Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Serahkan Puluhan Alsintan, Bupati Keerom: demi Jati Diri

image-gnews
Iklan

INFO NASIONAL -- Bupati Kabupaten Keerom Piter Gusbager, S.Hut, MUP menyerahkan bantuan alat mesin pertanian (Alsintan) berupa Cultivator dan Hand Traktor kepada puluhan Kelompok Tani (Poktan) saat melakukan Kunjungan Kerjanya di Distrik Skanto, Sabtu,5 Agustus 2023.

Dalam Kunker tersebut Bupati Gusbager menemui para petani langsung di area pertanian masyarakat. Turut hadir mendampingi Bupati Keerom, Ketua TP PKK Keerom Ny. Yani TH. Gusbager, Plt. Kadis Pertanian Rasdi Siswoyo dan Dinas terkait lainnya.

Bupati Gusbager mengutarakan bahwa masyarakat petani merupakan bagian penting dari kekuatan yang dimiliki Kabupaten Keerom.

“Kita mesti mensyukuri nikmat Tuhan YME, karena Keerom memiliki tanah yang subur. Tetapi tanah yang subur akan bermanfaat dan berhasil kalau didukung dengan adanya para petani. Maka lahan dan petani adalah satu kesatuan yang utuh,” katanya.

Dikatakannya, Pemerintah Kabupaten Keerom sejak tahun 2021 terus berupaya dan mendorong bangkitnya dunia pertanian untuk peningkatan dan kesejahteraan masyarakat di Kabupaten Keerom.

“Hari ini pemerintah menyerahkan Alsintan sebanyak 61 unit Cultivator dan 11 unit Hand Traktor bagi Kelompok Tani di Dstrik Skanto diantaranaya Kampung Wulukubun, Skanto, Naramben, Wiantre, Jaifuri, Arsopura, Seven 42, Intaimelyan da Tremelyan yang bersumber dari APBD Tahun 2023 dan tahun depan akan kita anggarkan kembali,” bebernya.

Menurutnya, pertanian merupakan sebuah sistem, maka diperlukannya sebuah upaya atau mekanisasi untuk peningkatan usaha tani.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Alsintan yang diserahkan ini adalah salah satu upaya dalam membantu para petani dalam pengolahan lahan. Selain itu pemerintah juga menyerahkan bantuan aneka bibit tanaman, pupuk, obat-obatan, bantuan modal usaha tani dan akan memberikan bantuan kenderaan transportasi roda 4 bagi Koperasi Tani,” jelasnya

Lanjut, Bupati Gusbager meminta Dinas Pertanian Kabupaten Keerom untuk terus melakukan pendampingan kepada seluruh petani di Kabupaten Keerom.

“Penyuluh-penyuluh pertanian harus memiliki kompetensi yang memadai untuk terus mendampingi dan membantu permasalahan para petani. Kita juga sedang membantu pemasaranya dengan mencari mitra-mitra yang berkompeten,” ujarnya.

Untuk itu, perlunya komitmen bersama semua pihak untuk mengangkat kebangkitan ekonomi di Kabupaten Keerom. Saya meyakini kalau pertanian dibereskan, maka masyarakat bangkit akan sejahtera. Tidak ada isu lain yang bisa membuat Presiden RI hadir sini, kecuali hanya pertanian. Maka perlu digaris bawahi bahwa hanya pertanian yang dapat mengangkat harkat, martabat dan jati diri orang Keerom,” tutupnya.(*)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Kementan Terbitkan Permentan No.01 Tahun 2024, Pastikan Pupuk Subsidi Tepat Sasaran

17 menit lalu

Kementan Terbitkan Permentan No.01 Tahun 2024, Pastikan Pupuk Subsidi Tepat Sasaran

Revisi Permentan untuk memastikan penyaluran pupuk bersubsidi secara akurat dan tepat sasaran.


Mentan Amran Genjot Produksi di NTB Melalui Pompanisasi

36 menit lalu

Mentan Amran Genjot Produksi di NTB Melalui Pompanisasi

Kekeringan El Nino sudah overlap dan harus waspada.


Presiden Senang Produksi Jagung di Sumbawa Maju

50 menit lalu

Presiden Senang Produksi Jagung di Sumbawa Maju

Saat ini yang perlu dilakukan adalah menjaga keseimbangan harga di tingkat petani maupun di tingkat peternak.


Kemensos Lakukan Asesmen Biopsikososial Terhadap 284 ODGJ

4 jam lalu

Kemensos Lakukan Asesmen Biopsikososial Terhadap 284 ODGJ

Menteri Sosial (Mensos), Tri Rismaharini, melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Sumba Timur, untuk memastikan penanganan Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ)


Honda Beat Populer di Indonesia, Ini Jenis Skuter Matik di Beberapa Negara

15 jam lalu

New Honda BeAT series ditunjang dengan fitur Secure Key Shutter. (Foto: AHM)
Honda Beat Populer di Indonesia, Ini Jenis Skuter Matik di Beberapa Negara

Skuter matik memiliki fitur-fitur modern. Kepopuleran dapat dipengaruhi beberapa faktor.


BNPT Asesmen dan Sosialisasi Perlindungan Sarana Prasarana Objek Vital

15 jam lalu

BNPT Asesmen dan Sosialisasi Perlindungan Sarana Prasarana Objek Vital

BNPT menggencarkan asesmen dan sosialisasi Pedoman Pelindungan Sarana Prasarana Objek Vital yang strategis dalam Pencegahan Tindak Pidana Terorisme setelah melakukan serangkaian asesmen venue pendukung acara Word Water Forum Ke-10.


BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Santunan Kematian Sebesar Rp391 Juta

18 jam lalu

BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Santunan Kematian Sebesar Rp391 Juta

Santunan kepada 2 ahli waris karyawan BTPN Syariah yang meninggal dunia karena musibah kecelakaan


Bamsoet Tegaskan SOKSI Siap Dukung Pemerintahan Prabowo - Gibran

18 jam lalu

Bamsoet Tegaskan SOKSI Siap Dukung Pemerintahan Prabowo - Gibran

Kader SOKSI siap membantu menyukseskan jalannya pemerintahan Prabowo - Gibran agar bisa mewujudkan amanah konstitusi.


17 Sekolah Bakti BCA Berhasil Tingkatkan Mutu dan Siap Naik Kelas

19 jam lalu

17 Sekolah Bakti BCA Berhasil Tingkatkan Mutu dan Siap Naik Kelas

BCA menggelar rangkaian Appreciation Day Sekolah Bakti BCA bertema "Building Better Future: Nurturing Dreams, Growing Leaders


Bamsoet Ajak Seluruh Elemen Bangsa Perkuat Persatuan Indonesia

20 jam lalu

Bamsoet Ajak Seluruh Elemen Bangsa Perkuat Persatuan Indonesia

Bambang Soesatyo mengingatkan dalam waktu sekitar lima bulan ke depan, bangsa Indonesia akan dihadapkan pada rangkaian momentum konstitusional.