KPK-Polri, Jokowi: Masalah Tumpukan, Harus Diurai  

Reporter

Kamis, 12 Februari 2015 05:43 WIB

Presiden Jokowi memberikan sambutan dalam penutupan Kongres Umat Islam Indonesia VI di Hotel Inna Garuda, Yogyakarta, 11 Februari 2015. Presiden menyatakan tetap akan menolak permintaan grasi yang diajukan oleh para terpidana mati narkoba. TEMPO/Suryo Wibowo

TEMPO.CO,YOGYAKARTA Konflik Komisi Pemberantasan Korupsi dan Kepolisian RI dinilai sebagai persoalan yang rumit. Presiden Joko Widodo mengatakan persoalan itu tak sebatas kedua lembaga itu saja. “Tidak hanya itu saja,” katanya dalam pidato pada acara penutupan Kongres Umat Islam Indonesia VI di Yogyakarta, Rabu 11 Februari 2015.


Menurut Jokowi,persoalan itu sudah bertumpukan. Tumpukannya antara persoalan politik dan prosedur hukum. “Ini yang harus saya urai satu per satu,” katanya.


Konflik kedua lembaga penegakan kini memasuki babak baru. Sidang praperadilan yang diajukan oleh calon Kapolri Komisaris Jenderal Budi Gunawan sedang berlangsung pekan ini. Budi Gunawan menggugat atas statusnya sebagai tersangka kasus suap yang ditetapkan oleh KPK.


Di tengah situasi itu, satu per satu pimpinan KPK dilaporkan ke polisi dalam berbagai kasus. Belakangan sejumlah penyidik dan pegawai di lembaga itu juga mendapat teror. Teror itu disampaikan lewat pesan pendek, telepon, hingga dibuntuti berkali-kali saat pulang. Di antaranya ancaman dalam teror itu adalah pembunuhan pada penyidik dan keluarganya.


Sementara, terjadi pula proses politik di Dewan Perwakilan Rakyat. Fraksi-fraksi dari partai politik yang dulu mendukung Prabowo Subianto maupun Jokowi kompak mengutak-atik kewenangan komisi anti rasuah. Sikap itu terlihat masuknya revisi Undang-Undang nomor 30 tahun 2002 tentan KPK dalam 159 undang-undang dalam program legislasi nasional 2015-2019.


Advertising
Advertising


ANANG ZAKARIA

Berita terkait

Jokowi Jamu Makan Malam 2.300 Undangan Delegasi World Water Forum di Bali, Ini Pesannya

44 menit lalu

Jokowi Jamu Makan Malam 2.300 Undangan Delegasi World Water Forum di Bali, Ini Pesannya

Ada 500 undangan naratetama atau VVIP dan Ketua DPR Puan Maharani di antara welcoming dinner delegasi World Water Forum ke-10 di Bali malam ini.

Baca Selengkapnya

Bamsoet: Golkar Siapkan Karpet Merah untuk Jokowi, Gibran dan Maruarar Jika Ingin Gabung

3 jam lalu

Bamsoet: Golkar Siapkan Karpet Merah untuk Jokowi, Gibran dan Maruarar Jika Ingin Gabung

Wakil Ketua Umum Partai Golkar Bambang Soesatyo mengatakan bakal menyiapkan karpet merah bagi siapa pun yang ingin bergabung dengan partainya.

Baca Selengkapnya

Datangkan Alat dari Luar Negeri, Ini 3 Fungsi Utama Indonesia Digital Test House yang Diresmikan Jokowi

6 jam lalu

Datangkan Alat dari Luar Negeri, Ini 3 Fungsi Utama Indonesia Digital Test House yang Diresmikan Jokowi

Peringkat laboratorium Indonesia Digital Test House disebutkan hampir sama dengan Rumah Sakit Tipe A di bidang layanan kesehatan.

Baca Selengkapnya

Didorong Jadi Sekjen PBB, Pernahkah Presiden Jokowi Hadir dalam Sidang Umum PBB?

7 jam lalu

Didorong Jadi Sekjen PBB, Pernahkah Presiden Jokowi Hadir dalam Sidang Umum PBB?

Hingga tahun terakhir menjabat, Presiden Jokowi tidak pernah hadir secara langsung dalam Sidang Umum PBB.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Ingin Ada Forum yang Satukan Prabowo, Jokowi, Mega, dan SBY

7 jam lalu

Bamsoet Ingin Ada Forum yang Satukan Prabowo, Jokowi, Mega, dan SBY

Bamsoet menilai pertemuan presiden dan mantan presiden penting dilakukan untuk menunjukkan keharmonisan antara pemimpin-pemimpin Indonesia.

Baca Selengkapnya

Hadiri World Water Forum Ke-10, Elon Musk Disambut Luhut Pandjaitan

10 jam lalu

Hadiri World Water Forum Ke-10, Elon Musk Disambut Luhut Pandjaitan

Presiden Joko Widodo bersama Elon Musk akan meluncurkan Starlink di salah satu Puskesmas di Denpasar, Bali.

Baca Selengkapnya

Sistem Kelas BPJS Kesehatan Beralih Menjadi KRIS, Ini Kilas Balik Jaminan Kesehatan Nasional

11 jam lalu

Sistem Kelas BPJS Kesehatan Beralih Menjadi KRIS, Ini Kilas Balik Jaminan Kesehatan Nasional

BPJS Kesehatan barus saja mengumumkan bahwa mereka akan memberlakukan sistem kelas tunggal, bagaimana kilas balik jaminan kesehatan nasional?

Baca Selengkapnya

BPJS Kesehatan Menjadi KRIS, Bagaimana Ketentuan Bisa Naik Kelas Rawat Inap?

12 jam lalu

BPJS Kesehatan Menjadi KRIS, Bagaimana Ketentuan Bisa Naik Kelas Rawat Inap?

BPJS Kesehatan akan memberlakukan kelas tunggal dan sistem baru dalam bentuk KRIS, bagaimana sistem dan ketentuan naik kelas rawat inap?

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Ledakan Smelter PT KFI Ancam Keselamatan Warga, Pemerintah Klaim Pembebasan Lahan IKN Tidak Melanggar HAM

16 jam lalu

Terpopuler: Ledakan Smelter PT KFI Ancam Keselamatan Warga, Pemerintah Klaim Pembebasan Lahan IKN Tidak Melanggar HAM

Terpopuler bisnis: Keselamatan warga sekitar terancam karena smelter PT KFI kerap meledak. Pemerintah klaim pembebasan lahan IKN tidak melanggar HAM.

Baca Selengkapnya

Luhut: World Water Forum Bali Akan Hasilkan 120 Proyek Senilai Rp 150 Triliun

1 hari lalu

Luhut: World Water Forum Bali Akan Hasilkan 120 Proyek Senilai Rp 150 Triliun

Luhut mengungkap itu lewat pernyataannya bahwa World Water Forum di Bali harus menghasilkan, apa yang disebutnya, concrete deliverables.

Baca Selengkapnya