Wahid Diminta Hukum Ketua PKB Jawa Tengah

Reporter

Editor

Selasa, 3 Mei 2005 15:16 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta: Ketua Umum Dewan Syuro Partai Kebangkitan Bangsa Abdurrahman Wahid diminta memberi sanksi Ketua PKB Jawa Tengah Hanif Muslich dan sekretarisnya Muzamil. "Keduanya aktif menggalang kekuatan untuk menggelar MLB (muktamar luar biasa), padahal cabang-cabang (pengurus kabupaten/kota) di Jawa Tengah telah menerima hasil muktamar, kata Ketua PKB Karanganyar Mugiharjo, Selasa (3/5). PKB Jawa Tengah termasuk dalam 14 provinsi yang pro kubu Alwi Shihab-Saifullah Yusuf. Mereka menolak hasil Muktamar II di Semarang, 16-16 April. Bahkan, pada Juni mereka menggelar muktamar di Kediri, Jawa Timur. Muktamar itu antara lain memutuskan, wahid sebagai ketua umum dewan syuro dan Muhaimin Iskandar sebagai ketua umum dewan tanfidz."Dengan pernyataan-pernyataan kedua orang itu, seolah suara kami di muktamar kemarin tak ada harganya, ujar Mugiharjo. Ia mengaku khawatir, bila manuver mereka dibiarkan warga partai semakin bingung. Menurut dia, sejumlah kabupaten/kota sepakat memberikan mandat kepada Wahid untuk menentukan sanksi, diantaranya Kudus dan Kota Semarang.Sekretaris PKB Boyolali Anshor Budiyono menyatakan tetap mengikuti perintah Wahid. Ia yakin muktamar pro Siafullah tak akan terjadi karena warga PKB sudah lelah berkonflik. Yang terjadi sekarang ini adalah dinamika partai, akan ada happy ending, jadi tak perlu ada pemecatan terhadap pengurus, ujarnya.Imron Rosyid

Berita terkait

PKB Sebut Fungsi Pengawasan DPR Gagal jika Tak Gulirkan Hak Angket

29 hari lalu

PKB Sebut Fungsi Pengawasan DPR Gagal jika Tak Gulirkan Hak Angket

Ketua DPP PKB mengatakan hak angket penting sebagai ikhtiar untuk memperbaiki kualitas demokrasi Indonesia.

Baca Selengkapnya

Dua Menteri PKB Menghadap Jokowi: Kami Koalisi Pak Presiden

48 hari lalu

Dua Menteri PKB Menghadap Jokowi: Kami Koalisi Pak Presiden

Dua menteri dari Partai Kebangkitan Bangsa menyatakan tidak ada masalah dengan Jokowi, terlepas pihaknya mengusung tema perubahan dalam pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Isi Naskah Akademik Hak Angket PKB Mau Bongkar Politisasi Bansos hingga Netralitas Polri

53 hari lalu

Isi Naskah Akademik Hak Angket PKB Mau Bongkar Politisasi Bansos hingga Netralitas Polri

Isi dari naskah akademik hak angket PKB menunjukkan berbagai kecurangan yang terjadi sebelum, saat, dan setelah pencoblosan.

Baca Selengkapnya

HUT PDIP ke-51, Merunut Sejarah PDI Perjuangan Sejak 1927

10 Januari 2024

HUT PDIP ke-51, Merunut Sejarah PDI Perjuangan Sejak 1927

HUT PDIP ke-51 pada 10 Januari 2024. Meskipun lahir pada 1973, tetapi keberadaan partai politik PDI Perjuangan bisa dirunut sejak 1927.

Baca Selengkapnya

Kekayaan Edward Tannur, Anggota DPR dari PKB yang Anaknya Aniaya Pacar Hingga Meninggal

10 Oktober 2023

Kekayaan Edward Tannur, Anggota DPR dari PKB yang Anaknya Aniaya Pacar Hingga Meninggal

Kekayaan anggota DPR dari PKB Edward Tannur, orangtua Gregorius Ronald Tannur yang aniaya pacar hingga meninggal.

Baca Selengkapnya

Muhaimin Iskandar Dilirik PDIP, Prabowo Subianto: Jangan ke Mana-mana

30 Juli 2023

Muhaimin Iskandar Dilirik PDIP, Prabowo Subianto: Jangan ke Mana-mana

Prabowo Subianto minta Muhaimin Iskandar jangan kemana-mana. Sebelumnya, Muhaimin dilirik PDIP sebagai salah satu cawapres Ganjar Pranowo.

Baca Selengkapnya

Profil Muhaimin Iskandar, Ketua Umum PKB yang Didukung Jadi Capres atau Cawapres 2024

24 Juli 2023

Profil Muhaimin Iskandar, Ketua Umum PKB yang Didukung Jadi Capres atau Cawapres 2024

Muhaimin Iskandar alias Cak Imin didukung sebagai bakal capres maupun cawapres oleh kiai dan santri. Berikut profil Muhaimin Iskandar.

Baca Selengkapnya

Ketika Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan Sebut Partai Pemerintah Kompak Hadiri Harlah PKB

24 Juli 2023

Ketika Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan Sebut Partai Pemerintah Kompak Hadiri Harlah PKB

Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar mencari keberadaan Ketua Umum NasDem Surya Paloh di Harlah PKB di Stadion Manahan, Ahad, 23 Juli 2023.

Baca Selengkapnya

Usai Demokrat, Kini Giliran PKB Usulkan Deklarasi Capres-Cawapres di Bulan Juni

9 Juni 2023

Usai Demokrat, Kini Giliran PKB Usulkan Deklarasi Capres-Cawapres di Bulan Juni

PKB mengusulkan deklarasi capres-cawapres diumumkan bulan Juni ini. Sebelumnya, Partai Demokrat juga mengusulkan deklarasi cawapres di bulan ini.

Baca Selengkapnya

Pemilu 2024: Konflik Internal PKB, Cak Imin Vs Keluarga Gus Dur

3 Juni 2023

Pemilu 2024: Konflik Internal PKB, Cak Imin Vs Keluarga Gus Dur

PKB mendapat nomor urut 1 dalam Pemilu 2024 nanti. Partai ini mengalami polemik berkepanjangan, antara Cak Imin dan keluarga Gus Dur.

Baca Selengkapnya