Ombudsman dan Kemenkumhan Cek Kondisi Setya Novanto di RSPAD

Reporter

M Rosseno Aji

Editor

Juli Hantoro

Kamis, 26 Desember 2019 20:56 WIB

Komisioner Ombudsman Adrianus Meliala dan Kepala Kanwil Kemenkumham Jawa Barat Liberty Sitinjak seusai melihat kondisi perawatan Setya Novanto di RSPAD Gatot Subroto Jakarta, Kamis, 26 Desember 2019. TEMPO/M Rosseno

TEMPO.CO, Jakarta - Terpidana kasus korupsi e-KTP Setya Novanto tengah dirawat di RSPAD Gatot Subroto, Jakarta Pusat. Komisioner Ombudsman RI Adrianus Meilala melakukan inspeksi ke rumah sakit tersebut pada Kamis malam 26 Desember 2019.

Adrianus Meliala mengatakan diajak oleh Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Barat untuk mengecek kondisi mantan Ketua DPR itu.

"Kami tidak peduli urusan Setnov, tapi kami fokus pada kinerja Kakanwil dalam mengawasi Setnov ini, jadi ketika kami diajak ke sini senang saja," kata Adrianus sebelum masuk ke dalam RSPAD Gatot Subroto, malam ini.

Kepala Kakanwil Kemenkumham Jabar Liberty Sitinjak berkata melakukan inspeksi ini untuk mengecek kondisi Setya Novanto. Ia berkata mantan Ketua Umum Golkar ini mulai dirawat per hari ini. Setya, kata dia, dirawat karena sakit jantung.

"Ini jadi bagian pengawasan yang harus saya lakukan sebagai Kakanwil Jabar, supaya tidak ada kesan kami tidak melakukan tugas kami," kata Liberty.

Advertising
Advertising

Kunjungan mendadak dari Kakanwil Kemenkumham dan Ombudsman ini dilakukan beberapa hari setelah heboh sel mewah Setya Novanto di Lapas Sukamiskin.

Temuan dugaan diskriminasi sel ini bermula dari hasil inspeksi Adrianus Meilala. Adrianus datang Lapas Sukamiskin pada Jumat, 20 Desember 2019. Ia menemukan kondisi sel Setya Novanto dan mantan bendahara umum Partai Demokrat M Nazaruddin masih tergolong mewah.

Sejak kabar sel mewah beberapa waktu lalu sebenarnya telah dilakukan perombakan di Lapas Sukamiskin. Namun menurut Adrianus, kamar Setya dan Nazaruddin masih tergolong mewah dan luas dibanding yang lain.

Berita terkait

Ombudsman Minta Kemenpan RB Jamin Seleksi CASN Tak Dimanfaatkan Calon di Pilkada 2024

20 jam lalu

Ombudsman Minta Kemenpan RB Jamin Seleksi CASN Tak Dimanfaatkan Calon di Pilkada 2024

Ketua Ombudsman RI Mokhammad Najih tak mempermasalahkan seleksi CASN 2024 tetap dilaksanakan sesuai jadwal dan berdekatan Pilkada 2024. Asal..

Baca Selengkapnya

Menteri PANRB Pastikan Seleksi CASN Sesuai Jadwal dan Jamin Tak Bisa Dipolitisasi

23 jam lalu

Menteri PANRB Pastikan Seleksi CASN Sesuai Jadwal dan Jamin Tak Bisa Dipolitisasi

Menteri PNRB Abdullah Azwar Anas mengatakan bahwa seleksi CASN tidak bisa karena berdasar amanat Undang-undang 20/2023 harus selesai Desember ini.

Baca Selengkapnya

Takut Dipolitisasi, Ombudsman Usul Pelaksanaan Seleksi CASN DItunda sampai Pilkada Serentak

1 hari lalu

Takut Dipolitisasi, Ombudsman Usul Pelaksanaan Seleksi CASN DItunda sampai Pilkada Serentak

Ombudsman RI usul seleksi calon aparatur sipil negara (CASN) pada tahun 2024 ditunda hingga pilkada serentak 27 November karena khawatir dipolitisasi.

Baca Selengkapnya

Seleksi CPNS Diminta Ditunda hingga Usai Pilkada, Rentan Menjadi Komoditas Politik

1 hari lalu

Seleksi CPNS Diminta Ditunda hingga Usai Pilkada, Rentan Menjadi Komoditas Politik

Ketua Ombudsman RI Mokhammad Najih menyarankan agar rekrutmen calon pegawai negeri sipil (CPNS) ditunda hingga Pilkada selesai.

Baca Selengkapnya

Freeport: dari Kasus Papa Minta Saham sampai Pujian Bahlil pada Jokowi

1 hari lalu

Freeport: dari Kasus Papa Minta Saham sampai Pujian Bahlil pada Jokowi

Saham Freeport akhirnya 61 persen dikuasai Indonesia, berikut kronologi dari jatuh ke Bakrie sampai skandal Papa Minta Saham Setya Novanto.

Baca Selengkapnya

Ombudsman Usul Seleksi CASN Ditunda usai Pilkada 2024 agar Tak Jadi Komoditas Politik

2 hari lalu

Ombudsman Usul Seleksi CASN Ditunda usai Pilkada 2024 agar Tak Jadi Komoditas Politik

Ketua Ombudsman RI Mokhammad Najih mengusulkan agar seleksi CASN ditunda hingga setelah Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Tolak PKS Gabung Koalisi Prabowo, Kilas Balik Luka Lama Waketum Partai Gelora Fahri Hamzah dengan PKS

3 hari lalu

Tolak PKS Gabung Koalisi Prabowo, Kilas Balik Luka Lama Waketum Partai Gelora Fahri Hamzah dengan PKS

Kabar PKS gabung koalisi pemerintahan Prabowo-Gibran membuat Wakil Ketua Umum Partai Gelora Fahri Hamzah keluarkan pernyataan pedas.

Baca Selengkapnya

Alexander Marwata Bantah Konflik Nurul Ghufron dengan Albertina Ho Sebagai Upaya Pelemahan KPK

4 hari lalu

Alexander Marwata Bantah Konflik Nurul Ghufron dengan Albertina Ho Sebagai Upaya Pelemahan KPK

Alexander Marwata membantah konflik yang sedang terjadi antara Nurul Ghufron dan anggota Dewas KPK Albertina Ho tidak ada kaitan dengan pelemahan KPK.

Baca Selengkapnya

Ombudsman Tindaklanjuti Laporan Jatam Terhadap OIKN soal Surat Teguran ke Warga Sepaku

19 hari lalu

Ombudsman Tindaklanjuti Laporan Jatam Terhadap OIKN soal Surat Teguran ke Warga Sepaku

Penjelasan Ombudsman Kalimatan Timur soal pelaporan Jatam perihal surat OIKN kepada masyarakat Sepaku.

Baca Selengkapnya

Tak Hanya Remisi Lebaran, Tahun Lalu Setya Novanto Dapat Remisi HUT RI Selama 3 Bulan

20 hari lalu

Tak Hanya Remisi Lebaran, Tahun Lalu Setya Novanto Dapat Remisi HUT RI Selama 3 Bulan

Tidak hanya tahun ini, Setya Novanto alias Setnov pun mendapat remisi khusus Hari Raya Idulfitri 2023.

Baca Selengkapnya