DPRD Batam : PTPN Cuma Calo

Reporter

Editor

Selasa, 3 Mei 2005 14:55 WIB

TEMPO Interaktif, Batam:Dewan Perwakilan Rakyat Kota Batam menilai PT.PN XI bukan bertujuan mensejahterakan rakyat, justru membuat semakin sengsara. Penetapan harga gula oleh PT.PN XI di Batam membuktikan tidak ada komitmen mengentaskan kemiskinan "Itu pekerjaan calo,"kata Husbandri, anggota DPRD Kota Batam, Selasa ( 03/05/2005 ).Menurut Andreas, panggilan Husbandri, seharusnya dengan diizinkannya impor gula, harganya tidak boleh disamakan dengan harga yang dikirim dari Jakarta. Sebab , status Batam masih bonded zone, dan gula dinyatakan bebas bea masuk. "Saya yakin PT.PN hanya jual izin, tapi mengerjakan orang lain,"ujar Husbandri, geram.Sejak dibukanya keran impor gula, Pemerintah masih menunjuk PT.PN sebagai pemasok komiditas yang masuk sembilan bahan pokok itu. Namun, PT.PN masih mematok harga RP. 4.900 per kilogram , sama dengan harga gula yang didatangkan dari Jakarta. Padahal biaya transportasi tidak mahal dibanding dari Jakarta atau daerah lain di tanah air.Menurut Husbandri, sebenarnya PT.PN hanya diizinkan mengimpor gula 1.680 ton, tapi yang didatang hingga mencapai 4.000 ton. Untuk itu Andreas minta agar impor gula khusunya di Batam tidak perlu PT.PN, sebaiknya dilakukan oleh importir yang sudah ada di Batam. "Hanya menambah beban,"katanya.Ahmad Hijazi, Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Batam mengaku, harga gula dipatok PTPN sebesar Rp. 4.900 per kg. Sehingga harga dipasar melonjak mencapai Rp. 6.000 per kilo. "Ini memberatkan rakyat,"ujar Hijazi. Untuk itu Dinas peridustrian dan Perdagangan Batam minta agar PT.PN sebagai importir yang ditunjuk Pemerintah jangan patok harga setinggi itu, agar bisa dijangkau masyarakat.Rumbadi Dalle

Berita terkait

Pedagang Sembako Pasar Palmerah Keluhkan Harga Gula Pasir dan Sagu Naik

15 jam lalu

Pedagang Sembako Pasar Palmerah Keluhkan Harga Gula Pasir dan Sagu Naik

Selain gula pasir, bahan pokok lain yang dikeluhkan adalah keberadaan minyak kita yang hilang dari peredaran.

Baca Selengkapnya

Pedagang Keluhkan Stok Gula Pasir di Pasar

3 hari lalu

Pedagang Keluhkan Stok Gula Pasir di Pasar

Stok gula pasir berkurang di pasar dan supermarket.

Baca Selengkapnya

PT Pabrik Gula Rajawali II di Cirebon Mulai Giling Tebu Pertengahan Mei 2024

5 hari lalu

PT Pabrik Gula Rajawali II di Cirebon Mulai Giling Tebu Pertengahan Mei 2024

Sekretaris Perusahaan PT Pabrik Gula Rajawali II, Karpo B. Nursi, menyatakan pihaknya menargetkan proses penggilingan dimulai pada bulan Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Harga Komoditas Pangan 15 Januari, Cabai hingga Minyak Goreng Kompak Turun

15 Januari 2024

Harga Komoditas Pangan 15 Januari, Cabai hingga Minyak Goreng Kompak Turun

Pantauan harga komoditas pangan per 15 Januari 2024, setelah momen Nataru, beberapa komoditas kompak turun.

Baca Selengkapnya

Bulog: Stok Gula Pasir di Tangerang Krisis Jelang Tahun Baru

26 Desember 2023

Bulog: Stok Gula Pasir di Tangerang Krisis Jelang Tahun Baru

Bulog menyatakan ketersedian gula pasir di Tangerang krisis jelang tahun baru 2024

Baca Selengkapnya

Bapanas Naikan HET Gula, Ini Tanggapan Pengamat

11 November 2023

Bapanas Naikan HET Gula, Ini Tanggapan Pengamat

Badan Pangan Nasional (Bapanas) menyesuaikan harga gula konsumsi di tingkat konsumen sebesar Rp 16.000 per kilogram untuk wilayah Sumatera Utara.

Baca Selengkapnya

Harga Gula Melampaui HET, Pedagang dan Pembeli Mengeluh

10 November 2023

Harga Gula Melampaui HET, Pedagang dan Pembeli Mengeluh

Harga gula terus merangkak naik. Para pedagang dan pembeli mengeluh.

Baca Selengkapnya

Kepala Bapanas Beberkan Sebab Harga Gula Melonjak, dari Kenaikan HPP, Keseimbangan Ekosistem hingga..

7 Oktober 2023

Kepala Bapanas Beberkan Sebab Harga Gula Melonjak, dari Kenaikan HPP, Keseimbangan Ekosistem hingga..

Kepala Bapanas Arief Prasetyo Adi bicara soal kenaikan harga gula pasir belakangan ini. Simak penjelasan lengkap pelaksana tugas Mentan itu di sini.

Baca Selengkapnya

Membuat Odading, Ini 2 Kreasi Resepnya

1 Oktober 2023

Membuat Odading, Ini 2 Kreasi Resepnya

Odading termasuk jenis makanan ringan yang mudah dibuat

Baca Selengkapnya

Penderita Diabetes Boleh Konsumsi Gula Pasir, Cek Syaratnya

30 September 2023

Penderita Diabetes Boleh Konsumsi Gula Pasir, Cek Syaratnya

Penderita diabetes masih boleh menambah gula pasir sebagai pemanis dengan takaran yang sesuai. Simak saran ahli diet.

Baca Selengkapnya