Kapolri (Nonaktif) Bimantoro Rapat dengan DPR

Reporter

Editor

Kamis, 4 Desember 2003 13:36 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Kapolri nonaktif Jenderal (Pol) Surojo Bimantoro tiba di Gedung Nusantara II, Selasa (5/6) pukul 15.00 Wib. Bimantoro datang menggunakan mobil Mercedes Benz nomor polisi 1521-00. ”Saya datang bersama lima pejabat tinggi Polri karena diundang DPR,“ katanya kepada pers. Bimantoro datang ke DPR untuk mengikuti rapat konsultasi bersama Pimpinan Fraksi DPR berkaitan dengan kebijakan Presiden Wahid menon-aktifkan dirinya.

Sempat pula beredar kabar pukul 20.00 Wib malam ini, Gus Dur juga akan memanggil Kapolri non-aktif Bimantoro. ”Saya belum mendengar kabar itu. Tapi kalau saya dipanggil saya siap datang. Presiden kan atasan Kapolri,” kata dia di ruang kerja Ketua DPR RI Akbar Tandjung. Menanggapi pertanyaan wartawan berkaitan penon-aktifan dirinya, Bimantoro tak bersedia berkomentar panjang. Kenapa Pak Chaerudin tidak turut serta? ”Chaerudin tidak saya ajak karena saya [saja] yang diundang.”

Kapolri hadir bersama lima petinggi Polri, yaitu DEOP Polri Sjahruddin Pagar Alam, Sekjen Polri Yuyun Mulyana, Kakadinkum Polri Irjen. Pol. Novian Siagian, Irjen. Pol. Arsa’ap Bai (Polda Sumatera Utara) dan Irjen. Pol. Kadaryanto. Pada pukul 15.20 Wib, Kapolri dan rombongan diajak Akbar untuk memasuki ruang rapat yang berlangsung tertutup bagi pers. (Jhoni Sitorus)

Berita terkait

Atasi Ketimpangan Dokter Spesialis, Kemenkes Kembangkan Program Pendidikan Gratis

4 menit lalu

Atasi Ketimpangan Dokter Spesialis, Kemenkes Kembangkan Program Pendidikan Gratis

Kemenkes bekerja sama dengan sejumlah rumah sakit mengembangkan program pendidikan gratis bagi dokter spesialis.

Baca Selengkapnya

Samuel Sekuritas: IHSG Berhasil Tembus ke Zona Hijau, Saham Lippo Karawaci Melejit

12 menit lalu

Samuel Sekuritas: IHSG Berhasil Tembus ke Zona Hijau, Saham Lippo Karawaci Melejit

IHSG menutup sesi pertama hari Ini di level 7,150,9 atau +0.22 persen.

Baca Selengkapnya

Amnesty International Ungkap Polri Impor Belasan Alat Sadap, CEO Polus Tech Swiss Buka Suara

15 menit lalu

Amnesty International Ungkap Polri Impor Belasan Alat Sadap, CEO Polus Tech Swiss Buka Suara

Dokumen Amnesty International Security Lab mencatat kantor Staf Logistik Polri memsan 19 alat sadap. CEO Polus Tech Swiss bicara soal produk mereka.

Baca Selengkapnya

Sepakat dengan Luhut, Demokrat Tak Ingin 'Orang Toxic' Gabung Pemerintahan Prabowo

21 menit lalu

Sepakat dengan Luhut, Demokrat Tak Ingin 'Orang Toxic' Gabung Pemerintahan Prabowo

Partai Demokrat sepakat dengan pesan Luhut Binsar Pandjaitan kepada Presiden terpilih Prabowo untuk tidak membawa orang toxic ke kabinetnya.

Baca Selengkapnya

Bank Mandiri Imbau Nasabah Waspadai Modus Penipuan Berkedok Undian

21 menit lalu

Bank Mandiri Imbau Nasabah Waspadai Modus Penipuan Berkedok Undian

Bank Mandiri mengimbau kepada para nasabah untuk mewaspadai kejahatan pembobolan rekening dengan modus penipuan berkedok undian berhadiah yang mengatasnamakan Bank Mandiri.

Baca Selengkapnya

KAI Daop 9 Jember Sediakan 37 Ribu Tempat Duduk untuk Libur Cuti Bersama

26 menit lalu

KAI Daop 9 Jember Sediakan 37 Ribu Tempat Duduk untuk Libur Cuti Bersama

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 9 Jember tempat duduk tambahan selama libur kenaikan Isa Al Masih yang dirangkai dengan cuti bersama 8-12 Mei

Baca Selengkapnya

Profil Ester Nurumi Tri Wardoyo, Atlet Tunggal Putri Indonesia yang Jadi Sorotan di Piala Uber 2024

28 menit lalu

Profil Ester Nurumi Tri Wardoyo, Atlet Tunggal Putri Indonesia yang Jadi Sorotan di Piala Uber 2024

Atlet tunggal putri Ester Nurumi Tri Wardoyo menjadi sorotan dalam gelaran Piala Uber 2024. Ia membuat He Bing Jiao kerepotan di babak final.

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap 2 Faktor Ekonomi yang Bikin Semua Negara Ketakutan

30 menit lalu

Jokowi Ungkap 2 Faktor Ekonomi yang Bikin Semua Negara Ketakutan

Presiden Jokowi meminta Indonesia menyiapkan fondasi yang kuat untuk pembangunan masa depan.

Baca Selengkapnya

Sinopsis The Atypical Family, Tayang Sabtu-Minggu di Netflix Total 12 Episode

30 menit lalu

Sinopsis The Atypical Family, Tayang Sabtu-Minggu di Netflix Total 12 Episode

Drama Korea The Atypical Family dibintangi Jang Ki Yong dan Chun Woo Hee, tentang keluarga yang kehilangan kekuatan supernatural.

Baca Selengkapnya

Clarke Quay Hadir dengan Wajah Baru Destinasi Hiburan Siang dan Malam di Singapura

38 menit lalu

Clarke Quay Hadir dengan Wajah Baru Destinasi Hiburan Siang dan Malam di Singapura

Clarke Quay selama ini dikenala sebagai kawasan destinasi hiburan malam di Singapura, kin hadir dengan wajah baru

Baca Selengkapnya