Gugatan Tomy Winata Tidak Masuk Akal

Reporter

Editor

Kamis, 31 Juli 2003 14:28 WIB


TEMPO Interaktif, Jakarta:Permintaan uang ganti rugi sebesar Rp 1 miliar yang diajukan Tomy Winata dalam gugatannya kepada Koran Tempo dinilai tidak jelas dan terkesan asal-asalan. Sebab dalam gugatannya itu, pihak Tomy tidak mencantumkan bukti rincian kerugian materiil yang dideritanya.

Kalau tidak ada breakdown-nya atau perinciannya itu berarti gak jelas dong. Jadi bisa dikatakan gugatannya kabur dan asal-asalan, asal main gugat saja, kata Darwin Aritonang, kuasa hukum Pemimpin Redaksi Koran Tempo, Bambang Harymurti yang dalam perkara ini menjadi tergugat I.

Sedangkan ganti rugi immateriil sebesar US$ 2 juta yang juga diajukan Tomy, Menurut Darwin, itu wajar-wajar saja. Siapa pun, kata Darwin berhak menetapkan jumlah besarnya kerugian immateriil. Demikian juga permintaan agar para tergugat menyampaikan permintaan maaf melaui media massa cetak dan elektronik berskala nasional dan internasional.

Namun, kata Darwiin, berkaca pada pengalaman, selama ini jarang sekali gugatan immateriil yang dikabulkan pengadilan. Selama republilk ini berdiri, paling baru dua sampai tiga gugatan yang dikabulkan, kata Darwin saat dihubungi melaui telepon selulernya, Selasa (29/7) malam.

Yang menjadi masalah, jelas Darwin, gugatan yang diajukan Tomy Winata secara keseluruhan berdasarkan hukum tidak dibenarkan. Pasalnya gugatan itu mengabungkan perbuatan melawan hukum yang umum berdasarkan pasal 1365 dengan perbuatan melawan hukum berdasarkan pencemaran nama baik. Karena menyangkut pencemaran nama baik yang tergolong tindakan pidana kata Darwin, seharusnya diselesaikan dahulu secara pidana, apakah benar Koran Tempo telah mencemarkan nama baik Tomy Winata . Vonis dari pengadilan itulah yang menjadi dasar untuk mengugat, katanya.(Nunuy Nurhayati-TNR)

Advertising
Advertising

Berita terkait

Ketahui Apa Itu Mitokondria dan Gangguan Metabolik

4 menit lalu

Ketahui Apa Itu Mitokondria dan Gangguan Metabolik

Contoh gangguan mitokondria termasuk penyakit mitokondria, gangguan neurodegeneratif, dan gangguan metabolik.

Baca Selengkapnya

Mengenal Ipswich Town, Klub Pemain Timnas Indonesia Elkan Baggott yang Promosi ke Premier League

18 menit lalu

Mengenal Ipswich Town, Klub Pemain Timnas Indonesia Elkan Baggott yang Promosi ke Premier League

Kontrak Elkan Baggott di Ipswich Town diketahui hingga 2025. Dengan begitu, Baggot punya peluang bermain di Premier League.

Baca Selengkapnya

Bendesa Adat Tersangka Pemerasan Investor, Kejati Bali Bakal Periksa Pihak Lain

20 menit lalu

Bendesa Adat Tersangka Pemerasan Investor, Kejati Bali Bakal Periksa Pihak Lain

Kejati Bali akan mengembangkan penyidikan perkara tersangka berinisial KR, Bendesa Adat yang memeras investor agar mendapat rekomendasi.

Baca Selengkapnya

Simak Jadwal Keberangkatan Jemaah Haji 2024

22 menit lalu

Simak Jadwal Keberangkatan Jemaah Haji 2024

Jemaah haji dijadwalkan untuk mulai diberangkatkan secara bertahap mulai 12 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Roberto Mancini Sebut 4 Pemain Timnas U-23 Indonesia Ini Layak Main di Serie B Italia

24 menit lalu

Roberto Mancini Sebut 4 Pemain Timnas U-23 Indonesia Ini Layak Main di Serie B Italia

Pelatih timnas Arab Saudi Roberto Mancini memuji penampilan Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Hari Bidan Sedunia, Ini Perbedaan Bidan, Perawat, dan Suster

26 menit lalu

Hari Bidan Sedunia, Ini Perbedaan Bidan, Perawat, dan Suster

Orang kerap menganggap bidan, perawat dan suster profesi yang sama, padahal ketiganya berbeda fungsi dan tugas. Di Hari Bidan Sedunia simak ulasannya.

Baca Selengkapnya

Selain Mepamit, Rizky Febian dan Mahalini Jalani Upacara Adat Ini Sebelum Menikah

35 menit lalu

Selain Mepamit, Rizky Febian dan Mahalini Jalani Upacara Adat Ini Sebelum Menikah

Rizky Febian dan Mahalini menjalani beberapa rangkaian prosesi adat menjelang pernikahannya. Begini penjelasan dari pihak label musiknya.

Baca Selengkapnya

Mengenal Guinea, Lawan Timnas Indonesia U-23 di Playoff Olimpiade Paris 2024

37 menit lalu

Mengenal Guinea, Lawan Timnas Indonesia U-23 di Playoff Olimpiade Paris 2024

Timnas Indonesia U-23 harus menang melawan Timnas Guinea U-23 jika ingin lolos Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Pramugari Sarankan Tidak Memilih Koper Hard Case untuk Bagasi dan Lima Tips Packing Lainnya

54 menit lalu

Pramugari Sarankan Tidak Memilih Koper Hard Case untuk Bagasi dan Lima Tips Packing Lainnya

Wisatawan banyak yang lebih suka packing dengan koper hard case karena dikira lebih kuat, nyatanya tidak.

Baca Selengkapnya

Hujan Meteor Masuk Atmosfer Bumi Malam Ini, Bisa Dilihat Tanpa Alat Khusus

54 menit lalu

Hujan Meteor Masuk Atmosfer Bumi Malam Ini, Bisa Dilihat Tanpa Alat Khusus

Keunikan malam puncak hujan meteor ini adalah meteornya bersumber dari butir debu yang dilepaskan komet Halley.

Baca Selengkapnya