Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

BPJS Ketenagakerjaan dan Kemendes Kerja Sama untuk Proteksi Warga Desa

image-gnews
Kepala BPI Kemendes PDTT Ivanovich Agusta (kiri) dan Deputi Kepesertaan Korporasi dan Institusi BPJS Ketenagakerjaan Hendra Nopriansyah (kanan) pada penandatanganan kerja sama di acara Pembukaan Gelar Teknologi Tegat Guna Nusantara (GTTGN) ke-25 di Lapangan Islamic Center Mataram, NTB, Senin, 15 Juli 2024. Dok. BPJS Ketenagakerjaan
Kepala BPI Kemendes PDTT Ivanovich Agusta (kiri) dan Deputi Kepesertaan Korporasi dan Institusi BPJS Ketenagakerjaan Hendra Nopriansyah (kanan) pada penandatanganan kerja sama di acara Pembukaan Gelar Teknologi Tegat Guna Nusantara (GTTGN) ke-25 di Lapangan Islamic Center Mataram, NTB, Senin, 15 Juli 2024. Dok. BPJS Ketenagakerjaan
Iklan

INFO NASIONAL -  Badan Pengembangan dan Informasi Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (BPI Kemendes PDTT) menjalin kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan.

Kerja sama ini bertujuan memproteksi warga desa dari risiko sosial ekonomi. Kesepakatan ditetapkan melalui Perjanjian Kerja Bersama (PKB) yang diteken oleh Kepala BPI Kemendes PDTT Ivanovich Agusta dan Deputi Kepesertaan Korporasi dan Institusi BPJS Ketenagakerjaan Hendra Nopriansyah.

Penandatanganan itu berlangsung di sela–sela acara pembukaan Gelar Teknologi Tegat Guna Nusantara (GTTGN) ke -25 di Lapangan Islamic Center Mataram, NTB, Senin, 15 Juli 2024.

Dalam PKB tersebut, BPJS Ketenagakerjaan bersama Kemendes PDTT bersinergi dalam melindungi Pekerja Rentan melalui Program 1 Desa 100 Pekerja Rentan Terlindungi. Perjanjian ini sekaligus salah satu wujud implementasi Sustainable Development Goals (SDGs).

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Di tingkat desa, Tujuan Pembangunan Berkelanjutan ini diimplementasikan melalui SDGs Desa. Tujuan SDGs Desa ini tertuang dalam Permendes No 21 Tahun 2020 tentang Pedoman Umum Pembangunan Desa dan Pemberdayaan Masyarakat Desa.

Salah satu tujuan SDGs Desa yaitu “Pertumbuhan Ekonomi Desa Merata” dengan cara menciptakan lapangan kerja yang layak dan membuka peluang ekonomi baru untuk semua warga desa.

Karena itu, GTTGN di Mataram ini merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan inovasi dan teknologi yang lahir dari desa sebagai upaya pertumbuhan ekonomi desa yang merata. (*)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Bazaar UMKM BRILiaN Kembali Digelar

20 menit lalu

BRI menggelar Bazaar Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) BRILiaN di Area Taman BRI, Jakarta, pada Jumat, 18 Oktober 2024. Bazaar ini bertujuan untuk memperluas penjualan dan jangkauan pemasaran produk UMKM. Dok. BRI
Bazaar UMKM BRILiaN Kembali Digelar

BRI kembali menggelar Bazaar UMKM BRILiaN di Area Taman BRI, Jakarta pada Jumat 18 oktober 2024. Kegiatan ini menjadi bentuk insiatif yang terus dilakukan BRI dalam memberikan pemberdayaan bagi pelaku usaha mikro, kecil dan menengah atau UMKM.


BRI Lakukan Literasi dan Inklusi Keuangan di Bazaar UMKM BRILiaN

24 menit lalu

BRI menggelar Bazaar Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) BRILiaN di Area Taman BRI, Jakarta, pada Jumat, 18 Oktober 2024. Bazaar ini bertujuan untuk memperluas penjualan dan jangkauan pemasaran produk UMKM. Dok. BRI
BRI Lakukan Literasi dan Inklusi Keuangan di Bazaar UMKM BRILiaN

Tak hanya menjadi ajang perluasan pasar dan promosi produk, Bazaar UMKM BRILiaN juga berperan sebagai wadah untuk meningkatkan literasi dan inklusi keuangan para pelaku UMKM.


Tari Andun: Warisan Budaya Bengkulu Selatan yang Perlu Dilestarikan

36 menit lalu

Tari Andun, salah satu tarian tradisional  dari Kabupaten Bengkulu Selatan, sering ditampilkan pada penyambutan acara hari besar. Dok. Pemkab Bengkulu Selatan
Tari Andun: Warisan Budaya Bengkulu Selatan yang Perlu Dilestarikan

Tari Andun, warisan budaya Bengkulu Selatan yang berasal suku Serawai. Tarian ini ditampilkan dalam berbagai acara dengan iringan kolintang dan rebana.


Pantai Pasar Bawah, Surga Tersembunyi di Bengkulu Selatan

47 menit lalu

Wisata alam Pantai Pasar Bawah di Bengkulu Selatan. Dok. Pemkab Bengkulu Selatan
Pantai Pasar Bawah, Surga Tersembunyi di Bengkulu Selatan

Pantai Pasar Bawah di Bengkulu Selatan menawarkan pemandangan indah, lengkap dengan kekayaan kuliner lokal. Pengunjung juga dapat membeli ikan murah di Tempat Pelelangan Ikan (TPI).


Sambut Hari Santri, Airin-Ade Berkomitmen Tumbuhkan Kemajuan Pesantren

1 jam lalu

Calon Gubernur Banten Airin Rachmi Diany bersilaturahmi dengan masyarakat di Tangerang, Banten, pada Selasa, 22 Oktober 2024. Dok. Pribadi
Sambut Hari Santri, Airin-Ade Berkomitmen Tumbuhkan Kemajuan Pesantren

Menurut Airin, pesantren harus menjadi kekuatan pembangunan Banten ke depan, terutama dalam menyiapkan generasi berkarakter Islami. Oleh karena itu, ia mengusung program Santri Innovator dan program beasiswa terutama bagi para santri penghafal Al-Qur'an.


Bazar UMKM BRILiaN untuk Perluas Pemasaran Produk

1 jam lalu

BRI menggelar Bazaar Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) BRILiaN di Area Taman BRI, Jakarta, pada Jumat, 18 Oktober 2024. Bazaar ini bertujuan untuk memperluas penjualan dan jangkauan pemasaran produk UMKM. Dok. BRI
Bazar UMKM BRILiaN untuk Perluas Pemasaran Produk

Bazar UMKM BRILiaN bertujuan untuk mendorong penjualan dan memperluas pasar produk UMKM.


Demi Kedaulatan Ekonomi Bangsa dan Negara

1 jam lalu

Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) mengelar Focus Group Discussion (FGD) di Universitas Muhammadiyah Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT), Kamis, 17 Oktober 2024. Dok. BPIP
Demi Kedaulatan Ekonomi Bangsa dan Negara

Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) mengelar Focus Group Discussion (FGD) tentang Kerapuhan Etika Penyelenggara Negara dalam Berbangsa dan Bernegara dengan subtema Kedaulatan Ekonomi, di Universitas Muhammadiyah Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT)


Ada BRI Dibalik Kesuksesan UMKM Keripik Pisang di Bakauheni Lampung

1 jam lalu

Pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) pemilik usaha keripik pisang
Ada BRI Dibalik Kesuksesan UMKM Keripik Pisang di Bakauheni Lampung

BRI telah memberikan berbagai dukungan bagi UMKM, termasuk pelatihan, bazar, serta aspek pembiayaan.


Yandri Susanto soal Surat Berkop Kemendes Berisi Undangan Haul Pribadi: Tak Akan Diulangi Lagi

6 jam lalu

Wakil Ketua MPR dari Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN) Yandri Susanto diperkirakan tidak dapat melenggang ke Senayan, setelah perolehan suara sah PAN di Dapil Banten II kemungkinan hanya bisa dikonversi menjadi kursi. Adapun Yandri yang memperoleh 96.334 suara hanya berada di urutan kedua. TEMPO/M Taufan Rengganis
Yandri Susanto soal Surat Berkop Kemendes Berisi Undangan Haul Pribadi: Tak Akan Diulangi Lagi

Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal, Yandri Susanto, mengakui telah menggunakan kop dan stempel kementerian untuk undangan haul dan syukuran.


Pasar Tani dan Bazar Pangan Jadi Wujud Sinergi Petani dan Pemkab Simalungun

15 jam lalu

Bupati Simalungun Radiapoh Hasiholan Sinaga meresmikan Pasar Tani dan Bazar Pangan di Lapangan Rambung Merah, Kecamatan Siantar, Simalungun, Sumatera Utara, pada Kamis, 3 September 2024. Dok. Pemkab Simalungun
Pasar Tani dan Bazar Pangan Jadi Wujud Sinergi Petani dan Pemkab Simalungun

Acara tahunan ini bertujuan mempromosikan hasil pertanian unggulan dari seluruh wilayah di Simalungun dan memperkuat ekonomi lokal melalui sektor pertanian.