Mas Dhito Bantu UMKM di Laga Persik-Persikabo

Sabtu, 30 Maret 2024 13:35 WIB

INFO NASIONAL – Dewan Pembina Persik Hanindhito Himawan Pramana atau Mas Dhito memborong jajanan dan minuman pedagang asongan saat laga Persik melawan Persikabo, di Stadion Brawijaya, Kamis, 28 Maret 2024.

Mas Dhito meminta agar jajanan tersebut dibagikan kepada suporter yang tengah serius melihat pertandingan Persik. Melihat momen itu, salah satu pedagang mengatakan dengan lantang bahwa Mas Dhito tengah ulang tahun. “Mas Dhito mborong, Mas Dhito ulang tahun,” teriak pedagang.

Hal itu sontak mendapatkan seyum dan tawa para suporter yang duduk disekitar Mas Dhito. Mas Dhito menjelaskan kepada para suporter bahwa Kabupaten Kediri yang sedang berulang tahun. “Bukan saya pak, Kabupaten Kediri yang ulang tahun,” katanya.

Usai mendapatkan jajanan dan minuman, Persik Mania mengucapkan terimakasih langsung kepada Mas Dhito. Beberapa suporter memberikan kode dengan acungan jempol kepadanya.

Mas Dhito memang dikenal dekat dengan masyarakat. Di berbagai momen, Ia kerap menyapa langsung warganya dengan berbagai cara. Mulai dari memborong jajanan yang kemudian dibagikan, bercanda, hingga sekadar menanyakan kabar dan memberikan senyuman hangat.

Advertising
Advertising

Adapun pertandingan Persik melawan Persikabo berakhir dengan skor 5-2 untuk kemenangan tuan rumah. Keseluruhan goal yang dicetak berasal dari kaki Flavio Silva.

Melalui kemenangan di pekan ke-30, Persik kini bertengger di klasemen 6 sementara, dengan torehan 46 poin. Terpaut 2 tim di atasnya untuk menembus 4 besar. Sedangkan Persikabo dipastikan terdegradasi dari BRI Liga 1.

Flavio sendiri menjadi top skor ke-2 sementara di BRI Liga 1 musim ini dibawah puncak top skor David Da Silva pemain Persib Bandung. Mengomentari kepiawaian Flavio, Mas Dhito berpendapat bahwa bomber Persik tersebut memiliki insting mencetak goal yang jarang dimiliki oleh pemain lain.

“Bahwa satu game lima goal itu berarti dia punya insting untuk mencetak goal yang di atas rata-raya striker yang ada di Indonesia,” katanya.(*)

Berita terkait

Mendekati Pilkada 2024, Susanti Dewayani Daftar ke DPC Gerindra

4 jam lalu

Mendekati Pilkada 2024, Susanti Dewayani Daftar ke DPC Gerindra

Langkah politik dr. Susanti Dewayani SpA semakin terlihat mantap dengan pendaftarannya ke DPC Partai Gerindra

Baca Selengkapnya

Pertamina Berikan Kado Terbaik untuk Kebangkitan UMKM di Indonesia

4 jam lalu

Pertamina Berikan Kado Terbaik untuk Kebangkitan UMKM di Indonesia

PT Pertamina (Persero) memberikan kado istimewa bagi kebangkitan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Indonesia.

Baca Selengkapnya

KSBSI Tegas Tolak DPLK dan DPPK Kelola Dana JHT dan JP Milik Pekerja

4 jam lalu

KSBSI Tegas Tolak DPLK dan DPPK Kelola Dana JHT dan JP Milik Pekerja

Konfederasi Serikat Buruh Seluruh Indonesia (KSBSI) secara tegas menolak wacana pemerintah yang membuka peluang bagi Dana Pensiun Lembaga Keuangan (DPLK) dan Dana Pensiun Pemberi Kerja (DPPK) untuk mengelola dana Jaminan Hari Tua (JHT) dan Jaminan Pensiun (JP) milik pekerja.

Baca Selengkapnya

BPJS Ketenagakerjaan Terima Penghargaan Grab

4 jam lalu

BPJS Ketenagakerjaan Terima Penghargaan Grab

BPJS Ketenagakerjaan raih penghargaan Best Nation Wide Collaboration pada ajang Grab Business Forum 2024 yang diselenggarakan oleh Grab Indonesia.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Siap Dorong Pemerintahan Prabowo - Gibran Lakukan Legislatif Review

4 jam lalu

Bamsoet Siap Dorong Pemerintahan Prabowo - Gibran Lakukan Legislatif Review

Bambang Soesatyo menegaskan PADIH UNPAD siap membantu pemerintahan Prabowo - Gibran dalam pembangunan hukum di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Dirut BPJS Kesehatan Rilis Buku Terbaru

5 jam lalu

Dirut BPJS Kesehatan Rilis Buku Terbaru

Direktur Utama BPJS Kesehatan, Ghufron Mukti meluncurkan dua buah buku. Yang pertama berjudul "Roso Telo Dadi Duren, Biyen Gelo Saiki Keren: Catatan 10 Tahun Perjalanan BPJS Kesehatan", Jumat, 17 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Dorong Peningkatan Prestasi Robotika Indonesia

6 jam lalu

Bamsoet Dorong Peningkatan Prestasi Robotika Indonesia

Bambang Soesatyo mengapresiasi diselenggarakannya Kejuaraan Nasional Turnamen Robotika Indonesia 2024 Piala Ketua MPR yang digelar di Padepokan Pencak Silat Taman Mini Indonesia Indah (TMII).

Baca Selengkapnya

Pemkab Tangerang Turut Meriahkan Pawai Mobil Hias di HUT Ke-44 Dekranas

6 jam lalu

Pemkab Tangerang Turut Meriahkan Pawai Mobil Hias di HUT Ke-44 Dekranas

Suasana meriah terpancar dari parade mobil hias kriya dan budaya yang diikuti oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang dalam rangka memeriahkan perayaan HUT ke-44 Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas)

Baca Selengkapnya

Telkomsel Tutup Rangkaian Program Impact Incubator dengan NextDev Summit 2024

7 jam lalu

Telkomsel Tutup Rangkaian Program Impact Incubator dengan NextDev Summit 2024

NextDev Summit 2024 menampilkan inovasi hasil inkubasi, sesi konferensi, serta peluang membangun relasi.

Baca Selengkapnya

Pertamina Hulu Rokan Jadi Penghasil Migas Nomor Satu di Indonesia Sepanjang 2023

7 jam lalu

Pertamina Hulu Rokan Jadi Penghasil Migas Nomor Satu di Indonesia Sepanjang 2023

Tahun 2023 merupakan momentum penting bagi PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) dalam meneguhkan posisinya sebagai produsen minyak dan gas (migas) terbesar di Indonesia.

Baca Selengkapnya