Yenny Sebut Jokowi Mirip Gus Dur

Reporter

Editor

Juli Hantoro

Jumat, 27 September 2013 05:54 WIB

Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo dan Wakilnya Basuki Tjahaja Purnama terima kunjungan siswa kelas 6 Sekolah Dasar Global Internasional di Balai Kota, Jakarta, (26/9). Kunjungan 70 siswa tersebut untuk belajar Sistem Pemerintahan Pemprov DKI.Tempo/Dian Triyuli Handoko

TEMPO.CO , Jakarta:Putri mendiang Abdurrahman Wahid, Yenny Wahid, mengatakan Joko Widodo dan ayahnya memiliki kemiripan. Menurut dia, Gubernur DKI Jakarta itu berani mendobrak birokrasi untuk mencari solusi.

"Mirip modelnya gitu birokrasi zamannya Gus Dur, kan pusing banget," katanya saat ditemui di kantor The Wahid Institute, Jalan Taman Amir Hamzah, Jakarta Pusat, Kamis, 26 September 2013. "Belum pernah ada semirip Gus Dur seperti itu (Jokowi)."

Menurut Yenny, Jokowi mempunyai perhatian pada masalah- masalah rakyat, terutama mereka yang lemah dan kelompok minoritas. Inilah yang membuat mantan wartawati ini mengapresiasi kepemimpinannya dalam mengawal kota metropolitan agar sesuai dengan kebijakannya. Dia mengaku bakal mendukung pencolanan Jokowi menjadi presiden.

"Pak Jokowi ada semangat toleransinya, mirip sifat Gus Dur yang kami hargai," kata Yenny.

Yenny mengaku akan mendukung Jokowi jika dia dicalonkan menjadi presiden.
Dia tidak mempermasalahkan latar belakang Jokowi yang bukan berasal dari kalangan Nahdlatul Ulama. Bagi Yenny, banyak sikap Jokowi yang telah mencerminkan amaliyah warga Nahdliyin. " Salah satunya tadi ada adzan dzhuhur dia berhenti (pidato), pengalaman lain dia dekat sama rakyat, sama wong cilik," katanya.

Dia berharap para pendukung Gus Dur, mengusung Jokowi menjadi presiden. Namun Yenny mengaku tidak akan menggalang kekuatan massa untuk membantu pencapresan Jokowi. "Saya rasa ke depan dukungan kepada Jokowi berasal dari lintas partai," katanya.

ALI AKHMAD



Terhangat:
Lurah Lenteng Agung | Mobil Murah | Kontroversi Ruhut Sitompul


Berita Terpopuler

Jokowi: Lurah Susan Tak Akan Dipindah
Ini Pengakuan Tersangka Penyekap Penjual Kopi
Ahok Tuding Ada Provokator Demo Lurah Susan
Perempuan Cantik di Seputar Narkoba
Demo Lurah Susan, Pengamat: Politik Dalih Agama

Berita terkait

Dirut PLN Jelaskan Kesiapan Ekosistem Kendaraan Listrik

1 menit lalu

Dirut PLN Jelaskan Kesiapan Ekosistem Kendaraan Listrik

PLN mendukung pengembangan ekosistem kendaraan listrik atau electric vehicle (EV) di tanah air

Baca Selengkapnya

Jokowi Luncurkan 6 Program Pendidikan Dokter Spesialis Berbasis Rumah Sakit

49 menit lalu

Jokowi Luncurkan 6 Program Pendidikan Dokter Spesialis Berbasis Rumah Sakit

Presiden Jokowi menyoroti pentingnya infrastruktur kesehatan negara dalam jangka panjang.

Baca Selengkapnya

Jokowi Disebut Ajukan Budi Gunawan Masuk Kabinet Prabowo

1 jam lalu

Jokowi Disebut Ajukan Budi Gunawan Masuk Kabinet Prabowo

Pengajuan nama Budi Gunawan oleh Jokowi, kata narasumber yang sama, bertujuan untuk meluluhkan Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Sukarnoputri.

Baca Selengkapnya

Luhut Minta Prabowo Jangan Bawa Orang 'Toxic' ke Pemerintahan, Siapa yang Dimaksud?

3 jam lalu

Luhut Minta Prabowo Jangan Bawa Orang 'Toxic' ke Pemerintahan, Siapa yang Dimaksud?

Luhut menyebut istilah toxic saat berpesan kepada Prabowo Subianto tentang pemerintahan mendatang. Siapa yang dimaksud Luhut?

Baca Selengkapnya

Pasokan Pupuk Subsidi Ditambah, Mentan Dorong Petani Memanfaatkan

18 jam lalu

Pasokan Pupuk Subsidi Ditambah, Mentan Dorong Petani Memanfaatkan

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman meminta petani manfaatkan alokasi pupuk subsidi.

Baca Selengkapnya

Apa Itu Presidential Club yang Diusulkan Prabowo?

21 jam lalu

Apa Itu Presidential Club yang Diusulkan Prabowo?

Presidential Club berisi para eks presiden Indonesia yang akan saling berdiskusi dan bertukar pikiran untuk menjaga silaturahmi dan menjadi teladan.

Baca Selengkapnya

Microsoft Investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, Bagaimana dengan di Indonesia?

1 hari lalu

Microsoft Investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, Bagaimana dengan di Indonesia?

Microsoft siap investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, bagaimana dengan rencana investasinya di Indonesia?

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia U-23 Bersiap Jalani Laga Playoff Olimpiade Paris 2024, Jokowi Optimistis Skuad Garuda Menang Lawan Guinea

1 hari lalu

Timnas Indonesia U-23 Bersiap Jalani Laga Playoff Olimpiade Paris 2024, Jokowi Optimistis Skuad Garuda Menang Lawan Guinea

Timnas Indonesia U-23 akan menghadapi Guinea di laga playoff Olimpiade Paris 2024 pada Kamis, 9 Mei mendatang.

Baca Selengkapnya

Sekjen Gerindra Tepis Anggapan Jokowi Jadi Penghalang Pertemuan Prabowo dan Megawati

1 hari lalu

Sekjen Gerindra Tepis Anggapan Jokowi Jadi Penghalang Pertemuan Prabowo dan Megawati

Justru, kata Muzani, Presiden Jokowi lah yang mendorong terselenggaranya pertemuan antara Prabowo dan Megawati.

Baca Selengkapnya

Pengamat Sebut Ide Prabowo Bentuk Presidential Club Bagus, tapi Ada Problem

1 hari lalu

Pengamat Sebut Ide Prabowo Bentuk Presidential Club Bagus, tapi Ada Problem

Pengamat Politik Adi Prayitno menilai pembentukan presidential club memiliki dua tujuan.

Baca Selengkapnya