Muktamar Suryadharma Siapkan Surat Tolak Romi

Reporter

Editor

Budi Riza

Kamis, 30 Oktober 2014 20:00 WIB

Suryadharma Ali dikawal polisi saat keluar ruangan usai pertemuan dan silaturrahmi DPW dan DPC PPP se Indonesia Timur di Makassar, 27 September 2014. TEMPO/Fahmi Ali

TEMPO.CO, Jakarta - Ratusan peserta Muktamar Partai Persatuan Pembangunan versi Suryadharma Ali di Grand Sahid Hotel, Kamis, 30 Oktober 2014, diminta meneken surat pernyataan menolak kepengurusan hasil muktamar di surabaya, yang digelar pertengahan bulan ini.

Muktamar di Surabaya itu menetapkan Sekretaris Jenderal PPP Romahurmuziy alias Romi diangkat menjadi ketua umum PPP pada muktamar di Surabaya awal Oktober. (Baca: Kisruh PPP, Kubu Romi Dituding Pengaruhi Mbah Moen )

Surat itu dibagikan kepada rombongan pengurus wilayah, yang lalu lalang di sekitar aula muktamar. Bila sudah diisi, mereka diminta menyetorkan surat ke meja yang sudah disiapkan di sekitar aula Muktamar. Di meja itu ada plakat bertulisan dewan pengurus wilayah PPP.

Muktamar versi Suryadharma adalah perwujudan dari koalisi Prabowo-Hatta Rajasa. Mereka adalah kubu yang berlawanan dengan Romahurmuziy, Sekretaris Jenderal PPP. Romi kini mendukung koalisi Joko Widodo-Jusuf Kalla. (Baca: Muktamar, PPP Suryadharma Bahas Surat Menkumham)

Surat itu kabarnya akan ditunjukkan langsung oleh Suryadharma kepada seluruh peserta Muktamar. Tujuannya untuk memperkuat posisinya yang sebelumnya dipecat oleh Romi Cs. Namun hingga berita ini ditulis belum ada penjelasan resmi dari panitia soal surat ini.

TRI SUHARMAN



Terpopuler
@TrioMacan2000 Pernah Memeras Bos Minyak
Foto Porno Ini Bikin Penghina Jokowi Ditangkap
Ibu Penghina Jokowi: Mohon Maaf Bapak Presiden
Menteri Nasir Telat ke Kantor Dua Hari Beruntun

Berita terkait

PPP Ajukan Gugatan PHPU ke MK: Sebut Hilang Suara di Sejumlah Dapil dan Keyakinan Sandiaga Uno

41 hari lalu

PPP Ajukan Gugatan PHPU ke MK: Sebut Hilang Suara di Sejumlah Dapil dan Keyakinan Sandiaga Uno

PPP resmi mendaftarkan PHPU ke MK. Berikut pernyataan Ketua DPP PPP Achmad Baidowi dan keyakinan Ketua Bappilu PPP Sandiaga Uno.

Baca Selengkapnya

Alasan PPP Belum Bersikap soal Hak Angket Kecurangan Pemilu 2024

44 hari lalu

Alasan PPP Belum Bersikap soal Hak Angket Kecurangan Pemilu 2024

Partai Persatuan Pembangunan menyatakan masih fokus untuk mencermati perolehan suara yang ditengarai terdapat selisih hasil.

Baca Selengkapnya

Partai Persatuan Pembangunan Tidak Lolos Ambang Batas Parlemen

44 hari lalu

Partai Persatuan Pembangunan Tidak Lolos Ambang Batas Parlemen

Partai Persatuan Pembangunan tidak lolos syarat ambang batas parlemen sebesar 4 persen. Mengapa bisa terjadi?

Baca Selengkapnya

PPP Sebut Hak Angket Pemilu Cuma Wacana di DPR

44 hari lalu

PPP Sebut Hak Angket Pemilu Cuma Wacana di DPR

Ketua Fraksi PPP Amir Uksara mengatakan belum ada pergerakan untuk menggulirkan hak angket di DPR.

Baca Selengkapnya

Pejuang PPP Dukung Prabowo, Ketua DPP: Kami Solid

30 Desember 2023

Pejuang PPP Dukung Prabowo, Ketua DPP: Kami Solid

Ketua DPP Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Achmad Baidowi atau Awiek menegaskan bahwa partainya solid.

Baca Selengkapnya

Sandiaga Uno Sebut Kesamaan Visi dengan Ganjar Pranowo: Ciptakan 4,4 Juta Lapangan Kerja Baru

23 Juli 2023

Sandiaga Uno Sebut Kesamaan Visi dengan Ganjar Pranowo: Ciptakan 4,4 Juta Lapangan Kerja Baru

Sandiaga Uno mengatakan memiliki visi yang sama dengan Ganjar Pranowo yaitu menciptakan 4,4 juta lapangan kerja baru.

Baca Selengkapnya

Kisah PPP Memakai Gambar Ka'bah Sebagai Lambang Partai

6 Juni 2023

Kisah PPP Memakai Gambar Ka'bah Sebagai Lambang Partai

Partai Persatuan Pembangunan atau PPP telah menggunakan logo bergambar Kabah sejak 1974. Meski sempat diganti pada 1984 hingga 1998. Logo itu kembali.

Baca Selengkapnya

Profil Plt Ketum PPP Muhammad Mardiono dan Kontroversinya

6 Juni 2023

Profil Plt Ketum PPP Muhammad Mardiono dan Kontroversinya

Muhammad Mardiono ditunjuk sebagai Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan atau PPP. Berikut profilnya.

Baca Selengkapnya

Pemilu 2024: Inilah Profil Partai Persatuan Pembangunan

4 Juni 2023

Pemilu 2024: Inilah Profil Partai Persatuan Pembangunan

Partai Persatuan Pembangunan atau PPP menjadi salah satu peserta pemilu 2024 dengan Nomor Urut 17. Berikut profilnya.

Baca Selengkapnya

Bacaleg PPP Depok Teken Pakta Integritas, Beri Kompensasi ke Caleg Gagal Rp 20 Ribu Per Suara

7 Mei 2023

Bacaleg PPP Depok Teken Pakta Integritas, Beri Kompensasi ke Caleg Gagal Rp 20 Ribu Per Suara

Jelang mendaftarkan Bacaleg ke KPU Kota Depok, DPC PPP Kota Depok meminta bacaleg untuk menandatangani pakta integritas.

Baca Selengkapnya