Hari Jadi Kota Mojokerto, Pemkot Gelar Pesta Rakyat

Selasa, 20 Juni 2023 18:38 WIB

INFO NASIONAL - Pemerintah Kota (Pemkot) Mojokerto akan menggelar pesta rakyat di Alun-alun Kota Mojokerto setelah dilaksanakan Upacara Hari Jadi ke-105 pada 20 Juni 2023. Ratusan gerobak kuliner akan disediakan, dan dapat dinikmati secara gratis oleh masyarakat umum.

“Untuk pertama kalinya Upacara dalam rangka Hari Ulang Tahun Kota Mojokerto akan saya laksanakan di Alun-alun, biasanya di Halaman Kantor Pemkot. Dan khusus HUT Kota Mojokerto ke-105 ini setelah Upacara di Alun-alun kami akan menyediakan ratusan gerobak kuliner dan ribuan warga bisa makan gratis disana,” kata Wali Kota Mojokerto, Ika Puspitasari.

Bedasarkan informasi, usai upacara wali kota bersama seluruh tamu-tamu VIP akan makan bersama dengan seluruh warga dalam pesta rakyat dengan mengundang penyanyi ternama, Farel Prayoga yang akan menghibur masyarakat yang hadir. Dalam acara tersebut, akan ada pesta kuliner, pesta seni budaya, dan tumpeng raksasa.

“Saya dan seluruh tamu VIP akan makan bareng-bareng warga, kuliner-kuliner di sana akan kita borong sehingga warga bisa sarapan gratis bareng-bareng di Alun-alun,” ujarnya.

Wali kota yang akrab disapa Ning Ita ini mengatakan, digelarnya pesta kuliner secara gratis untuk masyarakat umum ini juga sebagai ajang promosi daya tarik wisata kuliner di Kota Mojokerto. “Kota Mojokerto ini kota perdagangan dan jasa, inilah yang akan menjadi kekuatan kita untuk menjadikan Kota Mojokerto lebih maju kedepan, dan warganya lebih sejahtera,” katanya.

Advertising
Advertising

Sejumlah rangkaian acara juga digelar dalam rangka menyemarakkan HUT ke-105 Kota Mojokerto, diantaranya Ludruk Karya Budaya, Bulan Bung Karno, Mojokerto Shopping Festival, Ambyar Awards MNC TV, Mojokerto Bersholawat bersama Habib Syech, Jalan Santai, Festival Tahu Tek, Festival Permainan Tradisional dan Kuliner bersama JTV, Mojobangkit, Job Fair, dan Lomba Bakar Sate. (*)

Berita terkait

BCA Menggelar Program BCA Berbagi Ilmu di UNDIP

15 menit lalu

BCA Menggelar Program BCA Berbagi Ilmu di UNDIP

BCA Menggelar Program BCA Berbagi Ilmu di Universitas Diponegoro (UNDIP) dengan tema 'Survival Leadership, Facing Uncertainties'.

Baca Selengkapnya

KKP Siapkan Aturan Pengelolaan Ikan Bilih

1 jam lalu

KKP Siapkan Aturan Pengelolaan Ikan Bilih

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menyiapkan aturan pengelolaan Ikan Bilih atau Mystacoleucus padangensis, karena mengalami penangkapan berlebih atau overfishing dan penurunan ukuran tangkap selama beberapa tahun terakhir.

Baca Selengkapnya

Pemerintah Melalui PMN Berhasil Terangi Lima Kampung di Keerom, Papua

1 jam lalu

Pemerintah Melalui PMN Berhasil Terangi Lima Kampung di Keerom, Papua

PT PLN (Persero) berhasil menghadirkan listrik 24 jam untuk Kampung Banda, Kampung Pund, Kampung Ampas, Distrik Waris, Kampung Skofro dan Kampung Uskuwar, di Kabupaten Keerom, Papua.

Baca Selengkapnya

Korban Kecelakaan Bus Pariwisata di Ciater Subang Mendapat Santunan Jasa Raharja

3 jam lalu

Korban Kecelakaan Bus Pariwisata di Ciater Subang Mendapat Santunan Jasa Raharja

Jasa Raharja menjamin seluruh korban kecelakaan bus pariwisata yang membawa rombongan pelajar SMK Lingga Kencana, Trans Putra Fajar.

Baca Selengkapnya

Praktisi, Pakar, dan Peneliti Diminta Berkolaborasi Lahirkan Berbagai Inovasi di IDTH

4 jam lalu

Praktisi, Pakar, dan Peneliti Diminta Berkolaborasi Lahirkan Berbagai Inovasi di IDTH

Fasilitas IDTH tidak hanya berperan sebagai pusat pengujian tapi juga sebagai centre of excellence

Baca Selengkapnya

Bamsoet Dorong Peran Swasta dalam Industri Pertahanan dan Keamanan Nasional

15 jam lalu

Bamsoet Dorong Peran Swasta dalam Industri Pertahanan dan Keamanan Nasional

Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar, Bambang Soesatyo, telah menegaskan dukungannya terhadap peran swasta dalam mengembangkan industri pertahanan dan keamanan nasional.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Ajak Generasi Muda Kuasai Perkembangan Teknologi Digital

18 jam lalu

Bamsoet Ajak Generasi Muda Kuasai Perkembangan Teknologi Digital

Di tengah kemajuan teknologi ini, kita juga dihadapkan pada tantangan baru, terutama dalam mendidik generasi muda bangsa di tengah derasnya arus globalisasi.

Baca Selengkapnya

Jamin Kemudahan Pupuk Bersubsidi, Kementan Sosialisasikan Dua Aturan Baru

18 jam lalu

Jamin Kemudahan Pupuk Bersubsidi, Kementan Sosialisasikan Dua Aturan Baru

Amran Sulaiman menyebutkan, sosialisasi ini melibatkan kolaborasi antara Kementerian Pertanian, Pupuk Indonesia, Dinas Pertanian, dan Instansi terkait lainnya.

Baca Selengkapnya

60 Persen Lebih Publik Puas, Heru Didorong Ikut Pilkada Jakarta

21 jam lalu

60 Persen Lebih Publik Puas, Heru Didorong Ikut Pilkada Jakarta

Pemprov DKI Jakarta di bawah komando Heru Budi juga meraih penghargaan dari Kemendagri atas komitmen Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) bidang infrastruktur dalam pembangunan sarana serta prasarana.

Baca Selengkapnya

Bamsoet: MPR Akan Gelar Sidang Paripurna September 2024

23 jam lalu

Bamsoet: MPR Akan Gelar Sidang Paripurna September 2024

Sebelum berakhir masa tugas, MPR melalui Badan Pengkajian MPR telah melakukan kajian terhadap beberapa hal. Diantaranya, kajian tentang Pokok-Pokok Haluan Negara (PPHN)

Baca Selengkapnya