Terkini: Pasca Gempa Donggala, Kota Palu Bak Kota Mati

Reporter

Syafiul Hadi

Editor

Juli Hantoro

Sabtu, 29 September 2018 16:55 WIB

Seorang pria melintasi puing-puing bangunan yang porak-poranda akibat gempa bumi dan tsunami di Palu, Sulawesi Tengah, Sabtu, 29 September 2018. Jumlah korban akibat bencana ini diperkirakan masih berpotensi bertambah. AP/Rifki

TEMPO.CO, Jakarta - Kondisi Kota Palu, Sulawesi Tengah sehari pasca-Gempa Donggala terlihat tak beraturan. Warga Kota Palu masih berada di luar rumah. Mereka sementara berada di setiap tanah lapang yang berada di pinggir jalan.

Baca juga: Fakta Sesar Palu-Koro, Penyebab Tsunami Palu dan Gempa Donggala

Halaman perkantoran yang luas juga menjadi tempat pengungsian warga Kota Palu. Selain dihantam gempa, Palu juga diterjang tsunami pada Jumat 28 September 2018.

Tempo saat ini telah berada di Palu dan melihat kota ini bak kota mati.
Tidak ada sama sekali aliran listrik dan sinyal telepon seluler. Warga juga mengeluhkan susahnya kebutuhan seperti air dan makanan.

Petugas gabungan terlihat mengevakuasi korban gempa. Belum diketahui data terbaru korban gempa dan tsunami Palu. Sebelumnya Badan Nasional Penanggulangan Bencana merilis daftar korban meninggal sebanyak 384 orang.

Advertising
Advertising

Baca juga: Kata Ahli Geologi Soal Gempa Donggala Picu Tsunami Palu

Sebelumnya, gempa bermagnitudo 7,7 skala Richter (SR) yang kemudian diperbarui menjadi 7,4 mengguncang Kabupaten Donggala, Sulawesi Tengah, pada pukul 17.02. Berdasarkan pesan yang disampaikan lewat akun Twitter Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), gempa tersebut berada di 0.18 Lintang Selatan dan 119.85 Bujur Timur atau 27 kilometer timur laut Donggala.

Berita terkait

Masjid Terapung Saksi Tsunami Palu Jadi Tempat Ngabuburit Warga

28 Maret 2023

Masjid Terapung Saksi Tsunami Palu Jadi Tempat Ngabuburit Warga

Pengunjung yang datang ngabuburit di sana bisa sekaligus menikmati pemandangan Teluk Palu.

Baca Selengkapnya

Ma'ruf Amin Minta PUPR Bangun Jalan Penghubung Strategis Pasca Gempa Palu

6 Januari 2022

Ma'ruf Amin Minta PUPR Bangun Jalan Penghubung Strategis Pasca Gempa Palu

Ma'ruf Amin meminta PUPR)agar mendahulukan pembangunan jalan strategis penghubung antarkabupaten/kota Palu pasca gempa dan tsunami.

Baca Selengkapnya

Kembalikan Ekosistem Air, BNPB Tanam 5 Ribu Bibit Terumbu Karang di Teluk Palu

30 Oktober 2021

Kembalikan Ekosistem Air, BNPB Tanam 5 Ribu Bibit Terumbu Karang di Teluk Palu

Mengembalikan ekosistem air setelah tsunami Palu beberapa tahun lalu, BNPB dan Universitas Tadulako lakukan penanaman 5 ribu bibit terumbu karang.

Baca Selengkapnya

Ngabuburit di Bekas Lokasi Tsunami Palu, Ada Pemandangan 5 Dimensi

16 April 2021

Ngabuburit di Bekas Lokasi Tsunami Palu, Ada Pemandangan 5 Dimensi

Para pengunjung sengaja datang ke pesisir Teluk Palu untuk ngabuburit.

Baca Selengkapnya

Tahun Baru 2020, Warga Palu Zikir Akbar di Lokasi Eks Tsunami

1 Januari 2020

Tahun Baru 2020, Warga Palu Zikir Akbar di Lokasi Eks Tsunami

Ribuan warga melantunkan solawat dan zikir di kawasan eks tsunami, Pantai Talise, Palu, Sulawesi Tengah, saat malam Tahun Baru 2020.

Baca Selengkapnya

Jokowi: Lebaran 2020, Hunian Tetap untuk Korban Gempa Palu Siap

30 Oktober 2019

Jokowi: Lebaran 2020, Hunian Tetap untuk Korban Gempa Palu Siap

Presiden Jokowi menjanjikan 1.500 unit hunian tetap untuk pengungsi bencana gempa, tsunami dan likuefaksi di Sulawesi Tengah rampung sebelum

Baca Selengkapnya

Jokowi: Hunian Korban Gempa Palu Agar Segera Dirampungkan

29 Oktober 2019

Jokowi: Hunian Korban Gempa Palu Agar Segera Dirampungkan

Jokowi mengharapkan proses pembangunan hunian tetap untuk korban bencana gempa, tsunami dan likuifaksi Kota Palu, Sulawesi Tengah segera dirampungkan

Baca Selengkapnya

Tsunami Sulit Diprediksi, Ini Kata Ahli yang Harus Kita Lakukan

20 September 2019

Tsunami Sulit Diprediksi, Ini Kata Ahli yang Harus Kita Lakukan

Setelah tsunami yang dahsyat di Palu 28 September 2018, muncul pertanyaan tentang apa lagi yang bisa dilakukan untuk menyelamatkan hidup.

Baca Selengkapnya

Ilmuwan Internasional Teliti Tsunami Palu Pakai Superkomputer

19 September 2019

Ilmuwan Internasional Teliti Tsunami Palu Pakai Superkomputer

Tim peneliti yang terdiri dari ahli geologi, geofisika, dan matematika internasional mengungkap kondisi gempa bumi dan tsunami di Palu,

Baca Selengkapnya

Ilmuwan Ungkap Misteri Penyebab Gempa dan Tsunami Palu

18 September 2019

Ilmuwan Ungkap Misteri Penyebab Gempa dan Tsunami Palu

Tim ilmuwan menunjukkan bahwa pergerakan dasar laut yang disebabkan gempa bumi di bawah Teluk Palu dapat menghasilkan tsunami.

Baca Selengkapnya