Tim KPK: Penggeledahan SKK Migas Masih Panjang

Reporter

Kamis, 15 Agustus 2013 06:07 WIB

Kantor Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas). Tempo/Aditia Noviansyah

TEMPO.CO, Jakarta --Meski sudah delapan jam melalukan penggeledahan kantor SKK Migas di Wisma Mulia, Gatot Subroto, Jakarta Selatan, belum ada tanda tanda tim KPK selesai melakukan penggeledahan tersebut. Salah seorang anggota KPK berkata, penggeledahan masih akan berlanjut.

Adapun penggeledahan ini berkaitan dengan kasus suap yang. menjerat mantan Ketua SKK Migas Rudi Rubiandini dan perusahaan Kernel Oil. Rudi sendiri sekarang sudah ditetapkan sebagai tersangka.

"Belum, belum selesai. Ini masih panjang. Mungkin nanti sampai jam 9," ujar salah seorang anggota KPK yang enggan disebutkan namanya ketika ditemui Tempo, Kamis, 15 Agustus 2013.

Anggota KPK tersebut menjelaskan, penggeledahan ini akan makan waktu lama dikarenakan banyaknya dokumen yang harus diperiksa. Selain itu, penggeledahan tak hanya berlangsung di ruangan kantor tersangka kasus suap mantan Ketua SKK Migas Rudi Rubiandini, tapi juga di ruangan lain.

"Total ada empat lantai yang kami geledah. Tidak hanya lantai 39A (ruang kerja Rudi),"ujar anggota KPK yang turun dari lantai atas masih menggunakan rompi KPK tersebut.

Ditanyai berapa jumlah dokumen yang telah dikumpulkan, anggota KPK tersebut enggan menyebutkan. Ia hanya berkata bahwa saat ini timnya masih bekerja di atas mengkompilasi data-data yang didapat sejauh ini.

Penggeledahan ini sudah berlangsung dari pukul 21.30. Hingga saat ini, berdasarkan pantauan Tempo, belum ada berkas atau kardus dokumen yang turun dari kantor SKK Migas untuk dibawa ke kantor KPK. Simak heboh penangkapan Rudi Rubiandini di sini.

ISTMAN MP

Terhangat:
Suap SKK Migas | Sisca Yofie | FPI Bentrok


Berita terkait:

MS Hidayat: Kasus Rudi Rubiandini Ganggu Investasi

KPK: Kasus Rudi Rubiandini Terkait Kernel Oil

SKK Migas Guncang, Jero Jamin Investasi Migas Aman

Kernel Oil Terdaftar Sebagai Trader di SKK Migas

Berita terkait

Sidang Perdana Praperadilan Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Melawan KPK Akan Digelar Hari Ini

5 jam lalu

Sidang Perdana Praperadilan Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Melawan KPK Akan Digelar Hari Ini

Gugatan praperadilan Bupati Sidoarjo itu akan dilaksanakan di ruang sidang 3 Pengadilan Negeri Jakarta Selatan pukul 09.00.

Baca Selengkapnya

KPK Sebut Dana BOS Paling Banyak Disalahgunakan dengan Modus Penggelembungan Biaya

10 jam lalu

KPK Sebut Dana BOS Paling Banyak Disalahgunakan dengan Modus Penggelembungan Biaya

Modus penyalahgunaan dana BOS terbanyak adalah penggelembungan biaya penggunaan dana, yang mencapai 31 persen.

Baca Selengkapnya

KPK Geledah Gedung Setjen DPR, Simak 5 Poin tentang Kasus Ini

19 jam lalu

KPK Geledah Gedung Setjen DPR, Simak 5 Poin tentang Kasus Ini

KPK melanjutkan penyelidikan kasus dugaan korupsi pengadaan sarana kelengkapan rumah jabatan anggota DPR RI tahun anggaran 2020

Baca Selengkapnya

KPK Belum Putuskan Berapa Lama Penghentian Aktivitas di Dua Rutan Miliknya

19 jam lalu

KPK Belum Putuskan Berapa Lama Penghentian Aktivitas di Dua Rutan Miliknya

Dua rutan KPK, Rutan Pomdam Jaya Guntur dan Rutan Puspomal, dihentikan aktivitasnya buntut 66 pegawai dipecat karena pungli

Baca Selengkapnya

Konflik Nurul Ghufron dan Albertina Ho, KPK Klaim Tak Pengaruhi Penindakan Korupsi

22 jam lalu

Konflik Nurul Ghufron dan Albertina Ho, KPK Klaim Tak Pengaruhi Penindakan Korupsi

Wakil Ketua KPK Johanis Tanak mengatakan penyidikan dan penyelidikan kasus korupsi tetap berjalan di tengah konflik Nurul Ghufron dan Albertina Ho

Baca Selengkapnya

KPK Bantah Ada Intervensi Mabes Polri dalam Penanganan Perkara Eddy Hiariej

22 jam lalu

KPK Bantah Ada Intervensi Mabes Polri dalam Penanganan Perkara Eddy Hiariej

Wakil Ketua KPK Johanis Tanak menegaskan tidak ada intervensi dari Mabes Polri dalam kasus eks Wamenkumham Eddy Hiariej

Baca Selengkapnya

Periksa 15 ASN Pemkab Sidoarjo, KPK Dalami Keterlibatan Gus Muhdlor di Korupsi BPPD

1 hari lalu

Periksa 15 ASN Pemkab Sidoarjo, KPK Dalami Keterlibatan Gus Muhdlor di Korupsi BPPD

KPK memeriksa 15 ASN untuk mendalami keterlibatan Bupati Ahmad Muhdlor Ali alias Gus Muhdlor dalam dugaan korupsi di BPPD Kabupaten Sidoarjo

Baca Selengkapnya

Belum Terbitkan Sprindik Baru Eddy Hiariej, KPK Bantah Ada Intervensi Mabes Polri

1 hari lalu

Belum Terbitkan Sprindik Baru Eddy Hiariej, KPK Bantah Ada Intervensi Mabes Polri

Wakil Ketua KPK Johanis Tanak membantah ada tekanan dari Mabes Polri sehingga belum menerbitkan sprindik baru untuk Eddy Hiariej.

Baca Selengkapnya

KPK Sempurnakan Administrasi Sebelum Terbitkan Sprindik Baru Eddy Hiariej

1 hari lalu

KPK Sempurnakan Administrasi Sebelum Terbitkan Sprindik Baru Eddy Hiariej

KPK akan menyempurnakan proses administrasi sebelum menerbitkan sprindik baru untuk eks Wamenkumham Eddy Hiariej.

Baca Selengkapnya

KPK: Potensi Korupsi di Sektor Pengadaaan Barang Jasa dan Pelayanan Publik di Daerah Masih Tinggi

1 hari lalu

KPK: Potensi Korupsi di Sektor Pengadaaan Barang Jasa dan Pelayanan Publik di Daerah Masih Tinggi

Deputi Bidang Koordinasi dan Supervisi KPK memprioritaskan lima program unggulan untuk mencegah korupsi di daerah.

Baca Selengkapnya