Waspadai 8 Pasar Tumpah di Jalur Mudik Jawa Tengah

Reporter

Editor

Febriyan

Rabu, 15 Juli 2015 13:36 WIB

Pasar tumpah Brebes. ANTARA/Oky Lukmansyah

TEMPO.CO, Brebes - Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo meminta pemudik yang masuk ke wilayahnya mewaspadai dan mengantisipasi kemungkinan adanya pasar tumpah. Sebab kemacetan panjang bisa terjadi akibat keramaian pengunjung.

Biasanya, kata Ganjar, kemacetan di sekitar pasar tumpah disebabkan oleh lapak pedagang yang keluar dari area pasar. "Tapi yang membuat kemacetan paling parah ialah pengunjung yang hilir-mudik menyeberang ke pasar," katanya di Pos Pantau Mudik Pejagan-Brebes, Rabu, 15 Juli 2015.

Ganjar menambahkan, kepolisian sudah punya solusi untuk mengatasi kemacetan akibat pasar tumpah, khususnya karena lalu-lalang penyeberang. "Nanti penyeberang ditahan dan diseberangkan polisi secara rombongan," ujarnya.

Delapan titik yang berpotensi menjadi pasar tumpah di Jawa Tengah antara lain Pasar Losari di Jalan Raya Losari Km 202; Pasar Surodadi di Jalan Raya Pantura, Tegal; Pasar Wiradesa di Jalan Jenderal A. Yani Km 110, Semarang; dan Pasar Batang di Jalan Sudirman, Batang.

Pasar Cepiring di Jalan Soekarno-Hatta Km 33, Cepiring, Kendal, juga ditengarai bakal jadi pasar tumpah. Di jalur Semarang-Solo, ada Pasar Sejambu di Jalan Fatmawati Km 42. Kemudian ada Pasar Gombong di Jalan Yos Sudarso, Gombong, dan Pasar Kutowinangun.

RAYMUNDUS RIKANG

Berita terkait

Antisipasi Efek Cuaca Ekstrem di Jawa Tengah, BRIN Gelar Operasi TMC

24 Februari 2023

Antisipasi Efek Cuaca Ekstrem di Jawa Tengah, BRIN Gelar Operasi TMC

BRIN dan BMKG menggelar Operasi Teknologi Modifikasi Cuaca di Jawa Tengah untuk mengantisipasi efek Cuaca Ekstrem.

Baca Selengkapnya

Ekspor Naik, Pemprov Jateng Catat Surplus Perdagangan

2 November 2021

Ekspor Naik, Pemprov Jateng Catat Surplus Perdagangan

Data ekspor Jateng mengalami surplus yang paling tinggi selama 3 tahun terakhir.

Baca Selengkapnya

Pemuda Seluruh Indonesia Ikuti Peringatan Sumpah Pemuda di Semarang

28 Oktober 2021

Pemuda Seluruh Indonesia Ikuti Peringatan Sumpah Pemuda di Semarang

Dengan kondisi turbulensi akibat pandemi, anak muda dituntut berkontribusi untuk membantu kebangkitan bangsa.

Baca Selengkapnya

Belajar Tangani Terorisme, Ganjar Nonton Film The Mentors

26 Oktober 2021

Belajar Tangani Terorisme, Ganjar Nonton Film The Mentors

Sekolah juga harus jadi sasaran pemahaman, sebab dinilai menjadi tempat yang subur untuk berkembangnya terorisme.

Baca Selengkapnya

Pemprov Jateng Raih Anugerah Keterbukaan Informasi Publik 2021

26 Oktober 2021

Pemprov Jateng Raih Anugerah Keterbukaan Informasi Publik 2021

Keterbukaan informasi publik ini tak sekadar hak namun juga bisa dijadikan pedoman.

Baca Selengkapnya

Di Hari Santri, Ganjar dan ASN Jateng Berpakaian Ala Santri

22 Oktober 2021

Di Hari Santri, Ganjar dan ASN Jateng Berpakaian Ala Santri

Kepada para santri di seluruh Indonesia, Ganjar berharap santri makin adaptif dan selalu memberikan inspirasi.

Baca Selengkapnya

Anggota DPRD Jateng Sarungan di Hari Santri

22 Oktober 2021

Anggota DPRD Jateng Sarungan di Hari Santri

Spirit perjuangan para ulama dan santri menjadi semangat pengingat untuk menghormati para guru dan kiai.

Baca Selengkapnya

Jateng Kembali Raih Penghargaan Anugerah Parahita Ekapraya

14 Oktober 2021

Jateng Kembali Raih Penghargaan Anugerah Parahita Ekapraya

Jateng menjadi yang terbaik karena mendapatkan penghargaan kategori Mentor, penghargaan tertinggi dalam kategori Anugerah Parahita Ekapraya.

Baca Selengkapnya

Ganjar Bentuk Satgas Khusus Percepatan Penanggulangan Kemiskinan

8 Oktober 2021

Ganjar Bentuk Satgas Khusus Percepatan Penanggulangan Kemiskinan

Ketua Satgas Khusus Sekda Jateng, Sumarno, akan bekerja menyelesaikan kemiskinan ekstrem di Kabupaten Brebes, Banyumas, Pemalang, Banjarnegara dan Kebumen.

Baca Selengkapnya

Gubernur Ganjar Saksikan Pelantikan Pengurus PMI Jateng

8 Oktober 2021

Gubernur Ganjar Saksikan Pelantikan Pengurus PMI Jateng

Pengurus PMI Jateng bertekad bukan hanya menanggulangi donor darah, tapi harus bersinergi mendedikasikan kemanusiaan.

Baca Selengkapnya