Dinasti Atut: Apapun Proyeknya, Wawan Muaranya  

Reporter

Jumat, 25 Oktober 2013 06:39 WIB

Paspor Ratu Atut Chosiyah dan Chaeri Wardhana. Istimewa

TEMPO.CO, Banten - Penelusuran Tempo menemukan hubungan antara perusahaan yang dikendalikan Tubagus Chaeri Wardana, adik Gubernur Banten Ratu Atut Chosiyah, dan salah satu perusahaan pemenang tender dalam alat kesehatan Provinsi Banten. Misalnya, hubungan dengan PT Waliman Nugraha Jaya sebagai pelaksana pengadaan sarana penunjang pelayanan gigi dan mulut, THT, dan mata RS Rujukan Provinsi Banten. Nilai proyek tersebut sebesar Rp 4,5 miliar.

Dalam data Lembaga Pengadaan Secara Elektronik, diketahui bahwa Direktur PT Waliman adalah Sigit Widodo. Adapun dari penelusuran melalui Lembaga Pengembangan Jasa Konstruksi, nama Sigit Widodo diketahui adalah karyawan PT Bali Pacific Pragama, yang merupakan perusahaan milik Chaeri.

Peneliti Indonesia Corruption Watch, Firdaus Ilyas, menilai praktek ketidaklengkapan alat tersebut dimulai sejak proses awal tender. Misalnya, saat pengajuan harga hingga pengumuman diketahui adalah perusahaan yang diduga terafiliasi. Dengan demikian, kata dia, siapa pun yang menang dalam tender pasti akan dibantu oleh pemenang kedua atau ketiga dalam tender. ”Jadi, pemenang tender, ya, itu-itu juga,” ujar dia.

Akibatnya, Ilyas menambahkan, proyek alat kesehatan di Banten tidak lengkap, seperti yang telah ditemukan BPK. Pasalnya, karena adanya kongkalikong dalam pengadaan tersebut, perusahaan yang menang bisa saja tak sanggup memenuhi spesifikasi. ”Temuan BPK memperkuat dugaan sementara selain penelusuran ICW,” kata Ilyas. KPK mulai membidik dugaan korupsi ini.

FAIZ NASHRILLAH | TRI SUHARMAN | WASI'UL ULUM | SUKMA


Terpopuler
Inilah Kantor Wawan sebagai Wali Kota Malam
Modus Menilep Duit di Kantor Airin; Jangan Ditiru!
Airin Wali Kota Siang, Wawan Wali Kota Malam
Kantor Airin Terindikasi Simpangkan Proyek Rp 98 M
Polisi: Perilaku Mesum Siswa SMP 4 Diduga Sering Terjadi
Mitos di KPK, Tahanan Punya Istri Lebih dari Satu?
Indra Sjafri, Berawal dari Prihatin
SBY Mengaku Di-bully Media Massa
Inilah Hasil Lengkap Liga Champions
Pengakuan Ibu Angkat Holly Angela kepada Polisi

Berita terkait

Praperadilan Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor di PN Jaksel Ditunda, KPK Tak Hadiri Sidang

12 menit lalu

Praperadilan Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor di PN Jaksel Ditunda, KPK Tak Hadiri Sidang

Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali alias Gus Muhdlor mengajukan praperadilan ke PN Jakarta selatan. Dua kali mangkir dari pemeriksaan KPK.

Baca Selengkapnya

Dua Kali Mangkir dari Pemeriksaan KPK, Gus Muhdlor Jalani Sidang Praperadilan di PN Jaksel Hari Ini

2 jam lalu

Dua Kali Mangkir dari Pemeriksaan KPK, Gus Muhdlor Jalani Sidang Praperadilan di PN Jaksel Hari Ini

Pengadilan Negeri Jakarta Selatan menggelar sidang perdana praperadilan Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali atau Gus Muhdlor, Senin, 6 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Sudah Dua Kali Mangkir, KPK: Penyidik Bisa Menangkap Kapan Saja

7 jam lalu

Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Sudah Dua Kali Mangkir, KPK: Penyidik Bisa Menangkap Kapan Saja

Wakil Ketua KPK, Alexander Marwata mengatakan jemput paksa terhadap Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor tak perlu harus menunggu pemanggilan ketiga.

Baca Selengkapnya

Nurul Ghufron Permasalahkan Masa Daluwarsa Kasusnya, Eks Penyidik KPK: Akal-akalan

1 hari lalu

Nurul Ghufron Permasalahkan Masa Daluwarsa Kasusnya, Eks Penyidik KPK: Akal-akalan

Eks penyidik KPK, Yudi Purnomo Harahap, menilai Nurul Ghufron seharusnya berani hadir di sidang etik Dewas KPK jika merasa tak bersalah

Baca Selengkapnya

Dugaan Ekspor Nikel Ilegal sebanyak 5,3 Juta Ton ke Cina, KPK: Masih Cari Alat Bukti

1 hari lalu

Dugaan Ekspor Nikel Ilegal sebanyak 5,3 Juta Ton ke Cina, KPK: Masih Cari Alat Bukti

Wakil Ketua KPK, Alexander Marwata mengaku tidak mengetahui ihwal penyidik meminta Bea Cukai untuk paparan dugaan ekspor nikel ilegal ke Cina.

Baca Selengkapnya

Alexander Marwata Benarkan Pernyataan Nurul Ghufron Soal Diskusi Mutasi ASN di Kementan

2 hari lalu

Alexander Marwata Benarkan Pernyataan Nurul Ghufron Soal Diskusi Mutasi ASN di Kementan

Alexander Marwata mengaku membantu Nurul Ghufron untuk mencarikan nomor telepon pejabat Kementan.

Baca Selengkapnya

IM57+ Nilai Nurul Ghufron Panik

2 hari lalu

IM57+ Nilai Nurul Ghufron Panik

Nurul Ghufron dinilai panik karena mempermasalahkan prosedur penanganan perkara dugaan pelanggaran etiknya dan menyeret Alexander Marwata.

Baca Selengkapnya

KPK Bilang Kasus SYL Berpotensi Meluas ke TPPU, Apa Alasannya?

2 hari lalu

KPK Bilang Kasus SYL Berpotensi Meluas ke TPPU, Apa Alasannya?

Menurut KPK, keluarga SYL dapat dijerat dengan hukuman TPPU pasif jika dengan sengaja turut menikmati uang hasil kejahatan.

Baca Selengkapnya

Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Mangkir tanpa Alasan, KPK: Praperadilan Tak Hentikan Penyidikan

3 hari lalu

Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Mangkir tanpa Alasan, KPK: Praperadilan Tak Hentikan Penyidikan

KPK mengatakan, kuasa hukum Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor seharusnya berperan mendukung kelancaran proses hukum.

Baca Selengkapnya

Nurul Ghufron Sebut Nama Pimpinan KPK Lainnya Dalam Kasus Mutasi Pegawai Kementan

3 hari lalu

Nurul Ghufron Sebut Nama Pimpinan KPK Lainnya Dalam Kasus Mutasi Pegawai Kementan

Nurul Ghufron menyebut peran pimpinan KPK lainnya dalam kasus dugaan pelanggaran kode etik yang menjerat dirinya.

Baca Selengkapnya