NGO di Sumatera Utara Tolak Beroperasinya Kembali Indorayon

Reporter

Editor

Senin, 21 Juli 2003 15:09 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Puluhan kelompok NGO di Sumatra Utara membuat pernyataan sikap yang dengan tegas menolak reoperasionalnya PT Toba Pulp Lestari (PT TPL-dahulu Indorayon) yang hingga saat ini masih kontroversial. Dalam pernyataan sikap bersama yang diperolah TEMPO, Sabtu sore,2/2, terdiri dari Walhi Sumatra Utara, LBH Medan, Pusaka Indonesia, KSPPM, Bakumsu, LAPK, PND HKBP, LPAM Nias, KPS, Perak, dan lainnya Pernyatan sikap berisikan penolakan reoperasional PT TPL dan tindakan kekerasan terhadap rakyat di Porsea karena pabrik pulp tersebut tidak mendengarkan tuntutan pemerintahdan bertindak arogan. Kebijakan pemerintah mereoperasional PT TPL dianggap semakin menambah derita dan kekerasan di tengah rakyatb Porsea. Antaranya, aksi massa, 28 Januari lalu Winner Manurung,13, penggembala kerbau, menjadi korban kekeraan aparat. Selain juga penangkapan mahasiswa, Alex Sirait dan Ezra Purba, tangal 31 Januari lalu Disebutkan, saat ini warga diteror aparat keamanan dengan pelemparan rumah setiap malam di Sirait Uruk. Pernyataan sikap yang disampaikan antaranya, hentikan tindakan kekerasan dan intimidasi aparat keamanan terhadap warga Porsea, tangkap dan proses oknum aparat yang menganiaya Winner Manurung dan aparat yang terror dan intimidasi warga, dan tolak pembukaan kembali PT TPL (Indorayon). Kita tetap konsisten dengan sikap yaitu hanya satu kata,Tutup Indorayon. Indorayon masih arogan dan tyak mau pernah memperdulikan aspirasi warga. Ini sudah disepakati dan tetap melakukan perjuangan untuk rakyat Porsea,kata Efendi Panjaitan, Dewan Nasional Walhi yang mantan Direktur Eksekutif Walhi Sumtu, kepada TEMPO,2/2.Minggu. Sementara humasy PT TPL, Chairudin Pasaribu yang dihubungi TEMPO, menyatakan kalau aksi massa yang berlangsungf Senin,28/1 lalu merupakan upaya untuk mendiskreditkan PT TPL. Apalagi aksi massa dipicu dengan rumor kehadiran Menaker dan Memperindag ke pabrik Indorayon.Kita tak ngerti siapa yang menghembuskan isu yang menyatakan Menaker dan Menperindag akan datang ke pabrik. Cuma isu inilah yang diharapkan bisa mengumpulkan massa. Siapalah yang tega menghasut rakyat dengan rumor itu,katanya menjawab TEMPO. Saat ini PT TPL telah melakukan uji coba untuk persiapan reoperasional PT TPL. Apalagi dalam temu pers di Medan, Kamis sore,30/1, PT TPL hanya mengundang media massa tertentu saja secara eksklusif untuk mensosialisasikan aktivitasnya. Ini ada pembusukan informasi kepada masyarakat yang dilakukan.kata Darma Lubis, wartawan harian Sinar Harapan yang mengaku tak diundang. Yang jelas, iklan tentang ucapan terimakasih atas sosialisasi TPL kepada khalayak masyarakat dipampang setengah halaman di satu media secara khusus di Harian Sinar Indonesia Baru edisi 31 anuari 2003. Tampaknya kondisi reoperasional PT TPL akan tetap berlangsung dan sampai saat ini kinerja Tim tak jelas juntrungannya setelah berbagai kalangan, termasuk Uskup Agung Medan menampiknya. Kita tunggu saja apa yang terjadi dengan aksi massa yang tetap berlanjut. Bambang Soed --- TNR

Berita terkait

Kawasan Mandalika Terlistriki Energi Hijau, Beli REC dari PLN

4 menit lalu

Kawasan Mandalika Terlistriki Energi Hijau, Beli REC dari PLN

PLN NTB meneken Perjanjian Jual Beli Sertifikat Energi Terbarukan dengan Kawasan Ekonomi Khusus Mandalika.

Baca Selengkapnya

Piala Asia U-23 2024: Timnas U-23 Indonesia Jadi Satu-satunya Negara Asia Tenggara yang Melaju ke Semifinal

11 menit lalu

Piala Asia U-23 2024: Timnas U-23 Indonesia Jadi Satu-satunya Negara Asia Tenggara yang Melaju ke Semifinal

Timnas U-23 Indonesia akan berduel melawan Uzbekistan di semifinal Piala Asia U-23 2024 pada senin malam WIB, 29 April 2024.

Baca Selengkapnya

Mahasiswa FIA UI Gelar Company Visit ke Jasa Marga Toll Road Command Center

20 menit lalu

Mahasiswa FIA UI Gelar Company Visit ke Jasa Marga Toll Road Command Center

PT Jasa Marga (Persero) Tbk kembali menerima agenda Company Visit dari para Mahasiswa Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Indonesia (FIA UI), Program Studi Ilmu Administrasi Niaga, ke Jasa Marga Tollroad Command Center (JMTC) untuk belajar sekaligus mengenal proses bisnis dan digitalisasi layanan operasional Jasa Marga

Baca Selengkapnya

Akhir Politik Jokowi di PDIP

24 menit lalu

Akhir Politik Jokowi di PDIP

Kiprah politik Joko Widodo atau Jokowi di PDI Perjuangan sudah tamat. Mantan Wali Kota Solo itu butuh dukungan partai politik baru.

Baca Selengkapnya

Polisi Gagalkan Penyelundupan Pekerja Migran di Badau Perbatasan Indonesia-Malaysia

30 menit lalu

Polisi Gagalkan Penyelundupan Pekerja Migran di Badau Perbatasan Indonesia-Malaysia

Supriyanto mengatakan puluhan pekerja migran tersebut rata-rata berasal dari Provinsi Sulawesi Selatan dan Nusa Tenggara Barat (NTB).

Baca Selengkapnya

Arne Slot Dikabarkan Sudah Sepakat untuk Jadi Pelatih Liverpool, Gantikan Jurgen Klopp Musim Depan

31 menit lalu

Arne Slot Dikabarkan Sudah Sepakat untuk Jadi Pelatih Liverpool, Gantikan Jurgen Klopp Musim Depan

Pelatih Feyenoord Arne Slot dikabarkan akan menjadi pengganti Jurgen Klopp di Liverpool untuk musim depan.

Baca Selengkapnya

NasDem Prioritaskan Anies Baswedan Maju Pilgub Jakarta

38 menit lalu

NasDem Prioritaskan Anies Baswedan Maju Pilgub Jakarta

Ketua Umum partai NasDem, Surya Paloh mengatakan, pencalonan Anies Baswedan di Pilkada DKI masih perlu pengkajian.

Baca Selengkapnya

Hasil Benchmark Huawei Pura 70 Ultra, Seberapa Kuat Chipset Kirin 9010?

43 menit lalu

Hasil Benchmark Huawei Pura 70 Ultra, Seberapa Kuat Chipset Kirin 9010?

Pengaturan inti sangat mirip dengan prosesor Kirin 9000 yang terdapat pada seri Huawei Mate 60 tetapi dengan beberapa perubahan kecil.

Baca Selengkapnya

13 Ribu Jamaah Haji Jawa Barat Terbang dari Kertajadi, Embarkasi di Indramayu

47 menit lalu

13 Ribu Jamaah Haji Jawa Barat Terbang dari Kertajadi, Embarkasi di Indramayu

Jamaah haji Jawa Barat ada yang berangkat dari Bandar Kertajati di Majalengka dan Bandara Soekarno Hatta di Tangerang, Banten.

Baca Selengkapnya

Terkini: Pesan Zulkifli Hasan ke Pejabat Baru Dilantik terkait konflik Timur Tengah, AHY Serahkan 300 Sertifikat Gratis di Sulawesi Tenggara

49 menit lalu

Terkini: Pesan Zulkifli Hasan ke Pejabat Baru Dilantik terkait konflik Timur Tengah, AHY Serahkan 300 Sertifikat Gratis di Sulawesi Tenggara

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan atau Zulhas melantik Pimpinan Tinggi Madya dan Pratama atau Pejabat Eselon I dan II Kementerian Perdagangan.

Baca Selengkapnya