Penyaluran Beasiswa Terhambat,Orang Tua Siswa di Kupang Demo

Reporter

Rabu, 11 Januari 2017 15:17 WIB

Ilustrasi biaya pendidikan. TEMPO/Subekti.

TEMPO.CO, Kupang - Ratusan orang tua siswa di Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT) menggelar unjuk rasa menuntut pemerintah setempat ihwa biaya beasiswa yang terhambat, Rabu, 11 Januari 2016. Mereka menuntut adanya perintah kepada para kepala sekolah agar memberikan rekomendasi untuk mencairkan beasiswa melalui dana Program Indonesia Pintar (PIP).

Ratusan orang tua siswa menyampaikan protes ke DPRD Kota Kupang, karena para kepala sekolah di Kota Kupang enggan memberikan surat keterangan status para siswa, sebagai salah satu syarat dalam pencairan dana PIP. Dengan membawakan sejumlah poster, para orang tua siswa mendatangi kantor DPRD Kota Kupang.

Baca juga:
Mendikbud Perkirakan Penyaluran KIP di 2017 Hanya 300 Ribuan


Koordinator aksi unjuk rasa, John Ricardo mengatakan sudah terlalu banyak orang tua siswa yang mengeluh karena tidak bisa mencairkan dana PIP. "Banyak orang tua siswa yang mengeluh, karena beasiswa PIP yang harusnya sudah diterima sejak Desember 2016 hingga saat ini tidak bisa dicairkan," kata John.


Harusnya penyaluran dana PIP tidak bermasalah, karena Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Kupang Yohana Lisapaly pada 14 Desember 2016 telah mengeluarkan surat agar kepala sekolah memberikan surat keterangan kepada siswa penerima beasiswa PIP. "Faktanya masih banyak kepala sekolah yang menolak memberikan surat keterangan bagi siswa untuk mencairkan dana PIP tersebut," katanya.

Di Kota Kupang terdapat puluhan ribu siswa yang menerima beasiswa PIP tersebut, namun hingga saat ini belum semua tersalurkan. Ada sebagian kepala sekolah yang memberikan surat keterangan, namun sebagian menolak.


YOHANES SEO

Simak:
Tampil Beda, Siti Badriah Sanggah Operasi Plastik
Kesehatan Membaik, Kiai Hasyim Muzadi Sudah Bisa Bercanda

Berita terkait

Direktur LPDP: Peserta Bisa Daftar Beasiswa Prioritas sekaligus Non-prioritas

9 jam lalu

Direktur LPDP: Peserta Bisa Daftar Beasiswa Prioritas sekaligus Non-prioritas

Direktur Beasiswa LPDP, Dwi Larso, mengatakan, peserta bisa mendaftar beasiswa prioritas sekaligus beasiswa non-prioritas.

Baca Selengkapnya

LPDP Buka Beasiswa Prioritas ke NEU, CSU dan UST untuk Bidang Pertambangan

15 jam lalu

LPDP Buka Beasiswa Prioritas ke NEU, CSU dan UST untuk Bidang Pertambangan

Tujuan beasiswa LPDP ini untuk mencetak tenaga kerja untuk memenuhi program hilirisasi industri berbasis tambang mineral di Indonesia.

Baca Selengkapnya

ITS Buka Jalur Mandiri, Bisa Bebas Uang Pangkal dan Bisa Pakai KIP Kuliah

1 hari lalu

ITS Buka Jalur Mandiri, Bisa Bebas Uang Pangkal dan Bisa Pakai KIP Kuliah

Cara daftar jalur mandiri ITS untuk dapat beasiswa bebas uang pangkal.

Baca Selengkapnya

Unpad Buka Pendaftaran Beasiswa S2-S3

2 hari lalu

Unpad Buka Pendaftaran Beasiswa S2-S3

Universitas Padjadjaran (Unpad) membuka pendaftaran Beasiswa Fast Track Magister Doktor 2024 untuk calon mahasiswa yang ingin melanjutkan S2 dan S3.

Baca Selengkapnya

150 Pelajar di Kabupaten Sukabumi Mendapatkan Beasiswa

3 hari lalu

150 Pelajar di Kabupaten Sukabumi Mendapatkan Beasiswa

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sukabumi memberikan beasiswa kepada 150 pelajar terbaik dari berbagai daerah di wilayahnya.

Baca Selengkapnya

Kedutaan Besar Jepang Buka Beasiswa untuk Lulusan SMA dan SMK

5 hari lalu

Kedutaan Besar Jepang Buka Beasiswa untuk Lulusan SMA dan SMK

Beasiswa yang ditawarkan Kedutaan Besar Jepang ini bagian dalam Program Beasiswa Pemerintah Jepang Monbukagakusho.

Baca Selengkapnya

Beasiswa LPDP Telkom University akan Dibuka, Begini Cara Daftarnya

6 hari lalu

Beasiswa LPDP Telkom University akan Dibuka, Begini Cara Daftarnya

Pendaftaran Beasiswa LPDP Tel-U untuk tahap II ini akan dimulai pada tanggal 19 Juni hingga 18 Juli 2024.

Baca Selengkapnya

LPDP Buka Beasiswa S2 dan S3 di UST Korea Selatan, Ini Syarat dan Jadwalnya

9 hari lalu

LPDP Buka Beasiswa S2 dan S3 di UST Korea Selatan, Ini Syarat dan Jadwalnya

Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) Kementerian Keuangan memberikan beasiswa S2 dan S3 di The University of Science & Technology Korea Selatan

Baca Selengkapnya

ITS Targetkan 30 Persen Mahasiswa Dapat Beasiswa, Dana Pencairannya Meningkat Sejak 2020

10 hari lalu

ITS Targetkan 30 Persen Mahasiswa Dapat Beasiswa, Dana Pencairannya Meningkat Sejak 2020

ITS berencana meningkatkan jumlah mahasiswa penerima beasiswa.

Baca Selengkapnya

8 Amal Jariyah Sadio Mane untuk Desanya di Senegal, Dirikan Masjid hingga Bagi Makan Gratis Saat Ramadan

18 hari lalu

8 Amal Jariyah Sadio Mane untuk Desanya di Senegal, Dirikan Masjid hingga Bagi Makan Gratis Saat Ramadan

Sadio Mane bintang Al Nassr dikenal kedermawanannya untuk kampung halamannya, Bambali, Senegal. Berikut 8 amal jariyah Mane untuk kampungnya.

Baca Selengkapnya