Kejagung Akan Laksanakan Putusan MA

Reporter

Editor

Kamis, 16 Oktober 2003 09:22 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Kejaksaan Agung (Kejagung) kemarin telah menerima petikan putusan kasasi Mahkamah Agung terhadap kasus mantan Presiden Soeharto. Putusan itu disampaikan Kejaksaan Negeri (Kejari) Jakarta Selatan (Jak-Sel) yang telah lebih dulu menerima petikan pada Kamis (8/2). Demikian keterangan Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejagung Mulyohardjo dalam konferensi pers di Gedung Kejagung, Selasa (13/2).

Untuk itu, kata Mulyohardjo, Kejagung sebagai eksekutor akan segera melaksanakan butir-butir putusan yang tertuang dalam amar putusan MA itu. Saya sudah minta pada Antasari (Kepala Kejari Jak-Sel) untuk melapor langkah-langkah yang akan dilakukan, ujarnya.

Menurut amar putusan MA, Kejagung diperintahkan untuk melepaskan Soeharto dari status tahanan kota, serta merawatnya sampai sembuh agar bisa kembali disidangkan.

Saya kira, pekan-pekan depan sudah bisa dirumuskan langkah-langkahnya, terutama untuk tim dokter, ujarnya. Rencananya, Kejagung akan membentuk tim dokter independen. Kemungkinan, pihak Kejagung akan meminta petunjuk dari tim dokter dari Universitas Indonesia (UI) yang sebelumnya pernah diminta memeriksa kondisi Soeharto untuk keperluan persidangan. Mereka bisa memberi petunjuk, apakah harus dirawat di rumah atau di rumah sakit.

Mengenai kemungkinan Soeharto dirawat di luar negeri, Mulyohardjo mengatakan Kejagung belum memikirkan hal itu. Menurut dia, secara medis, tim dokter di Indonesia sudah bisa menangani perawatan Soeharto. Sementara tentang pengobatan alternatif, ia mengatakan mungkin saja asalkan diizinkan pihak keluarga Soeharto. (Uly Siregar)

Advertising
Advertising

Berita terkait

Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2

7 menit lalu

Hasil Liga Inggris Pekan Ke-36: Liverpool Kalahkan Tottenham Hotspur 4-2

Liverpool mengalahkan Tottenham Hotspur dengan skor 4-2 dalam matchday ke-36 Liga Inggris 2023/24.

Baca Selengkapnya

Indonesia Runner-up Piala Uber 2024, Menpora Apresiasi Perjuangan Pemain yang Luar Biasa

32 menit lalu

Indonesia Runner-up Piala Uber 2024, Menpora Apresiasi Perjuangan Pemain yang Luar Biasa

Menpora Dito Ariotedjo mengapresiasi perjuangan dan pencapaian tim putri Indonesia dalam Piala Uber 2024.

Baca Selengkapnya

Hari Bidan Sedunia, Ini Fungsi dan Syarat Menjadi Bidan

36 menit lalu

Hari Bidan Sedunia, Ini Fungsi dan Syarat Menjadi Bidan

Biasanya bidan hanya membantu persalinan normal tanpa komplikasi, jika terjadi persalinan tidak normal atau berisiko maka bumil dianjurkan ke dokter.

Baca Selengkapnya

Hasil Tinju Dunia: Canelo Alvarez Pertahankan Predikat Juara Sejati, Kalahkan Jaime Munguia

1 jam lalu

Hasil Tinju Dunia: Canelo Alvarez Pertahankan Predikat Juara Sejati, Kalahkan Jaime Munguia

Canelo Alvarez berhasil mempertahankan predikat juara sejati tinju dunia kelas super middleweight dengan mengalahkan Jaime Munguia.

Baca Selengkapnya

Penggemar Rasakan Emosi di Lagu Diana Krall

2 jam lalu

Penggemar Rasakan Emosi di Lagu Diana Krall

Penggemar Diana Krall kagum dengan penampilan penyanyi Kanada itu di konser Solo bertajuk Diana Krall Live in Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya

Real Madrid Juara Liga Spanyol 2023/2024, Carlo Ancelotti Lewati Catatan Zidane dan Incar Rekor Miguel Munoz

2 jam lalu

Real Madrid Juara Liga Spanyol 2023/2024, Carlo Ancelotti Lewati Catatan Zidane dan Incar Rekor Miguel Munoz

Carlo Ancelotti berhasil mengantar Real Madrid menjuarai Liga Spanyol 2023-2024. Incar rekor setelah lewati catatan Zidane.

Baca Selengkapnya

3 Fakta Penting Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 pada Kamis 9 Mei

3 jam lalu

3 Fakta Penting Laga Timnas U-23 Indonesia vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 pada Kamis 9 Mei

Simak tiga fakta penting laga timnas U-23 Indonesia vs Guinea di playoff Olimpiade Paris 2024, salah satunya pertandingan digelar tertutup.

Baca Selengkapnya

Indonesia Raih Perak Piala Uber Pertama dalam 16 Tahun, Para Pemain Tunggal Putri Paling Banyak Dipuji

3 jam lalu

Indonesia Raih Perak Piala Uber Pertama dalam 16 Tahun, Para Pemain Tunggal Putri Paling Banyak Dipuji

Setelah 16 tahun menanti, akhirnya tim bulu tangkis putri Indonesia membawa pulang medali Piala Uber.

Baca Selengkapnya

Jadwal Liga Champions Leg Kedua Semifinal: Bayern Munchen Kehilangan 2 Bek Jelang Sambangi Real Madrid

4 jam lalu

Jadwal Liga Champions Leg Kedua Semifinal: Bayern Munchen Kehilangan 2 Bek Jelang Sambangi Real Madrid

Jadwal Liga Champions akan memasuki leg kedua semifinal. Bayern Munchen mendapat pukulan menjelang tampil di markas Real Madrid.

Baca Selengkapnya

Fansign Day6 di Jakarta Selama 2 Jam Dipenuhi Ratusan My Day Beruntung

4 jam lalu

Fansign Day6 di Jakarta Selama 2 Jam Dipenuhi Ratusan My Day Beruntung

Dihadiri oleh Sungjin, Wonpil, Dowoon, dan Young K, acara fansign Day6 di Jakarta diadakan sehari sebelum Saranghaeyo Indonesia 2024.

Baca Selengkapnya