Eurico Guterres Menjadi Tahanan Rumah

Reporter

Editor

Jumat, 17 Oktober 2003 13:34 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Status mantan Wakil Panglima Pasukan Pro Indonesia (PPI) Eurico Guterres diubah dari tahanan Rutan Salemba menjadi tahanan rumah. Keputusan tersebut menyusul dikabulkannya permohonan penangguhan dan pemindahan status tahanan Eurico oleh Hakim Suwardi, SH di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Utara, Senin (19/2).

Permohonan itu dikabulkan dengan pertimbangan bahwa Eurico tidak akan melarikan diri dan mempersulit proses peradilan yang diperkirakan memakan waktu dua bulan. Dengan begitu, terhitung mulai hari ini, ia akan menempati rumah di Jalan Mandor Hasan No. 57, Kelurahan Cipayung, Jakarta Timur.

Sidang hari ini juga mengajukan tiga saksi yang semuanya meringankan terdakwa. Mereka adalah Florentio Mario Farera (36 th), Latief Daing (33 th), dan Marcelino (30 th). Mereka bertiga membenarkan adanya kekacauan saat penyerahan senjata di Polres Belu NTT pada 24 September 2000. Namun, ketiganya bersaksi bahwa setelah itu, Eurico memerintahkan para eks milisi untuk mengembalikan senjata yang dirampas ke Kodim Belu.

Sementara itu, Eurico menyatakan, kasus ini merupakan rekayasa politik belaka. Ia juga menganggap dirinya, rakyat Timor Timur serta hakim dan jaksa yang menyidangkan kasus ini sebagai korban politik dari pemerintahan Presiden BJ Habibie.

Sidang akan kembali dilanjutkan Rabu (21/2). Sedangkan sidang hari ini mendapat pengawalan cukup ketat dari 353 polisi. Sesaat setelah sidang usai, sekitar 20 pemuda yang menamakan diri Pemuda Seroja datang dan menuntut pembebasan Eurico. (Tomy Aryanto)

Advertising
Advertising

Berita terkait

BI Optimistis Pertumbuhan Ekonomi Naik 4,7-5,5 Persen Tahun Ini

3 menit lalu

BI Optimistis Pertumbuhan Ekonomi Naik 4,7-5,5 Persen Tahun Ini

BI sedang mempersiapkan instrumen insentif agar mendorong pertumbuhan ekonomi.

Baca Selengkapnya

Prabowo Ungkap Restu Jokowi Jadi Alasan Dia Maju Pilpres 2024

12 menit lalu

Prabowo Ungkap Restu Jokowi Jadi Alasan Dia Maju Pilpres 2024

Prabowo menjelaskan alasan mengapa dia maju dalam Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Rio Reifan Kembali Ditangkap atas Kasus Narkoba, Polisi Sita Sabu, Ekstasi hingga Obat Keras

14 menit lalu

Rio Reifan Kembali Ditangkap atas Kasus Narkoba, Polisi Sita Sabu, Ekstasi hingga Obat Keras

Polres Metro Jakarta Barat menangkap aktor Rio Reifan dalam kasus penyalagunaan narkotika di kediamannya di Jakarta Barat pada Jumat, 26 April 2024.

Baca Selengkapnya

Panglima Militer Ukraina Akui Terseok-seok Hadapi Serangan Rusia

22 menit lalu

Panglima Militer Ukraina Akui Terseok-seok Hadapi Serangan Rusia

Panglima Militer Ukraina mengakui pihaknya menghadapi kesulitan dalam memerangi Rusia.

Baca Selengkapnya

Anies Baswedan Soal Putusan MK: Perjuangan Tidak Sia-sia

26 menit lalu

Anies Baswedan Soal Putusan MK: Perjuangan Tidak Sia-sia

Anies Baswedan menyatakan langkah barisannya melakukan gugatan dugaan kecurangan Pilpres 2024 ke Mahkamah Konstitusi (MK) bukanlah hal sia-sia.

Baca Selengkapnya

SAR Timika Hentikan Pencarian ABK KM Papua Jaya 2 yang Diduga Jatuh ke Laut, Empat Hari Tidak Ditemukan

32 menit lalu

SAR Timika Hentikan Pencarian ABK KM Papua Jaya 2 yang Diduga Jatuh ke Laut, Empat Hari Tidak Ditemukan

Penyisiran untuk mencari ABK KM Papua Jaya 2 itu dilakukan sesuai Sarmap Prediction Basarnas Command Center (BBC), namun hasilnya nihil.

Baca Selengkapnya

8 Kampus Swasta yang Menyediakan Beasiswa Pakai Skor UTBK SNBT

36 menit lalu

8 Kampus Swasta yang Menyediakan Beasiswa Pakai Skor UTBK SNBT

Gagal UTBK SNBT 2024? Manfaatkan skor UTBK di kampus swasta berikut ini.

Baca Selengkapnya

PPP Soal Arsul Sani Tangani Sengketa Pileg: Siapa yang Melarang?

46 menit lalu

PPP Soal Arsul Sani Tangani Sengketa Pileg: Siapa yang Melarang?

PPP tidak memiliki urusan apa pun dengan hakim MK Arsul Sani dalam gugatan Pileg 2024.

Baca Selengkapnya

Ketua Partai Patriot dari Prancis Curiga Bantuan untuk Ukraina Dikorupsi

52 menit lalu

Ketua Partai Patriot dari Prancis Curiga Bantuan untuk Ukraina Dikorupsi

Florian Philippot Ketua Partai Patriot dari Prancis menyebut sebagian besar bantuan dari negara - negara Barat digelapkan oleh pejabat-pejabat Ukraina

Baca Selengkapnya

Tinggi Peminat, Lokasi Konser Radwimps Pindah dari BCIS Ancol ke JCC Senayan

52 menit lalu

Tinggi Peminat, Lokasi Konser Radwimps Pindah dari BCIS Ancol ke JCC Senayan

Untuk mengakomodasi permintaan besar penggemar, lokasi konser Radwimps pindah ke Jakarta Convention Center (JCC), Senayan.

Baca Selengkapnya