Wahyu Hidayat: UMKM Kota Malang Berpotensi Naik Kelas

Kamis, 19 September 2024 20:24 WIB

Bakal Calon Wali Kota Malang, Wahyu Hidayat (tengah) menilai potensi wisata UMKM di Kota Malang sebagai peluang besar untuk meningkatkan kelas UMKM lokal. Saat berkeliling dan mengunjungi kafe-kafe di Kecamatan Kedungkandang, Wahyu memberikan apresiasi kepada para pelaku UMKM yang terus bersemangat dan berinovasi dalam membangun usaha mereka sendiri, terutama yang dikelola oleh warga setempat. Kamis, 19 September 2024.

INFO NASIONAL - Kota Malang sejak zaman kolonial mempunyai potensi wisata yang menarik banyak pelancong. Tidak hanya wisata alam, tetapi juga budaya, adat istiadat, dan tentu saja kuliner.

Siapa yang tak kenal orem-orem, rujak cingur, cwie mi, bakwan, keripik buah, dan tentu strudel Malang. Dekade belakangan ini, potensi wisata di Kota Malang semakin dinamis dan menunjukkan tren positif. Apalagi, usai pandemi Covid-19, pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di kota yang sarat peninggalan Belanda ini juga terus menggeliat.

Bakal Calon Wali Kota Malang Wahyu Hidayat menyebutkan bahwa UMKM di Kota Malang sangat berpotensi naik kelas. Di sela-sela keliling malam di sejumlah kafe-kafe kecil seputaran kawasan Kecamatan Kedungkandang Kota Malang, dia menyatakan, ”Potensi pengembangan wisata yang melibatkan UMKM seperti ini harus didukung terus,” katanya.

Wahyu memberikan apresiasi besar kepada pelaku UMKM yang terus bersemangat dan mau membuka usaha kerjanya sendiri. Terlebih usaha kecil yang dibangun itu merupakan hasil pengelolaan warga setempat.

Wahyu yang menyebut dirinya sebagai Bapak UMKM itu berkomitmen memberikan perhatian besar kepada pengembangan UMKM Kota Malang secara kontinyu dan masif. ”Potensi kuliner di kawasan ini saja sungguh luar biasa. Selain perlu ditingkatkan kualitasnya agar naik kelas, juga harus diperhatikan segi keamanan dan kenyamanan. Misalnya melindungi konsumen dari hujan. Nah, itu dapat bertahap satu per satu,” katanya.

Advertising
Advertising

Selain berkunjung ke sentra UMKM di Kota Malang, Wahyu menyempatkan diri berdiskusi dengan warga pemilik pemilik usaha. Hal itu untuk menyerap aspirasi atau kebutuhan pelaku usaha kecil, yang nantinya dapat didukung para pemangku kebijakan.

Beberapa hal yang menjadi bahasan potensi jangka panjang yaitu wisata warga melalui pengembangan UMKM. Selain juga pengembangan sportourism di Kota Malang. (*)

Berita terkait

Bupati dan Ketua DPRD Trenggalek Raih Penghargaan Nirwasita Tantra

6 jam lalu

Bupati dan Ketua DPRD Trenggalek Raih Penghargaan Nirwasita Tantra

Penghargaan ini merupakan bukti kerja keras pemerintah daerah dalam menjaga indeks kualitas lingkungan hidup di Trenggalek.

Baca Selengkapnya

Wahyu Hidayat Kunjungi Lokasi Kebakaran Pasar Baru Barat Comboran Kota Malang

7 jam lalu

Wahyu Hidayat Kunjungi Lokasi Kebakaran Pasar Baru Barat Comboran Kota Malang

Kehadirannya di lokasi untuk mengetahui langsung bagaimana dampak kebakaran dan kondisi pedagang di Pasar Baru Barat Comboran.

Baca Selengkapnya

Ketika Calon Wali Kota Malang Peduli Pelestarian Seni Budaya

8 jam lalu

Ketika Calon Wali Kota Malang Peduli Pelestarian Seni Budaya

Kecenderungan anak muda di Kota Malang yang mulai tertarik berkecimpung di kegiatan seni dan budaya.

Baca Selengkapnya

BPJS Kesehatan Dorong Sinergi Fasilitas Kesehatan

8 jam lalu

BPJS Kesehatan Dorong Sinergi Fasilitas Kesehatan

Direktur Utama BPJS Kesehatan, Ghufron Mukti menegaskan pentingnya sinergi antara berbagai pihak, mulai dari instansi pemerintah, fasilitas kesehatan, hingga asosiasi dan organisasi profesi, dalam mendukung keberlangsungan dan peningkatan mutu Program JKN.

Baca Selengkapnya

Wali Kota Rahmad Mas'ud Cetak Hattrick Penghargaan Green Leadership Nirwasita Tantra

8 jam lalu

Wali Kota Rahmad Mas'ud Cetak Hattrick Penghargaan Green Leadership Nirwasita Tantra

Nirwasita Tantra merupakan penghargaan yang diberikan kepada Kepala Daerah atas kepemimpinannya yang berhasil merumuskan dan menerapkan pembangunan berkelanjutan.

Baca Selengkapnya

Wahyu Hidayat: Seragam Gratis untuk Siswa Tak Mampu di Kota Malang

8 jam lalu

Wahyu Hidayat: Seragam Gratis untuk Siswa Tak Mampu di Kota Malang

Dengan adanya bantuan sepatu dan tas ini diharapkan menjadi penyemangat untuk anak-anak dapat mengenyam pendidikan di Kota Malang.

Baca Selengkapnya

Anwar Hafid Sampaikan 4 Cita-cita untuk Morowali

9 jam lalu

Anwar Hafid Sampaikan 4 Cita-cita untuk Morowali

Anwar Hafid, calon gubernur Sulawesi Tengah, berkomitmen memperjuangkan tenaga honorer, mengatasi kemacetan, memastikan upah layak, dan menurunkan biaya transportasi di Morowali.

Baca Selengkapnya

Kopi Wanoja, UMKM Binaan Bank BJB Kini Menembus Pasar Eropa

9 jam lalu

Kopi Wanoja, UMKM Binaan Bank BJB Kini Menembus Pasar Eropa

Kopi Wanoja, mitra UMKM binaan bank bjb, semakin mengukuhkan eksistensinya di pasar global

Baca Selengkapnya

Portofolio BRI Selaras dengan Standar ESG Internasional

10 jam lalu

Portofolio BRI Selaras dengan Standar ESG Internasional

BRI telah mengambil berbagai langkah strategis untuk memastikan bahwa seluruh portofolio investasi dan pinjaman yang disalurkan selaras dengan standar ESG

Baca Selengkapnya

Bahtiar Baharuddin Dorong Sulawesi Barat Jadi Penghasil Durian Musang King Terbesar di Indonesia

10 jam lalu

Bahtiar Baharuddin Dorong Sulawesi Barat Jadi Penghasil Durian Musang King Terbesar di Indonesia

Durian jadi salah satu satu komoditas unggulan di Sulawesi Barat. Bahtiar akan terus mendorong petani menanam durian musang king sehingga jadi daya tarik provinsi tersebut.

Baca Selengkapnya