Relawan Uji Klinis Vaksin Covid-19 Sudah Capai 2.000 Orang

Minggu, 16 Agustus 2020 15:00 WIB

Petugas kesehatan beraktivitas saat persiapan penyuntikan uji klinis Vaksin Covid-19, Bandung, Jumat, 14 Agustus 2020. Uji klinis ini hanya diikuti relawan yang dinyatakan sehat dari hasil pemeriksaan kesehatan, rapid test, pengambilan sampel darah dan tes usap. ANTARA/Novrian Arbi

TEMPO.CO, Bandung - Jumlah relawan Uji Klinis Vaksin Covid-19 pada Ahad, 16 Agustus 2020 sudah mencapai 2.000 orang. Jumlah pendaftarnya kini melampaui kebutuhan sebanyak 1.620 orang.

“Sekarang sudah mencapai 2000 orang,” kata Manajer Lapangan Tim Riset Eddy Fadlyana yang dihubungi Ahad, 16 Agustus 2020.

Pendaftaran relawan itu mulai dibuka sejak 27 Juli dan akan ditutup 31 Agustus 2020. Meskipun kini telah melebihi kuota, tim riset masih membuka pendaftaran sesuai jadwal. “Tidak otomatis ditutup, pendaftar lain akan dijadikan cadangan,” ujarnya.

Dari proses uji klinis Vaksin Covid-19 yang dimulai dengan pendaftaran relawan, misalnya, tidak semua pendaftar bisa lolos tahap awal berupa verifikasi oleh petugas. Selain bersyarat umur 18-59 tahun dan berdomisili di wilayah Bandung, beberapa pendaftar ada yang ditunda karena terganjal soal kesehatan juga domisili.

Menurut Eddy petugas pendaftaran pun menanyakan kondisi kesehatan calon relawan sebagai penapis awal. “Supaya nanti yang datang diperiksa memang orang yang sehat,” katanya.

Advertising
Advertising

Saringan kesehatan berikutnya di pemeriksaan awal sebelum disuntik. Di sebuah pusat vaksinasi yaitu Puskesmas Garuda, misalnya, ada calon relawan yang gagal disuntik. Alasannya kata Eddy karena diketahui ada yang punya penyakit kronis hipertensi. Pada proses swab test pun tim riset punya taksiran, yaitu 2-4 persen calon relawan yang diperiksa di pusat vaksinasi berpotensi positif Covid-19.

Berita terkait

5 Hotel Strategis Dekat Lokasi Konser Sheila On 7 di Bandung, Bisa Ditempuh Jalan Kaki

13 jam lalu

5 Hotel Strategis Dekat Lokasi Konser Sheila On 7 di Bandung, Bisa Ditempuh Jalan Kaki

Temukan lima hotel terdekat dari Stadion Siliwangi, Bandung, lokasi konser Sheila on 7. Mulai dari hotel bintang 4 hingga bintang 2, semua berjarak kurang dari satu kilometer dari stadion.

Baca Selengkapnya

The Papandayan Bandung Merayakan Ulang Tahun ke-34 dengan Penawaran Spesial

17 jam lalu

The Papandayan Bandung Merayakan Ulang Tahun ke-34 dengan Penawaran Spesial

Wujud apresiasi bagi para tamu dan masyarakat yang telah berbagi pengalaman berkesan dengan The Papandayan selama 34 tahun.

Baca Selengkapnya

Wisuda Telkom University Bandung Kini Libatkan Penerjemah Berbahasa Isyarat

20 jam lalu

Wisuda Telkom University Bandung Kini Libatkan Penerjemah Berbahasa Isyarat

Disebutkan, banyak mahasiswa Telkom University Bandung adalah teman-teman disabilitas. Inklusi diklaim jadi fondasi utama.

Baca Selengkapnya

Korban Pembunuhan Mayat dalam Koper Telah Dimakamkan di Bandung

1 hari lalu

Korban Pembunuhan Mayat dalam Koper Telah Dimakamkan di Bandung

RM, 49 tahun, korban pembunuhan pada kasus mayat dalam koper telah dimakamkan di kampung halamannya di Bandung

Baca Selengkapnya

Braga Free Vehicle Akhir Pekan ini di Bandung, Begini Tata Tertib Pengunjung dan Lokasi Parkir

1 hari lalu

Braga Free Vehicle Akhir Pekan ini di Bandung, Begini Tata Tertib Pengunjung dan Lokasi Parkir

Pengunjung atau wisatawan di jalan legendaris di Kota Bandung itu hanya bisa berjalan kaki karena kendaraan dilarang melintas serta parkir.

Baca Selengkapnya

Rencana Jalan Braga Bandung Bebas Kendaraan saat Akhir Pekan Dibayangi Masalah

1 hari lalu

Rencana Jalan Braga Bandung Bebas Kendaraan saat Akhir Pekan Dibayangi Masalah

Pemerintah Kota Bandung ingin menghidupkan kembali Jalan Braga yang menjadi ikon kota sebagai tujuan wisata.

Baca Selengkapnya

Mayat Perempuan dalam Koper, Pelaku Pembunuhan dan Korban Telah Dua Kali Berhubungan Intim

2 hari lalu

Mayat Perempuan dalam Koper, Pelaku Pembunuhan dan Korban Telah Dua Kali Berhubungan Intim

Pelaku pembunuhan dan korban telah dua kali berhubungan intim. Permintaan korban untuk segera dinikahi membuat pelaku marah.

Baca Selengkapnya

Kasus Mayat dalam Koper, Pelaku dan Korban Sempat Bertemu di Kantor Sebelum ke Hotel

2 hari lalu

Kasus Mayat dalam Koper, Pelaku dan Korban Sempat Bertemu di Kantor Sebelum ke Hotel

Polisi menyatakan kronologi kasus mayat dalam koper bermula ketika pelaku bertemu korban di kantor.

Baca Selengkapnya

Respons Isu Efek Langka Vaksin AstraZeneca, Budi Gunadi: Benefitnya Jauh Lebih Besar

2 hari lalu

Respons Isu Efek Langka Vaksin AstraZeneca, Budi Gunadi: Benefitnya Jauh Lebih Besar

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin buka suara soal efek samping langka dari vaksin AstraZeneca.

Baca Selengkapnya

Kasus Mayat dalam Koper, Pelaku Pakai Uang Kantor Sebesar Rp 7 Juta

2 hari lalu

Kasus Mayat dalam Koper, Pelaku Pakai Uang Kantor Sebesar Rp 7 Juta

Pelaku kasus mayat dalam koper gunakan uang kantornya sebesar Rp 7 juta untuk kabur.

Baca Selengkapnya