah satu cara mengusir perasaan tidak bahagia.

Baca Selengkapnya

AIR 2024 Sukses DIgelar, Kukuhkan Pulau Peninsula Sebagai Destinasi Wisata Olahraga

2 jam lalu

AIR 2024 Sukses DIgelar, Kukuhkan Pulau Peninsula Sebagai Destinasi Wisata Olahraga

AIR 2024 mendukung kawasan Nusa Dua, khususnya Pulau Peninsula sebagai salah satu destinasi wisata olahraga menarik di Bali

Baca Selengkapnya

Rio Reifan Lima Kali Ditangkap karena Narkoba, Polisi: Dia Masih Bilang Khilaf

2 jam lalu

Rio Reifan Lima Kali Ditangkap karena Narkoba, Polisi: Dia Masih Bilang Khilaf

Polisi menyita sejumlah barang bukti dari rumah Rio Reifan berupa narkoba jenis sabu, ekstasi dan obat keras.

Baca Selengkapnya

Begini Taylor Swift Kalahkan The Beatles dalam Perolehan Album Nomor Satu ke-12 di Inggris

2 jam lalu

Begini Taylor Swift Kalahkan The Beatles dalam Perolehan Album Nomor Satu ke-12 di Inggris

Taylor Swift menggemparkan tangga lagu Inggris dengan albumnya The Tortured Poets Department, mengungguli 10 lainnya dan melampaui The Beatles.

Baca Selengkapnya

Rangkuman Poin Kehadiran Sri Mulyani di Forum IMF-World Bank

2 jam lalu

Rangkuman Poin Kehadiran Sri Mulyani di Forum IMF-World Bank

Menkeu Sri Mulyani Indrawati mengatakan terdapat tiga hal utama dari pertemuan tersebut, yaitu outlook dan risiko ekonomi global.

Baca Selengkapnya

Saran Psikolog buat Pasangan yang akan Menikah, Perhatikan Hal Ini

2 jam lalu

Saran Psikolog buat Pasangan yang akan Menikah, Perhatikan Hal Ini

Perhatikan hal ini sebelum menikah mengingat penyebab perceraian dalam masyarakat biasanya multifaktor.

Baca Selengkapnya