Pansus Trisakti akan Panggil Prabowo

Reporter

Editor

Senin, 20 Oktober 2003 08:42 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Mantan Pangkostrad Prabowo Subianto akan dipanggil Pansus DPR untuk kasus Trisakti, Semanggi I dan II untuk memberikan keterangan seputar peristiwa tersebut. Hal ini dikatakan Ketua Pansus Panda Nababan usai memimpin rapat internal Pansus di Gedung MPR/DPR, Jakarta, Selasa (20/2) sore.

Prabowo rencananya akan dipanggil tanggal 28 Februari 2001 untuk memberi kesaksian atas peristiwa Tragedi Trisakti. Panda menjelaskan, sebelum 12 Mei 1998, Prabowo diketahui sering jalan bersama dengan Sjafrie Syamsudin, Pangdam Jaya waktu itu. Dan kemudian ada satuan-satuan Kostrad yang di BKO-kan. Jadi, ada indikasi secara tidak langsung Prabowo terlibat, kata Panda.

Namun Panda enggan menjelaskan lebih lanjut mengenai keterlibatan menantu mantan Presiden Soeharto itu. Menurut dia, pihaknya saat ini masih melakukan penyelidikan soal keterlibatan Prabowo dalam kasus itu. Yang jelas, Kami sudah berikan surat panggilan tapi kami tidak tahu apakah beliau bisa datang atau tidak, karena sampai hari ini belum ada pemberitahuan lagi dari pihak Prabowo, kata Panda.

Selain Parbowo, Panda mengatakan, pihaknya juga akan memanggil mantan Kabakin Letjen TNI (Purn.) Moetojib. Juga untuk memberi kesaksian atas tragedi Trisakti.

Sampai saat ini, Pansus Trisakti Semanggi I dan II sudah memanggil beberapa orang jenderal, di antaranya adalah mantan Kapolri Hamami Nata, mantan Pangdam Jaya Mayjen TNI Sjafrie Syamsudin, dan Ketua Komnas HAM Djoko Sugianto. (Nurakhmayani)

Advertising
Advertising

Berita terkait

Kata Ketum Muhammadiyah Soal Gugatan PDIP di PTUN

8 menit lalu

Kata Ketum Muhammadiyah Soal Gugatan PDIP di PTUN

Apa kata Ketum Muhammadiyah soal gugatan PDIP di PTUN?

Baca Selengkapnya

Seniman Berdarah Bali Kisahkan Perempuan Batak Lewat Pameran Lukisan Boru ni Raja

8 menit lalu

Seniman Berdarah Bali Kisahkan Perempuan Batak Lewat Pameran Lukisan Boru ni Raja

Seniman Bali menggelar pameran lukisan tentang perempuan Batak untuk mewujudkan janji kepada mendiang suaminya.

Baca Selengkapnya

Kemenhub Pangkas Jumlah Bandara Internasional , InJourney Airports: Sejalan dengan Transformasi

9 menit lalu

Kemenhub Pangkas Jumlah Bandara Internasional , InJourney Airports: Sejalan dengan Transformasi

InJourney menilai penyesuaian bandara internasional ini berpengaruh positif terhadap konektivitas udara dan pariwisata Tanah Air.

Baca Selengkapnya

Memahami Pentingnya Kesetaraan Lewat Lomba Lari

19 menit lalu

Memahami Pentingnya Kesetaraan Lewat Lomba Lari

Plan Indonesia dan YPAC mengingatkan masyarakat soal isu kesetaraan melalui lomba lari bertajuk 'Run for Equality'.

Baca Selengkapnya

KPU Siap Hadapi Sidang Sengketa Pileg di MK Besok, Ini yang Dilakukan

22 menit lalu

KPU Siap Hadapi Sidang Sengketa Pileg di MK Besok, Ini yang Dilakukan

KPU klaim siap menghadapi persidangan sengketa perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU) yang akan dimulai besok, Senin, 28 April 2024.

Baca Selengkapnya

Virus Flu Burung di AS, Para Pakar: Epidemi Telah Berlangsung Lama

25 menit lalu

Virus Flu Burung di AS, Para Pakar: Epidemi Telah Berlangsung Lama

FDA memergoki temuan satu dari lima sampel susu komersial yang diuji dalam survei nasional mengandung partikel virus H5N1atau virus Flu Burung

Baca Selengkapnya

Polisi Periksa Isi Percakapan Brigadir RA dan Istri di Ponselnya, Bakal Diungkap ke Publik

30 menit lalu

Polisi Periksa Isi Percakapan Brigadir RA dan Istri di Ponselnya, Bakal Diungkap ke Publik

Isi SMS antara istri dan Brigadir RA akan dirilis oleh Polres Metro Jakarta Selatan kepada publik.

Baca Selengkapnya

Game Online yang Mengandung Kekerasan Dinilai Rusak Moral Anak

43 menit lalu

Game Online yang Mengandung Kekerasan Dinilai Rusak Moral Anak

Game online yang mengandung konten kekerasan berpotensi merusak moral anak bangsa di masa depan sehingga perlu diblokir.

Baca Selengkapnya

Klasemen MotoGP 2024 setelah Francesco Bagnaia Memenangi Balapan di Jerez

43 menit lalu

Klasemen MotoGP 2024 setelah Francesco Bagnaia Memenangi Balapan di Jerez

Pembalap Ducati Lenovo Team Francesco Bagnaia memenangi balapan MotoGP Spanyol 2024. Tipiskan jarak dari Jorge Martin yang gagal finis.

Baca Selengkapnya

Fakta-fakta TikTok Dilarang di Amerika Serikat

44 menit lalu

Fakta-fakta TikTok Dilarang di Amerika Serikat

ByteDance selaku perusahaan pemilik TikTok memilih untuk menutup aplikasinya di Amerika yang merugi.

Baca Selengkapnya