Presiden SBY: Ibu Negara Sudah Bisa Bekerja Lagi

Reporter

Editor

Sabtu, 17 Maret 2012 22:26 WIB

Ibu Negara Ani Yudhoyono didampingi putranya Agus Harimurti Yudhoyono meninggalkan Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Subroto, Jakarta, Minggu (1/1). ANTARA/Prasetyo Utomo

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono terlihat gembira usai menjenguk Ibu Negara Kristiani Herawati Yudhoyono di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat Gatot Subroto, Sabtu 17 Maret 2012 sore. Dengan mobil Mercedes Hitam B 1909 RFS, SBY langsung meluncur ke Cikeas, Bogor.

Sebelumnya, Presiden SBY menyempatkan diri berbicara kepada wartawan. Ia mengucap syukur karena proses pemulihan sang istri pasca operasi pengankatan kandung empedu dan batu berjalan baik. " Alhamdulillah proses pemulihan berjalan baik" kata SBY. " Mudah-mudahan tidak terlalu lama, Ibu Negara bisa kembali aktif mendampingi saya dalam mengemban tugas. Terima kasih doanya"

Ketua Tim Dokter Kepresidenan Brigadir Jenderal Aris Wibudi mengatakan, kondisi Ibu Negara, yang dirawat di RSPAD sejak Kamis 15 Maret 2012 semakin membaik. Bahkan dijadwalkan, Minggu esok, Ibu Ani SBY bisa dirawat jalan di kediaman di Puri Cikeas Indah, Bogor.

Hari ini adalah satu hari pasca operasi pengangkatan kandung empedu beserta batunya dengan menggunakan metode kolesistektomi laparoskopik. Dokter membuat membuat tiga lubang berdiameter sekitar 0,5 sentimeter-1 sentimeter. Lubang digunakan untuk melihat ke dalam menggunakan teleskop dan untuk mengambil kandung empedu.

ARYANI KRISTANTI


Berita Terkait
Kondisi Prima, Ani SBY Mungkin Keluar RSPAD Besok
Jenguk Istri, SBY Hanya Mengucapkan Salam
Ani Yudhoyono Berangsur Pulih
Ani SBY Diet Rendah Lemak Selama Dua Pekan
Ini Metode Operasi Ibu Negara
Operasi Ani SBY Sukses

Berita terkait

Tak Bisa Lupakan Yogyakarta, SBY Ungkap Sederet Kenangan Manis Bersama Mendiang Istri

20 Januari 2024

Tak Bisa Lupakan Yogyakarta, SBY Ungkap Sederet Kenangan Manis Bersama Mendiang Istri

SBY sambangi Yogyakarta, mengaku menginap di daerah pengungsian bersama Ani Yudhoyono tiap Gunung Merapi meletus.

Baca Selengkapnya

Mobil Dinas Rahasia AS Dibobol Maling Saat Kawal Cucu Biden

14 November 2023

Mobil Dinas Rahasia AS Dibobol Maling Saat Kawal Cucu Biden

Tiga maling berusaha menggasak mobil agen dinas rahasia yang sedang melindungi cucu Joe Biden.

Baca Selengkapnya

Polwan Peringati HUT Ke-75 Ziarah ke TMP Kalibata hingga Napak Tilas di Bukittingi

23 Agustus 2023

Polwan Peringati HUT Ke-75 Ziarah ke TMP Kalibata hingga Napak Tilas di Bukittingi

Memperingati hari jadi Polisi Wanita yang ke-75, Polwan melakukan ziarah ke TMP Kalibata, Jakarta Selatan hingga napak tilas ke Bukittinggi.

Baca Selengkapnya

SBY Kenang Masa Menjadi Presiden: Tidak Mudah, Tapi Berkah

18 Agustus 2023

SBY Kenang Masa Menjadi Presiden: Tidak Mudah, Tapi Berkah

SBY bercerita dalam 10 tahun masa kepemimpinannya, ia tidak mau meninggalkan atau melanggar konstitusi serta hukum dan etika.

Baca Selengkapnya

Buka Museum dan Galeri di Pacitan, SBY: Untuk Raih Cita-cita Besar Tak Ada Jalan Lunak

17 Agustus 2023

Buka Museum dan Galeri di Pacitan, SBY: Untuk Raih Cita-cita Besar Tak Ada Jalan Lunak

Museum ini menampilkan cerita masa muda SBY di Pacitan sebagai abdi negara, serta koleksi seni miliknya bersama sang istri Ani Yudhoyono.

Baca Selengkapnya

AHY Tiba di Pacitan, Bakal Resmikan Museum dan Galeri SBY-Ani di Hari Kemerdekaan

16 Agustus 2023

AHY Tiba di Pacitan, Bakal Resmikan Museum dan Galeri SBY-Ani di Hari Kemerdekaan

AHY bersama Annisa Pohan telah tiba di Pacitan sejak Selasa malam untuk meresmikan Museum dan Galeri SBY-Ani pada 17 Agustus 2023.

Baca Selengkapnya

Keunikan Museum SBY dan Galeri Seni Ani Yudhoyono di Pacitan

8 Februari 2023

Keunikan Museum SBY dan Galeri Seni Ani Yudhoyono di Pacitan

Jika melancong ke Pacitan, sempatkan berkunjung ke Museum SBY dan Galeri Seni Ani Yudhoyono. Apa keunikannya?

Baca Selengkapnya

3 Minggu Berdiam di Studionya, SBY Hasilkan 17 Lukisan

11 Oktober 2022

3 Minggu Berdiam di Studionya, SBY Hasilkan 17 Lukisan

SBY mengungkapkan dengan melukis dapat mendatangkan kedamaian dalam hatinya sekaligus berharap dapat mengobati rasa rindu.

Baca Selengkapnya

Melahirkan Anak Keempat, Aliya Rajasa Terkenang Mendiang Ani Yudhoyono

26 Juli 2022

Melahirkan Anak Keempat, Aliya Rajasa Terkenang Mendiang Ani Yudhoyono

Aliya Rajasa mengenang mendiang Ani Yudhoyono dalam setiap persalinannya, ikut bantu mengurus bayi.

Baca Selengkapnya

Dalam Sepekan Hasilkan Empat Lukisan, SBY Temukan Kedamaian di Hati

1 November 2021

Dalam Sepekan Hasilkan Empat Lukisan, SBY Temukan Kedamaian di Hati

Layaknya orang yang sedang mempresentasikan karyanya di hadapan dosen atau peserta seminar, SBY juga menggunakan pointer untuk menjelaskan lukisannya.

Baca Selengkapnya