Mega, Abdurrahman, Akbar Ziarah ke Makam Bung Karno

Reporter

Editor

Senin, 3 Oktober 2005 17:16 WIB

TEMPO Interaktif, Blitar/b>: Mantan Presiden Abdurrahman Wahid dan Megawati Soekarnoputri serta mantan Ketua DPR Akbar Tandjung ziarah ke makam mantan Presiden Soekarno di Blitar, Senin (3/10). Selama setengah jam, mereka membacakan doa-doa di makam Proklamator Kemerdekaan Indonesia itu.Dalam rombongan itu juga terlihat suami Mega, Taufiq Kiemas, dan putrinya, dan Puan Maharani. Ada pula Hariman Siregar, dan Monang Siburian (mantan Direktur V BIN). Dari makam Bung Karno, mereka menuju rumah dinas Walikota Blitar Djarot Saiful Hidayat untuk beristirahat selama satu jam sebelum meluncur ke Jombang. Menurut Akbar, di Jombang rombongan melanjutkan ziarah ke makam pendiri Nahdlatul Ulama KH Hasyim Asy'ari (kakek Abdurrahman) dan KH Wahid Hasyim (ayah Abdurrahman).Akbar yang ditunjuk sebagai juru bicara menyatakan rombongan ini sengaja ziarah ke makam para pahlawan untuk memanjatkan syukur karena Tuhan menganugerahkan kemerdekaan. Namun, kata dia, para tokoh juga prihatin karena penderitaan rakyat semakin justru memuncak setelah kenaikan harga bahan bakar yang tidak wajar."Semua ini bisa mengarah pada disintegrasi bangsa dan pecahnya NKRI (Negara Kesatuan RI)," kata Akbar.Dikatakannya, para tokoh akan menggalang kekuatan fraksi-fraksi di DPR agar mengevaluasi pemerintah. ?Namun, kami yang berkumpul di Blitar tidak punya tujuan menjatuhkan SBY (Presiden Yudhoyono,? kata dia.Abdurrahman juga menegaskan bahwa kenaikan harga BBM murni urusan pemerintah. Jauh-jauh hari sebelumnya, kata dia, para tokoh politik telah mengingatkan agar BBM tidak dinaikkan. "SBY harus berani mempertanggungjawabkan keputusannya," tuturnya.Adapun Megawati mengaku akan meminta partainya, PDI Perjuangan, bermanuver politik untuk menindaklanjuti penolakan terhadap kenaikan harga BBM. ?Pemerintah tidak perlu menaikkan harga BBM setinggi itu karena sangat memberatkan rakyat," kata Megawati. Dwidjo U. Maksum

Berita terkait

Harga BBM Terdampak Perang Iran - Israel? Ini Kata Pertamina, DPR dan Pengamat

19 hari lalu

Harga BBM Terdampak Perang Iran - Israel? Ini Kata Pertamina, DPR dan Pengamat

Pecahnya konflik Iran - Israel dikhawatirkan berdampak pada harga BBM karena terancam naiknya harga minyak mentah dunia.

Baca Selengkapnya

Kilas Balik 23 Tahun Lalu Presiden Gus Dur Tetapkan Hari Raya Imlek Sebagai Hari Libur

26 hari lalu

Kilas Balik 23 Tahun Lalu Presiden Gus Dur Tetapkan Hari Raya Imlek Sebagai Hari Libur

Keputusan 23 tahun lalu ini merupakan sebuah keputusan revolusioner Gus Dur mengingat di Orde Baru, perayaan Imlek di tempat-tempat umum dilarang.

Baca Selengkapnya

Makan Siang Gratis Akan Gunakan Dana BOS, Pengamat Ekonomi Sebut Bisa Begini Dampaknya

3 Maret 2024

Makan Siang Gratis Akan Gunakan Dana BOS, Pengamat Ekonomi Sebut Bisa Begini Dampaknya

Para ekonom mengkritisi penggunaan dana BOS untuk program makan siang gratis Prabowo-Gibran. Jika dipaksa menggunakan, apa dampaknya?

Baca Selengkapnya

Defisit Anggaran Melebar 2,8 Persen dari PDB, Gara-gara Subsidi Pupuk, BLT dan BBM

26 Februari 2024

Defisit Anggaran Melebar 2,8 Persen dari PDB, Gara-gara Subsidi Pupuk, BLT dan BBM

Defisit anggaran akan melebar menjadi 2,8 persen dari Produk Domestik Bruto (PDB). Pemerintah menambah subsidi pupuk, BLT, dan menahan kenaikan BBM.

Baca Selengkapnya

Program Makan Siang Gratis Prabowo-Gibran Masuk APBN 2025, Jokowi Matangkan di Sidang Kabinet Pekan Depan

24 Februari 2024

Program Makan Siang Gratis Prabowo-Gibran Masuk APBN 2025, Jokowi Matangkan di Sidang Kabinet Pekan Depan

Program makan siang gratis Prabowo-Gibran masuk APBN 2025, Jokowi akan matangkan di sidang kabinet Senin depan.

Baca Selengkapnya

Anggaran jadi Polemik, Ekonom Usulkan Refocusing Program Makan Siang Gratis

19 Februari 2024

Anggaran jadi Polemik, Ekonom Usulkan Refocusing Program Makan Siang Gratis

Ekonom CORE Indonesia, Mohammad Faisal, mengusulkan refocusing program makan siang gratis Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.

Baca Selengkapnya

Pemangkasan Subsidi BBM untuk Makan Siang Gratis, Pengamat: Bisa Menurunkan Penerimaan Pajak

19 Februari 2024

Pemangkasan Subsidi BBM untuk Makan Siang Gratis, Pengamat: Bisa Menurunkan Penerimaan Pajak

Pengamat menilai jika subsidi BBM dipangkas untuk program makan siang gratis maka penerimaan pajak bisa menurun.

Baca Selengkapnya

Ekonom Sebut Subsidi BBM Idealnya Dipangkas untuk Beralih ke Energi Bersih, Bukan Makan Siang Gratis

18 Februari 2024

Ekonom Sebut Subsidi BBM Idealnya Dipangkas untuk Beralih ke Energi Bersih, Bukan Makan Siang Gratis

Ekonom Celios Bhima Yudhistira menyebut subsidi BBM idealnya dipangkas bukan untuk membiayai program makan siang gratis. Kenapa?

Baca Selengkapnya

Ramai Subsidi BBM Dipangkas untuk Makan Siang Gratis, Begini Penjelasan Lengkap TKN Prabowo-Gibran

18 Februari 2024

Ramai Subsidi BBM Dipangkas untuk Makan Siang Gratis, Begini Penjelasan Lengkap TKN Prabowo-Gibran

Wakil Ketua TKN Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka buka suara soal polemik pemangkasan BBM untuk program makan siang gratis.

Baca Selengkapnya

Susi Pudjiastuti Setuju Subsidi BBM Dialihkan untuk Makan Siang Gratis: Asalkan Anggarannya Tidak Disunat

18 Februari 2024

Susi Pudjiastuti Setuju Subsidi BBM Dialihkan untuk Makan Siang Gratis: Asalkan Anggarannya Tidak Disunat

Melalui kicauannya di media sosial X, Susi Pudjiastuti mengaku lebih setuju subsidi BBM dialihkan untuk makan siang gratis anak-anak di sekolah.

Baca Selengkapnya