Kejaksaan Agung Kembali Periksa Hukiarto

Reporter

Editor

Selasa, 2 Desember 2003 10:47 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Kejaksaan Agung kembali memeriksa Hukiarto, tersangka kasus Ruislag Bulog dan Goro yang merugikan negara sebesar Rp 32,5 miliar, Senin (25/6). Kamis (21/6) lalu, ia sempat diperiksa Kejaksaan Agung selama kurang lebih tujuh jam.

Hukiarto mendatangi gedung bundar Kejaksaa Agung dengan menggunakan kendaraan Mercedes Benz warna hitam metalik nomor polisi B 701 AY. Hokiarto mengenakan batik lengan panjang warna cokelat, dipadu dengan celana panjang warna hitam langsung menuju ruang pemeriksaan di lantai tiga. Hukiarto sama sekali tidak mau berkomentar tentang hasil pemeriksaan Kejaksaan Agung yang telah ia jalani. Pemeriksaan kasus ini sendiri ditangani oleh Jaksa Penyidik Nurhakim SH.

Mengenai materi pemeriksaan Hokiarto pada pemeriksaan Kamis (21/6) lalu, adalah berkisar mengenai proses serta prosedural penerbitan Hak Guna Bangunan (HGB) yang diterbitkan oleh tersangka pada tahun 1991. Selain itu, pada pemeriksaan tersebut juga digali masalah soal penggunaan jaminan serta sertifikat palsu, dalam pemberian kredit dari Bank Bukopin kepada tersangka melalui PT Teguh Timur pada tahun 1996. Saat itu Hukiarto diduga telah merugikan negara sebesar Rp 10 miliar.

Sedangkan menurut surat keputusan yang dikeluarkan oleh Jaksa Penyidik dengan Nomor Surat print-01/F/Fpk.I/I.1999 yang dikeluarkan pada tanggal 29 Januari 1999, Hokiarto dituduh bekerjasama dengan Bedu Amang telah melakukan tindak pidana korupsi, membuat jaminan palsu untuk pembelian atau pembebasan tanah di Merunda, Kecamatan Cilincing Jakarta Utara. Atas tindakan tersebut, Hokiarto diduga telah merugikan negara sebesar Rp 32,5 miliar. (Cahyo)

Berita terkait

Polri Ungkap Rencana Upaya TPPU Terhadap Istri Fredy Pratama, Kerja Sama 4 Negara Tangkap Gembong Narkoba

2 menit lalu

Polri Ungkap Rencana Upaya TPPU Terhadap Istri Fredy Pratama, Kerja Sama 4 Negara Tangkap Gembong Narkoba

Polri mengadakan kerja sama antarnegara untuk menangkap bandar Narkoba Fredy Pratama.

Baca Selengkapnya

RI Minta Dukungan Belanda soal Perjanjian Bilateral Dagang dengan Uni Eropa

2 menit lalu

RI Minta Dukungan Belanda soal Perjanjian Bilateral Dagang dengan Uni Eropa

Pemerintah Indonesia dan Belanda sepakat membahas kelanjutan rencana perjanjian bilateral dagang RI-Uni Eropa (IEU-CEPA).

Baca Selengkapnya

Gerindra Sebut Penambahan Kursi Menteri di Kabinet Prabowo Adalah Hal Bagus, Ini Alasannya

2 menit lalu

Gerindra Sebut Penambahan Kursi Menteri di Kabinet Prabowo Adalah Hal Bagus, Ini Alasannya

Gerindra menepis anggapan pengembangan jumlah kementerian di kabinet Prabowo sebagai upaya mengakomodasi kepentingan politik.

Baca Selengkapnya

Unair Buka Pendaftaran Mahasiswa Baru Jalur Mandiri, Ini Besaran UKT dan IPI

5 menit lalu

Unair Buka Pendaftaran Mahasiswa Baru Jalur Mandiri, Ini Besaran UKT dan IPI

Universitas Airlangga (Unair) membuka pendaftaran penerimaan mahasiswa baru 2024 jalur seleksi mandiri.

Baca Selengkapnya

Mahasiswa STIP Jakarta Meninggal Dianiaya Senior, Mengapa Budaya Kekerasan di Kampus Terus Terulang?

9 menit lalu

Mahasiswa STIP Jakarta Meninggal Dianiaya Senior, Mengapa Budaya Kekerasan di Kampus Terus Terulang?

Seorang mahasiswa STIP Jakarta meninggal setelah dianiaya oleh seniornya. Lalu, mengapa budaya kekerasan itu terus terulang?

Baca Selengkapnya

Seloroh Jokowi saat Ditanya Parpol Baru setelah Tak Diakui PDIP

13 menit lalu

Seloroh Jokowi saat Ditanya Parpol Baru setelah Tak Diakui PDIP

Sebelumnya, Kabar Jokowi bukan lagi anggota PDIP disampaikan oleh Ketua Dewan Pimpinan Pusat PDI Perjuangan Bidang Kehormatan, Komarudin Watubun.

Baca Selengkapnya

Coros Rilis Jam Tangan Atlet Seharga Rp 13 Juta, Ini Fitur Unggulannya

15 menit lalu

Coros Rilis Jam Tangan Atlet Seharga Rp 13 Juta, Ini Fitur Unggulannya

Jam tangan Coros Vertix 2S diklaim tahan dipakai dalam kondisi ekstrem semisal olahraga luar ruangan dan aktivitas panjat tebing.

Baca Selengkapnya

AS Tinjau Proposal Gencatan Senjata yang Disetujui Hamas, Tolak Invasi ke Rafah

16 menit lalu

AS Tinjau Proposal Gencatan Senjata yang Disetujui Hamas, Tolak Invasi ke Rafah

Proposal senjata yang disetujui Hamas sedang ditinjau oleh Amerika Serikat. Dalam pernyataannya kemarin, AS juga menentang invasi ke Rafah.

Baca Selengkapnya

Deadpool & Wolverine: Rumor Taylor Swift Kameo hingga Bukan Deadpool 3

20 menit lalu

Deadpool & Wolverine: Rumor Taylor Swift Kameo hingga Bukan Deadpool 3

Film Deadpool & Wolverine akan dirilis pada 26 Juli 2024

Baca Selengkapnya

Ahok dan Anies Digadang-gadang Maju Lagi, Demokrat Berharap Pilkada Jakarta Tidak Panas Seperti Dulu

22 menit lalu

Ahok dan Anies Digadang-gadang Maju Lagi, Demokrat Berharap Pilkada Jakarta Tidak Panas Seperti Dulu

Demokrat tidak mempermasalahkan majunya kembali Anies Baswedan maupun Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok di Pilkada Jakarta.

Baca Selengkapnya