Terima Formulir B1KWK dari Bahlil, Airin-Ade Daftar ke KPU Besok

Reporter

Joniansyah

Editor

Imam Hamdi

Selasa, 27 Agustus 2024 15:42 WIB

Ketua Umum Partai Golkar Bahlil Lahadalia memberikan dukungan kepada Airin Rachmi Diany dan Ketua DPD PDI Perjuangan Banten Ade Sumardi di Kantor DPP Golkar, Palmerah, Jakarta Barat Pada Selasa, 27 Agustus 2024. TEMPO/Desty Luthfiani.

TEMPO.CO, Banten - Bakal calon gubernur dan wakil gubernur Banten Airin Rachmi Diany-Ade Sumardi akan mendaftar ke KPU Banten, pada Rabu, 28 Agustus 2024. Airin mendaftar setelah menerima formulir B1KWK dari Ketua Umum Golkar Bahlil Ladalia. "Persyaratan sudah lengkap, besok kami mendaftar ke KPU," ujar Sekretaris Jenderal DPD Golkar Banten Bahrul Ulum kepada Tempo, Selasa 27 Agustus 2024.

Bahrul memperkirakan Airin-Ade datang ke KPU Banten siang hari bersama tim dan partai pendukung. DPP Golkar secara tiba tiba menarik dukungan dari Andra Soni yang diusung Koalisi Indonesia Maju (KIM) dan mengalihkan dukungan ke Airin Rachmi Diany.

Sebelumnya, Airin Rachmi Diany menyatakan tetap maju di Pilgub Banten meski tanpa Golkar. Mantan Wali Kota Tangerang Selatan ini bersama Ade Sumardi dideklarasikan PDIP untuk menjadi calon kandidat di Pilgub Banten.

Namun, kata Bahrul, tadi malam pengurus DPD Banten dan Airin menerima undangan langsung dari Bahlil untuk datang ke kantor DPP pada Selasa siang.

Menurut dia, Airin tidak menduga kedatangan ke DPP Golkar itu justru menerima rekomendasi dan formulir B1KWK untuk maju di pilgub Banten dari partai Golkar.

Advertising
Advertising

"Kami semua sangat bersyukur dengan restu DPP Golkar ini, ini luar biasa," kata Bahrul. Menurut dia, Airin juga sangat bersyukur mendapat kepercayaan dari DPP Golkar untuk mengikuti kontestasi di Pilgub Banten.

Pilihan editor: Ace Hasan Bantah Isu Keretakan Hubungan Prabowo dan Jokowi

Berita terkait

Simon Jadi Dirut Pertamina: Erick Sebut untuk Terobosan Baru, Bahlil Titip 3 Hal

3 jam lalu

Simon Jadi Dirut Pertamina: Erick Sebut untuk Terobosan Baru, Bahlil Titip 3 Hal

Erick Thohir berharap Simon dapat membuat terobosan baru sebagai Dirut Pertamina, sementara Bahlil menitipkan 3 hal: sumur tua, lifting, dan migas.

Baca Selengkapnya

Politikus Golkar Klaim KIM Plus Masih Solid Dukung Ridwan Kamil-Suswono di Pilkada Jakarta

3 jam lalu

Politikus Golkar Klaim KIM Plus Masih Solid Dukung Ridwan Kamil-Suswono di Pilkada Jakarta

Politikus Golkar Dave Laksono mengklaim dukungan KIM plus untuk Ridwan Kamil-Suswono di Pilkada Jakarta tetap solid.

Baca Selengkapnya

Airin Berkomitmen Perkuat Industri Kreatif Lewat Program Kreasi dan Community Center

4 jam lalu

Airin Berkomitmen Perkuat Industri Kreatif Lewat Program Kreasi dan Community Center

Calon Gubernur Banten, Airin Rachmi Diany bersama wakilnya berkomitmen memperkuat industri kreatif dan usaha mikro kecil menengah atau UMKM lewat program Kreativitas Berkolaborasi atau Kreasi dan Community Center. Menurutnya, program ini akan mendorong hilirisasi industri besar dan kecil berbasis lokal.

Baca Selengkapnya

Subsidi BBM Akan Diubah Jadi BLT? Ini Kata Menteri Bahlil

5 jam lalu

Subsidi BBM Akan Diubah Jadi BLT? Ini Kata Menteri Bahlil

Subsidi tak tetap sasaran Rp100 triliun, Pemerintahan Presiden Prabowo kemungkinan akan ubah subsidi BBM menjadi bantuan langsung tunai (BLT).

Baca Selengkapnya

Bahlil Pertimbangkan Tetap Berikan Subsidi BBM Untuk Kendaraan Umum

5 jam lalu

Bahlil Pertimbangkan Tetap Berikan Subsidi BBM Untuk Kendaraan Umum

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral, Bahlil Lahadalia, menyebut masih mempertimbangkan untuk tidak mencabut subsidi BBM untuk kendaraan umum

Baca Selengkapnya

Bahlil Usul Subsidi LPG Dipertahankan Karena Terkait Dengan UMKM

6 jam lalu

Bahlil Usul Subsidi LPG Dipertahankan Karena Terkait Dengan UMKM

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral, Bahlil Lahadalia, akan mengusulkan kepada Presiden Prabowo Subianto untuk tetap mempertahankan subsidi gas LPG

Baca Selengkapnya

Menteri ESDM Bahlil Agendakan Pertemuan Dengan Pimpinan Baru Pertamina Minggu Ini

8 jam lalu

Menteri ESDM Bahlil Agendakan Pertemuan Dengan Pimpinan Baru Pertamina Minggu Ini

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Bahlil Lahadalia, menyebut akan segera mengatur pertemuan dengan pimpinan atau Dirut PT Pertamina (Persero) yang baru.

Baca Selengkapnya

2 Pekan Meutya Hafid Jadi Menkomdigi Ketemu Kasus Pegawai Jadi Beking 1.000 Situs Judi Online, Begini Komentarnya

17 jam lalu

2 Pekan Meutya Hafid Jadi Menkomdigi Ketemu Kasus Pegawai Jadi Beking 1.000 Situs Judi Online, Begini Komentarnya

Menkomdigi Meutya Hafid memastikan pihaknya bakal menindak tegas pegawai Komdigi yang terlibat judi online. Ini tanggapannya.

Baca Selengkapnya

Tom Lembong Jadi Tersangka Kasus Impor Gula, Surya Paloh hingga Bahlil Kasih Komentar

18 jam lalu

Tom Lembong Jadi Tersangka Kasus Impor Gula, Surya Paloh hingga Bahlil Kasih Komentar

Surya Paloh, Habiburokhman, hingga Bahlil beri komentar soal Kejagung menetapkan Tom Lembong sebagai tersangka impor gula.

Baca Selengkapnya

Bahlil Siapkan Tim Khusus Manfaatkan Sumur Idle untuk Meningkatkan Lifting Minyak

2 hari lalu

Bahlil Siapkan Tim Khusus Manfaatkan Sumur Idle untuk Meningkatkan Lifting Minyak

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengatakan saat ini telah memetakan sumur-sumur minyak yang saat ini sedang menganggur atau tidak aktif (sumut idle)

Baca Selengkapnya