Kemnaker Ajak Gojek Perluas Kesempatan Kerja

Rabu, 5 Mei 2021 19:25 WIB

INFO NASIONAL – Kementerian Ketenagakerjaan mengajak Gojek berkolaborasi untuk menginisiasi gerakan perekonomian kerakyatan dan perluasan kesempatan kerja.

Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah menilai Gojek berhasil membuka dan memperluas lapangan kerja bagi masyarakat. Sebab itu, terbuka peluang besar untuk memanfaatkan perusahaan start up berstatus decacorn terkait informasi kesempatan kerja.

"Misalnya informasi tentang pelatihan vokasi, informasi pasar kerja bisa dimasukkan pada aplikasi Gojek. Mungkin ada juga misalnya lewat Gopay, bisa menjadi alternatif pembayaran manajemen di ketenagakerjaan dan insentif untuk program vokasi ketenagakerjaan, ini juga bisa," ujar Ida dalam video conference bersama Co-Chief Executive Officer Go-Jek Andre Soelistyo dan CEO Tokopedia William Tanuwijaya, di Jakarta, Rabu, 5 Mei 2021.

Menurut Ida, Gojek menjadi contoh aktor ekonomi digital yang dapat berkontribusi meningkatkan pemerataan kesejahteraan masyarakat. Aplikasi on-demand services pada Gojek dianggap memiliki model bisnis yang inklusif.

Komitmen Gojek untuk mendorong ekonomi digital yang inklusif telah terbukti. Dalam penelitian Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (LD FEB UI) pada 2019, Gojek telah berkontribusi berkisar Rp 44,2-55 triliun terhadap perekonomian nasional.

Advertising
Advertising

"Hasil survei LD FEB UI menyatakan bahwa kehadiran perusahaan aplikasi layanan on-demand Gojek secara efektif mengurangi pengangguran,” kata Menteri Ida.

Kemnaker melalui Ditjen Binalattas (sekarang Binalatvoktas) telah menandatangani Nota Kesepahaman dengan Gojek pada 20 Mei 2019 lalu. Disebutkan dalam Nota Kesepahaman tersebut, Kemnaker akan membantu Gojek untuk meningkatkan kemampuan SDM dari Mitra Gojek melalui rangkaian pelatihan. (*)

Berita terkait

Terpopuler: Kasus PHK Sepanjang Januari-Agustus Capai 46 Ribu, Alasan Misbakhun Ikut Seleksi Anggota BPK

5 hari lalu

Terpopuler: Kasus PHK Sepanjang Januari-Agustus Capai 46 Ribu, Alasan Misbakhun Ikut Seleksi Anggota BPK

Menaker Ida Fauziyah mengakui adanya tren peningakatan PHK. Kemnaker mencatat ada 46 ribu kasus PHK sepanjang Januari hingga Agustus 2024.

Baca Selengkapnya

Kasus PHK Sepanjang Januari-Agustus Capai 46 Ribu, Paling Banyak di Jateng

5 hari lalu

Kasus PHK Sepanjang Januari-Agustus Capai 46 Ribu, Paling Banyak di Jateng

Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) mengkonfirmasi adanya 46 ribu kasus pemutusan hubungan kerja atau PHK sepanjang Januari hingga Agustus 2024.

Baca Selengkapnya

Gojek Diminta Pulihkan Akun Driver Gocar yang Ditangguhkan

8 hari lalu

Gojek Diminta Pulihkan Akun Driver Gocar yang Ditangguhkan

Para pengemudi mendesak Gojek pulihkan akun driver gocar yang ditangguhkan secara sepihak.

Baca Selengkapnya

Cerita Pengemudi Ojol Perempuan, Kena Suspend Gara-gara Batalkan Pesanan Kirim Barang Terlalu berat

8 hari lalu

Cerita Pengemudi Ojol Perempuan, Kena Suspend Gara-gara Batalkan Pesanan Kirim Barang Terlalu berat

Seorang pengemudi ojol perempuan bernama Melva Maria, 54 tahun, menuntut agar sistem skorsing atau suspend yang diterapkan aplikator dihilangkan.

Baca Selengkapnya

6 Tuntutan Demo Ojol dan Kurir yang Digelar Hari Ini

9 hari lalu

6 Tuntutan Demo Ojol dan Kurir yang Digelar Hari Ini

Demo ojol dilakukan dengan konvoi sepeda motor ke kantor Gojek di Petojo, Jakarta Pusat, kantor Grab di Cilandak, Jakarta Selatan, dan Istana Merdeka.

Baca Selengkapnya

Demonstrasi Koalisi Ojol Nasional Hari Ini Dapat Pendampingan Hukum dari PBHI

9 hari lalu

Demonstrasi Koalisi Ojol Nasional Hari Ini Dapat Pendampingan Hukum dari PBHI

Ribuan ojek online atau ojol hari menggelar demonstrasi besar-besaran menuntut perusahaan dan pemerintah memperhatikan kesejahteraan pengemudi.

Baca Selengkapnya

Respon Kemnaker dan Gojek Ihwal Tuntutan Ojol dan Kurir

9 hari lalu

Respon Kemnaker dan Gojek Ihwal Tuntutan Ojol dan Kurir

Kemnaker disebut sedang menyusun peraturan supaya ojol dan kurir dapat jaminan sosial termasuk THR.

Baca Selengkapnya

Ojol Mogok Kerja Hari Ini, Gojek Beri Peringatan Ini Kepada Mitranya

9 hari lalu

Ojol Mogok Kerja Hari Ini, Gojek Beri Peringatan Ini Kepada Mitranya

Melihat tangkapan layar di X tersebut, beberapa akun ikut berikan komentar untuk Gojek.

Baca Selengkapnya

Pengemudi Ojol Gelar Aksi, Kantor Gojek Petojo Tutup

9 hari lalu

Pengemudi Ojol Gelar Aksi, Kantor Gojek Petojo Tutup

Kantor Gojek di Petojo, Kecamatan Gambir, Jakarta Pusat tidak beroperasi atau tutup. Tutupnya kantor merupakan langkah antisipasi aksi demonstrasi pengemudi gojek siang ini

Baca Selengkapnya

Ribuan Ojol Bakal Demo ke Istana Negara Hari Ini, Berikut Tuntutannya

9 hari lalu

Ribuan Ojol Bakal Demo ke Istana Negara Hari Ini, Berikut Tuntutannya

Ribuan pengemudi ojek online (ojol) akan berunjuk rasa di Istana Negara, kantor Gojek di wilayah Petojo, dan kantor Grab di Cilandak hari ini

Baca Selengkapnya