Di Aceh, SBY Bawa Ribuan Bungkus Kurma dan Sembako

Reporter

Selasa, 9 Juli 2013 17:20 WIB

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono melakukan wawancara dengan memanfaatkan fitur video conference dari Google Hangout saat berkomunikasi dengan para pejabat terkait penanggulangan bencana gempa bumi di Aceh dan bencana asap di Riau dari Istana Bogor (5/7). ANTARA/Setpres-Abror

TEMPO.CO, Bener Meriah--Kedatangan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono ke lokasi pengungsi gempa Bener Meriah dan Aceh Tengah membuat para pengungsi terharu. SBY membawa 5000 bungkus kurma dan 1.641 paket bantuan sembako dan pakaian untuk pengungsi. Selasa 9 Juli 2013

"Ini saya serahkan secara simbolis, nanti akan dibagikan semua," ujar SBY saat menyerahkan satu paket bantuan kepada pengungsi Gempa.

Bantuan ini sudah dikirim sebelum SBY tiba di kamp pengungsian, bantuan terkait dengan akan tibanya bulan ramadan esok. Pemerintah sedang mengupayakan menyediakan tenda besar di sejumlah titik konsentrasi pengungsian sehingga pengungsi bisa melaksanakan salat tarawih.

SBY juga menjanjikan akan membangun rumah warga yang rusak parah, rusak sedang dan rusak ringan.

Gempa Aceh terjadi di Bener Meriah dan Aceh Tengah itu juga telah menyebabkan korban jiwa 39 orang. Dari jumlah itu, masing-masing di Kabupaten Bener Meriah 8 orang, dan Aceh Tengah 31 orang. Sebanyak enam orang masih dinyatakan hilang.

Gempa juga menyebabkan sejumlah daerah mengalami dampak langsung gempa. Di Kabupaten Aceh Tengah sebanyak 232 desa dari 352 desa mengalami dampak langsung gempa.

Di Kabupaten Bener Meriah, sebanyak 8 desa dari 233 desa mengalami dampak langsung gempa. Di desa-desa tersebut terdapat 9 orang meninggal, 23 orang luka berat masih dirawat, dan pengungsi dari desa tersebut terdapat 2.265 orang.

Berdasarkan data Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) hingga saat ini jumlah pengungsi mencapai 52.113 jiwa atau 12.301 KK, di mana di Bener Meriah terdapat 19.984 jiwa (5.034 KK) dan di Aceh Tengah ada 32.129 jiwa (7.267 KK).

IMRAN MA

Topik Terhangat
Karya Penemu Muda
| Bursa Capres 2014 | Ribut Kabut Asap | Bencana Aceh


Berita Lain:

Temui Surya Paloh, Daud Yordan Terjun ke Politik?

Polisi Ancam Pidanakan Pengguna Petasan

Maruarar: PDIP Bosan Jadi Partai Oposisi

Berita terkait

Peneliti BRIN Identifikasi Indikator Potensi Gempa Bumi di Sumatera Paling Selatan

2 jam lalu

Peneliti BRIN Identifikasi Indikator Potensi Gempa Bumi di Sumatera Paling Selatan

Pusat Riset Kebencanaan Geologi BRIN melakukan penelitian untuk mengidentifikasi indikator potensi gempa bumi di Sumatera bagian paling selatan.

Baca Selengkapnya

Bima NTB Diguncang Gempa Magnitudo 4,9, Dampak Pergerakan Lempeng Indo-Australia

2 hari lalu

Bima NTB Diguncang Gempa Magnitudo 4,9, Dampak Pergerakan Lempeng Indo-Australia

Gempa M4,9 di area Bima, NTB, dipicu aktivitas lempeng Indo-Australia. Tidak ada gempa susulan dan tidak berpotensi tsunami.

Baca Selengkapnya

Warga Jawa Barat Rasakan 6 Gempa Sepanjang April 2024, Sebenarnya Terjadi 106 Kali

2 hari lalu

Warga Jawa Barat Rasakan 6 Gempa Sepanjang April 2024, Sebenarnya Terjadi 106 Kali

BMKG mencatat 106 kali gempa di Jawa Barat pada April 2024. Dari 6 guncangan yang terasa, gempa Garut M6,2 jadi yang paling besar.

Baca Selengkapnya

BPBD Kabupaten Bandung Telusuri Informasi Kerusakan Akibat Gempa Bumi M4,2 dari Sesar Garsela

5 hari lalu

BPBD Kabupaten Bandung Telusuri Informasi Kerusakan Akibat Gempa Bumi M4,2 dari Sesar Garsela

Gempa bumi M4,2 mengguncang Kabupaten Bandung dan Kabupaten Garut. BPBD Kabupaten Bandung mengecek informasi kerusakan akibat gempa.

Baca Selengkapnya

Gempa Magnitudo 4,2 di Kabupaten Bandung Diikuti Dua Lindu Susulan

5 hari lalu

Gempa Magnitudo 4,2 di Kabupaten Bandung Diikuti Dua Lindu Susulan

BMKG melaporkan gempa berkekuatan M4,2 di Kabupaten Bandung. Ditengarai akibat aktivitas Sesar Garut Selatan. Tidak ada laporan kerusakan.

Baca Selengkapnya

Gempa Bumi M5,5 Mengguncang Wilayah Maluku Utara, Terasa di Halmahera Barat dan Ternate

5 hari lalu

Gempa Bumi M5,5 Mengguncang Wilayah Maluku Utara, Terasa di Halmahera Barat dan Ternate

BMKG mencatat kejadian gempa bumi dengan kekuatan M5,5 di wilayah Maluku Utara. Pusat gempa di laut, dipicu deformasi batuan Lempeng Laut Maluku.

Baca Selengkapnya

Intensitas Gempa di Jawa Barat Tinggi, BMKG Minta Masyarakat Adaptif dan Proaktif Mitigasi Bencana

6 hari lalu

Intensitas Gempa di Jawa Barat Tinggi, BMKG Minta Masyarakat Adaptif dan Proaktif Mitigasi Bencana

Wilayah Garut, Cianjur, Tasikmalaya, Pangandaran dan Sukabumi memiliki sejarah kejadian gempa bumi yang sering terulang sejak tahun 1844.

Baca Selengkapnya

Rekomendasi 20 Destinasi Wisata Garut, Termasuk Candi Cangkuang dan Leuwi Jurig

6 hari lalu

Rekomendasi 20 Destinasi Wisata Garut, Termasuk Candi Cangkuang dan Leuwi Jurig

Garut alami gempa bumi belum lama ini. Daerah ini memiliki beragam destinasi wisata unggulan, antara lain Candi Cangkuang hingga Pantai Cijeruk.

Baca Selengkapnya

BMKG Minta Warga Waspada 5 Potensi Bencana Susulan Akibat Gempa Bumi

6 hari lalu

BMKG Minta Warga Waspada 5 Potensi Bencana Susulan Akibat Gempa Bumi

Gempa bumi seperti yang terjadi di Garut, menurut BMKG sering disusul dengan bencana lainnya seperti tanah longsor, pohon tumbang, bahkan tsunami.

Baca Selengkapnya

Cerita Korban Gempa Garut Bertahan di Rumahnya yang Rawan Roboh

6 hari lalu

Cerita Korban Gempa Garut Bertahan di Rumahnya yang Rawan Roboh

Korban gempa Garut bertahan di rumah mereka yang rawan roboh karena tidak ada tempat pengungsian.

Baca Selengkapnya