Romahurmuziy Menilai Pilkada Jawa Tengah Terlambat Panas

Minggu, 22 Oktober 2017 16:23 WIB

Menurut Muhammad Romahurmuziy, Ketua Umum Suryadharma Ali bakal menjelaskan tindakannya yang dianggap melanggar beleid partai. TEMPO/Aditia Noviansyah

TEMPO.CO, Semarang – Pemilihan Gubernur Jawa Tengah dianggap adhem ayem saja oleh Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan Muhammad Romahurmuziy alias Romy. Keinginan kontestasi politik untuk head to head di Jawa Tengah, kata dia, dianggap sebagai sentimen negatif setelah peristiwa Pemilu 2014 dan Pilkada DKI Jakarta.

“Saya lihat di Jawa Tengah pilgub ini kurang cepet panasnya dibandingkan provinsi sebelahnya. Jabar-Jatim sudah mengkerucut. Di sini seakan tidak ada apa-apa, adhem ayem seperti waton kelakon (asal bisa jalan),” ungkap Romy di Semarang, Minggu 22 Oktober 2017.

Baca: Pilgub Jateng 2018, PPP Tawarkan Koalisi Semangka Bangjo ke PDIP

Untuk menghindar politik yang cenderung primordial di Jawa Tengah, Romy memilih untuk memposisikan diri dengan koalisi Semangka Bangjo (abang ijo atau merah hijau) bersama PDI Perjuangan. Menurutnya, selama ini PDI Perjuangan sering dijadikan sebagai musuh bersama karena partai berlambang banteng tersebut dianggap kuat.

“Seperti yang bisa dilihat saat pilpres, kemudian saat Pilkada DKI Jakarta. Saat itu PDIP menjadi motor mengusung Pak Ahok, sehingga pada titik tertentu diposisikan sebagai common enemy,” tuturnya.

Simak: Pilgub Jateng 2018, Sudirman Said: Gerindra Memberi Sinyal Baik

Menurut Romy dalam pesta demokrasi, yang perlu dipraktikkan adalah pendidikan politik kepada masyarakat. Meskipun kental dengan berbagai sekenario pemenangan, namun dia memandang kondusivitas berpolitik tetap perlu dijaga.

FITRIA RAHMAWATI

Berita terkait

Gerindra Jajaki Koalisi dengan Parpol Lain di Pilkada Jawa Tengah, Ini Alasannya

18 jam lalu

Gerindra Jajaki Koalisi dengan Parpol Lain di Pilkada Jawa Tengah, Ini Alasannya

Gerindra sebelumnya sudah berkomunikasi dengan Demokrat untuk Pilkada Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

PDIP Sebut Bambang Pacul Tak Berkenan Maju Pilgub Jawa Tengah 2024

20 hari lalu

PDIP Sebut Bambang Pacul Tak Berkenan Maju Pilgub Jawa Tengah 2024

Djarot Saiful Hidayat mengatakan Ketua Bappilu PDIP Bambang Pacul tidak berkenan untuk ikut kontestasi pemilihan gubernur atau Pilgub Jawa Tengah 2024.

Baca Selengkapnya

PKB Bakal Ajukan Gus Yusuf di Pilkada Jawa Tengah 2024

26 hari lalu

PKB Bakal Ajukan Gus Yusuf di Pilkada Jawa Tengah 2024

PKB bakal usung Gus Yusuf bakal dalam Pemilihan Gubernur Jawa Tengah 2024.

Baca Selengkapnya

Airlangga Sebut Golkar Masih Cari Kandidat untuk Pilkada Jawa Tengah 2024

29 hari lalu

Airlangga Sebut Golkar Masih Cari Kandidat untuk Pilkada Jawa Tengah 2024

Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto mengatakan nama-nama calon kandidat yang maju Pilkada Jawa Tengah masih terbuka.

Baca Selengkapnya

Masuk Bursa Pilkada Jawa Tengah, Bambang Pacul Tunggu Arahan Megawati

39 hari lalu

Masuk Bursa Pilkada Jawa Tengah, Bambang Pacul Tunggu Arahan Megawati

Bambang Pacul mengaku belum ada arahan dari Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri untuk maju sebagai cagub Jateng.

Baca Selengkapnya

Reaksi Perludem hingga Parpol Soal KPU Perpanjang Jadwal Rekapitulasi Suara

58 hari lalu

Reaksi Perludem hingga Parpol Soal KPU Perpanjang Jadwal Rekapitulasi Suara

KPU menerbitkan surat edaran perpanjangan rekapitulasi suara karena pertimbangan kondisi force majeure.

Baca Selengkapnya

KPU Perpanjang Jadwal Rekapitulasi Suara, PPP Khawatir Ada Ruang Negosiasi

59 hari lalu

KPU Perpanjang Jadwal Rekapitulasi Suara, PPP Khawatir Ada Ruang Negosiasi

PPP angkat bicara soal KPU yang memperpanjang waktu rekapitulasi suara di tingkat kecamatan, kabupaten, kota, atau Provinsi Aceh.

Baca Selengkapnya

Romy PPP Berharap Putusan MK soal Ambang Batas Parlemen Mulai Berlaku Saat Diputuskan

1 Maret 2024

Romy PPP Berharap Putusan MK soal Ambang Batas Parlemen Mulai Berlaku Saat Diputuskan

Romy PPP menyebut putusan MK soal penghapusan ambang batas parlemen adalah kemenangan kedaulatan rakyat.

Baca Selengkapnya

Beda Sikap di Internal PPP Soal Opsi Gabung dengan Prabowo-Gibran

1 Maret 2024

Beda Sikap di Internal PPP Soal Opsi Gabung dengan Prabowo-Gibran

Romahurmuziy mengatakan muncul dorongan dari berbagai daerah agar PPP menjadi oposisi di pemerintahan selanjutnya.

Baca Selengkapnya

Gibran Ungkap Rakerda PDIP di Semarang Bahas Pilkada Jawa Tengah

5 Oktober 2023

Gibran Ungkap Rakerda PDIP di Semarang Bahas Pilkada Jawa Tengah

Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka mengungkapkan ada pembahasan Pilkada Jawa Tengah dalam Rapar Kerja Daerah di Sematang

Baca Selengkapnya